Analisis Deskriptif ANALISIS DAN EVALUASI

BAB IV ANALISIS DAN EVALUASI

A. Analisis Deskriptif

Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner. Adapun jumlah pernyataan yang digunakan untuk mengukur variabel bebas adalah 10 butir pernyataan dan 2 butir pernyataan untuk variabel terikat. Kuesioner yang diberikan kepada responden mengenai pendapat responden tentang seberapa besar pengaruh faktor lingkungan dan faktor pribadi terhadap keputusan mereka membeli di Apotek Kimia Farma No. 27 Medan. Dari kuesioner dapat diperoleh gambaran umum responden pada penelitian ini seperti pada tabel dibawah ini: a. Karakteristik Responden Berdasarkan Usia Karakteristik berdasarkan usia dapat dilihat pada Tabel 4.1 berikut ini: Tabel 4.1 Karakteristik responden berdasarkan Usia Usia 18-27 tahun 28-37 tahun 38-47 tahun 48-57 tahun 58 tahun Total F F F F F F 20 20,83 36 37,50 25 26,04 12 12,05 3 3,13 96 100 Sumber: Hasil penelitian, 2009 data diolah Pada Tabel 4.1 dapat diketahui bahwa banyaknya responden berdasarkan usia yang memiliki rentang usia 18-27 tahun sebanyak 20 orang atau sebesar 20,83, banyaknya responden rentang usia 28-37 tahun sebanyak 36 orang atau sebesar 37,50, banyaknya responden rentang usia 38-47 tahun sebanyak 25 orang atau sebesar 26,04, banyaknya responden rentang usia 48-57 tahun sebanyak 12 orang atau sebesar 12,05, dan banyaknya responden usia dari Universitas Sumatera Utara 58 tahun sebanyak 3 orang atau sebesar 3,13. Jadi sebagian besar responden berusia antara 28-37 tahun. b. Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin Tabel 4.2 Karakteristik responden berdasarkan Jenis Kelamin Jenis Kelamin Laki-Laki Perempuan Total F F F 62 64,6 34 35,4 96 100 Sumber: Hasil penelitian, 2009 data diolah Pada Tabel 4.2 dapat diketahui bahwa banyaknya responden berdasarkan jenis kelamin laki-laki sebanyak 62 orang atau sebesar 64,6 dan responden perempuan berjumlah 34 orang atau sebesar 35,4. Ini menunjukkan bahwa mayoritas responden adalah yang berjenis kelamin laki-laki. c. Karakteristik Responden Berdasarkan Tingkat Pendidikan Karakteristik berdasarkan tingkat pendidikan terakhir dapat dilihat pada Tabel 4.3 berikut ini: Tabel 4.3 Karakteristik responden berdasarkan Tingkat Pendidikan Tingkat Pendidikan SMP SMA D3 S1 S2 S3 Total F F F F F F F 2 2,1 45 46,9 1 1,0 44 45,8 2 2,1 2 2,1 96 100 Sumber: Hasil penelitian, 2009 data diolah Pada Tabel 4.3 dapat diktehui bahwa banyaknya responden berdasarkan tingkat pendidikan terakhir SMP sebanyak 2 orang atau sebesar 2,1, banyaknya responden berdasarkan tingkat pendidikan terakhir SMA sebanyak 45 orang atau sebesar 46,9, banyaknya responden berdasarkan tingkat pendidikan terakhir D3 sebanyak 1 orang atau sebesar 1,0, banyaknya responden berdasarkan tingkat pendidikan terakhir S1 sebanyak 44 orang atau Universitas Sumatera Utara sebesar 45,8, banyaknya responden berdasarkan tingkat pendidikan terakhir S2 sebanyak 2 orang atau sebesar 2,1, dan banyaknya responden berdasarkan tingkat pendidikan terakhir S3 sebanyak 2 orang atau sebesar 2,1. Ini menunjukkan bahwa terjadi perbedaan jumlah responden yang sangat tipis dimana jumlah responden yang tamat SMA lebih banyak 1 orang daripada jumlah responden yang tamat S1. d. Karakteristik Responden Berdasarkan Jumlah Penghasilan Karakteristik berdasarkan jumlah penghasilan tiap bulannya dapat dilihat pada Tabel 4.4 berikut ini: Tabel 4.4 Karakteristik responden berdasarkan Jumlah Penghasilan Jumlah Penghasilan Rp. 1 juta Rp. 1 juta–Rp. 3 juta Rp. 3 juta Total F F F F 16 16,7 51 53,1 29 30,2 96 100 Sumber: Hasil penelitian, 2009 data diolah Pada Tabel 4.4 dapat diketahui bahwa banyaknya responden berdasarkan jumlah penghasilan di bawah Rp. 1 juta per bulan sebanyak 16 orang atau sebesar 16,7, banyaknya responden berdasarkan jumlah penghasilan antara Rp. 1 juta per bulan sebanyak 51 orang atau sebesar 53,1, dan banyaknya responden berdasarkan jumlah penghasilan di atas Rp. 3 juta per bulan sebanyak 29 orang atau sebesar 30,2. Jadi sebagian besar responden berasal dari masyarakat golongan ekonomi menengah. Universitas Sumatera Utara e. Distribusi Jawaban Responden Tabel 4.5 Distribusi Pendapat Responden Terhadap Variabel Lingkungan Item STS TS KS S SS Total F F F F F 1 16 16,7 32 33,3 30 31,3 18 18,8 96 2 5 5,2 35 36,5 36 37,5 20 20,8 96 3 12 12,5 29 30,2 32 33,3 23 24 96 4 6 6,3 31 32,3 39 40,6 20 20,8 96 Sumber: Hasil penelitian, 2009 data diolah Berdasarkan data pada Tabel 4.5 dapat diketahui Butir 1 Konsumen biasanya membeli obat di Apotek Kimia Farma mendapat tanggapan sangat setuju 18,8, setuju 31,3, kurang setuju 33,3, tidak setuju 16,7, sangat tidak setuju 0. Butir 2 Apotek ini dapat mencerminkan kelas sosial konsumen mendapat tanggapan sangat setuju 20,8, setuju 37,5, kurang setuju 36,5, tidak setuju 5,2, sangat tidak setuju 0. Butir 3 Konsumen membeli di apotek ini karena saran dari keluarga atau teman mendapat tanggapan sangat setuju 24, setuju 33,3, kurang setuju 30,2, tidak setuju 12,5, sangat tidak setuju 0. Butir 4 Konsumen membeli karena rekomendasi dari pihak rumah sakit mendapat tanggapan sangat setuju 20,8, setuju 40,6, kurang setuju 32,3, tidak setuju 6,3, sangat tidak setuju 0. Tabel 4.6 Distribusi Pendapat Responden Terhadap Variabel Pribadi Item STS TS KS S SS Total F F F F F 1 8 8,3 32 33,3 35 36,5 21 21,9 96 2 10 10,4 29 30,2 41 42,7 16 16,7 96 3 5 5,2 29 30,2 39 40,6 23 24 96 4 2 2,1 36 37,5 33 34,4 25 26 96 5 5 5,2 26 27,1 40 41,7 25 26 96 6 6 6,3 30 31,3 37 38,5 23 24 96 Sumber: Hasil penelitian, 2009 data diolah Universitas Sumatera Utara Berdasarkan data pada Tabel 4.6 dapat diketahui Butir 1 Konsumen membeli karena konsumen membutuhkan obatnya sekarang mendapat tanggapan sangat setuju 21,9, setuju 36,5, kurang setuju 33,3, tidak setuju 8,3, sangat tidak setuju 0. Butir 2 Konsumen membeli dengan tujuan disimpan di rumah untuk berjaga-jaga mendapat tanggapan sangat setuju 16,7, setuju 42,7, kurang setuju 42,7, tidak setuju 5,2, sangat tidak setuju 0. Butir 3 Harga obat di apotek ini terjangkau mendapat tanggapan sangat setuju 24, setuju 40,6, kurang setuju 30,2, tidak setuju 5,2, sangat tidak setuju 0. Butir 4 Apotek ini terkenal sebagai apotek yang berkualitas baik mendapat tanggapan sangat setuju 26, setuju 34,4, kurang setuju 37,5, tidak setuju 2,1, sangat tidak setuju 0. Butir 5 Konsumen mempertimbangkan jumlah pendapatan saat ingin membeli di apotek ini mendapat tanggapan sangat setuju 26, setuju 41,7, kurang setuju 27,1, tidak setuju 5,2, sangat tidak setuju 0. Butir 6 Beberapa jenis obat vitamin, multivitamin dan multimineral yang responden konsumsi setiap hari dijual di apotek ini mendapat tanggapan sangat setuju 24, setuju 38,5, kurang setuju 31,3, tidak setuju 6,3, sangat tidak setuju 0. Tabel 4.7 Distribusi Pendapat Responden Terhadap Variabel Keputusan Pembelian Di Apotek Kimia Farma Item STS TS KS S SS Total F F F F F 1 6 6,3 28 29,2 36 37,5 26 27,1 96 2 3 3,1 34 35,4 34 35,4 25 26 96 Sumber: Hasil penelitian, 2009 data diolah Berdasarkan data pada Tabel 4.7 dapat diketahui Butir 1 Konsumen telah menjatuhkan pilihannya yang terbaik dengan membeli di apotek ini mendapat tanggapan sangat setuju 27,1, setuju 37,5, kurang setuju 29,2, tidak Universitas Sumatera Utara setuju 6,3, sangat tidak setuju 0. Butir 2 Konsumen terdorong untuk melakukan pembelian kembali di apotek ini jika membutuhkan obat pada masa yang akan datang mendapat tanggapan sangat setuju 26, setuju 35,4, kurang setuju 35,4, tidak setuju 3,1, sangat tidak setuju 0.

B. Analisis Regresi Linier Berganda