Sektor Industri Tabel 4.9 Hasil Regresi Sektor industri Sektor Pertanian Sektor Industri

Tenaga Kerja Sektor Pertanian sebesar 1 persen, maka PDRB Sumatera Utara akan mengalami penurunan sebesar 0,20 persen, ceteris paribus. Hasil dari penelitian menunjukkan negatif karena semakin maju suatu daerah maka produktivitas tenaga kerja dalam menghasilkan sektor pertanian akan semakin berkurang disebabkan oleh perekonomian utama telah beralih dari sektor pertanian ke sektor industri dan sektor jasa.

b. Sektor Industri Tabel 4.9 Hasil Regresi Sektor industri

Log Y = 0.165328 + 0.653162LogX1 + 0.336935Log X2 Std error = 1.288787 0.114259 0.180664 t-stat = 5.71 1.86 R 2 = 0.880338 F-stat = 573.3727 Adjusted R 2 = 0.878628 Prob. F-stat = 0.000000 D-W = 1.992745 Keterangan : Signifikan pada α 1 Dari hasil estimasi di atas, dapat dijelaskan pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen dapat dijabarkan sebagai berikut : 1. Sektor Industri mempunyai pengaruh positif terhadap PDRB Sumatera Utara. Hal ini dapat dilihat dari nilai koefisien Sektor Industri X1 sebesar 0.653162. Artinya, apabila perubahan kenaikan Sektor Industri sebesar 1 Universitas Sumatera Utara persen, maka PDRB Sumatera Utara akan mengalami kenaikan sebesar 0,65 persen, ceteris paribus. 2. Tenaga Kerja Sektor Industri mempunyai pengaruh negatif terhadap PDRB Sumatera Utara. Hal ini dapat dilihat dari nilai koefisien Tenaga Kerja Sektor Industri X2 sebesar 0.336935. Artinya, apabila perubahan kenaikan Tenaga Kerja Sektor Industri sebesar 1 persen, maka PDRB Sumatera Utara akan mengalami kenaikan sebesar 0,33 persen, ceteris paribus.

c. Sektor Jasa Tabel 4.10. Hasil Regresi Sektor jasa

Log Y = -2.568462 + 0.728885LogX1 + 0.437728Log X2 Std error = 2.841285 0.201786 0.339870 t-stat = 3.61 1.28 R 2 = 0.924248 F-stat = 435.0622 Adjusted R 2 = 0.912008 Prob. F-stat = 0.000000 D-W = 2.148586 Keterangan : Signifikan pada α 1 Dari hasil estimasi di atas, dapat dijelaskan pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen dapat dijabarkan sebagai berikut : 1. Sektor Jasa mempunyai pengaruh positif terhadap PDRB Sumatera Utara. Hal ini dapat dilihat dari nilai koefisien Sektor Jasa X1 sebesar 0.728885. Artinya, apabila perubahan kenaikan Sektor Jasa sebesar 1 persen, maka Universitas Sumatera Utara PDRB Sumatera Utara akan mengalami kenaikan sebesar 0,72 persen, ceteris paribus. 2. Tenaga Kerja Sektor Jasa mempunyai pengaruh negatif terhadap PDRB Sumatera Utara. Hal ini dapat dilihat dari nilai koefisien Tenaga Kerja Sektor Jasa X2 sebesar 0.437728. Artinya, apabila perubahan kenaikan Tenaga Kerja Sektor Jasa sebesar 1 persen, maka PDRB Sumatera Utara akan mengalami kenaikan sebesar 0,43 persen, ceteris paribus.

4.5.3. Uji Kesesuaian Test of Goodness of Fit 1. Koefisien Determinasi R

2

a. Sektor Pertanian

Dari hasil estimasi di atas dapat dilihat bahwa hasil nilai R-square sebesar 0.901379. Hal ini berarti bahwa variabel independen Sektor Pertanian, Tenaga Kerja Sektor Pertanian secara bersama-sama mampu memberikan penjelasan mengenai variabel dependen PDRB Sumatera Utara sebesar 90,13 sedangkan sisanya sebesar 9,87 lagi dijelaskan oleh variabel lain yang tidak disertakan dalam model estimasi.

b. Sektor Industri

Dari hasil estimasi di atas dapat dilihat bahwa hasil nilai R-square sebesar 0.880338, berarti bahwa variabel independen Sektor Industri, Tenaga Kerja Sektor Industri secara bersama-sama mampu memberikan penjelasan mengenai variabel dependen PDRB Sumatera Utara sebesar 88,03, sedangkan sisanya sebesar 11,97 lagi dijelaskan oleh variabel lain yang tidak disertakan dalam model estimasi. Universitas Sumatera Utara

b. Sektor Jasa