Kerangka Berpikir KAJIAN PUSTAKA

36 4 Disiplin yang sesuai dengan perkembangan anak berfungsi sebagai pendorong ego yang membuat anak mencapai apa yang diharapkan darinya.

D. Kerangka Berpikir

Disiplin ialah tindakan yang menunjukkan perilaku tertib dan patuh pada berbagai ketentuan dan peraturan yang berlaku. Tujuan yang hendak dicapai dari pembentukan karakter disiplin bagi anak usia dini adalah membentuk anak berperilaku baik dan berperilaku sesuai dengan norma yang berlaku. Pembentukan kedisiplinan anak sejak dini pada semua aspek kehidupannya penting untuk diperhatikan oleh orangtua dan guru. Dari uraian diatas, dapat diketahui bahwa orang tua merupakan tokoh penting dalam mendidik anak. Pola asuh orang tua adalah pola perilaku orang tua yang diterapkan kepada anak yang bertujuan untuk mendidik, membimbing, dan mendisiplinkan serta melindungi anak untuk menuju kedewasaan. Pola asuh ini akan berbeda antara satu orang tua dengan orang tua yang lain. Terdapat beberapa macam pola asuh yaitu pola asuh demokratis, pola asuh otoriter, dan pola asuh permisif. Menurut Saleh Marzuki 2012: 137 pendidikan formal adalah proses belajar yang terjadi secara hierarkis, terstruktur, berjenjang, termasuk studi akademik secara umum, beragam program lembaga pendidikan dengan waktu penuh, pelatihan teknis dan professional. Jenjang pendidikan formal ini terdiri dari pendidikan dasar, pendidikan menengah, dan pendidikan tinggi. Jenjang pendidikan orang tua disini adalah pendidikan formal terakhir yang telah di tempuh oleh orang tua baik ayah maupun ibu. 37 Kedisiplinan anak usia dini, dapat dipengaruhi oleh sikap dan karakter orangtua. Sikap dan karakter orang tua akan sangat mempengaruhi pola asuh yang akan diterapkan kepada anak sehingga akan berpengaruh pada karakter anak pula terutama kedisiplinan. Semakin tinggi pendidikan yang di tempuh seseorang akan memberikan bekal keilmuan dan pengalaman yang berbeda-beda. Perbedaan bekal keilmuan dan pengalaman ini dimungkinkan akan mempengaruhi orang tua dalam mendidik dan mengasuh anak terutama dalam menanamkan kedisiplinan pada anak. Berdasarkan uraian tersebut, diduga terdapat hubungan antara pola asuh dan jenjang pendidikan orang tua dengan kedisiplinan anak. Gambar 1. Kerangka Berpikir

E. Hipotesis

Dokumen yang terkait

Pola Asuh Orang Tua Anak Korban Perceraian Dampingan Komisi Perlindungan Anak Indonesia Daerah Sumatera Utara (KPAID-SU)

6 100 113

TERDAPAT HUBUNGAN ANTARA POLA ASUH DEMOKRATIS ORANG TUA TERHADAP KEDISIPLINAN ANAK Hubungan Pola Asuh Orang Tua Terhadap Kedisiplinan Anak Tk Di Kelurahan Baluwarti, Kecamatan Pasar Kliwon, Surakarta Tahun 2015/2016.

0 3 10

TERDAPAT HUBUNGAN ANTARA POLA ASUH DEMOKRATIS ORANG TUA TERHADAP KECERDASAN LINGUISTIK ANAK KELOMPOK A Hubungan Pola Asuh Orang Tua Terhadap Kecerdasan Linguistik Anak Kelompok A Di TK Aisyiyah Basin 3 Klaten Tahun Ajaran 2015/2016.

0 2 10

PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP KEDISIPLINAN ANAK DI SEKOLAH KELOMPOK A TK ISLAM ORBIT 2 PRAON NUSUKAN SURAKARTA Pengaruh Pola Asuh Orang Tua Terhadap Kedisiplinan Anak Di Sekolah Kelompok A TK Islam Orbit 2 Praon Nusukan Surakarta Tahun Pelajaran

0 4 15

PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP KEDISIPLINAN ANAK DI SEKOLAH KELOMPOK A TK Pengaruh Pola Asuh Orang Tua Terhadap Kedisiplinan Anak Di Sekolah Kelompok A TK Islam Orbit 2 Praon Nusukan Surakarta Tahun Pelajaran 2013/2014.

0 3 13

HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA DAN KEDISIPLINAN ANAK DI TK AHMAD DAHLAN LAWEYAN SURAKARTA Hubungan Pola Asuh Orang Tua Dan Kedisiplinan Anak Di TK Ahmad Dahlan Laweyan Surakarta Tahun Ajaran 2013/2014.

0 3 15

HUBUNGAN POLA KOMUNIKASI ORANG TUA-ANAK DENGAN KEDISIPLINAN ANAK PADA KELOMPOK A HUBUNGAN POLA KOMUNIKASI ORANG TUA-ANAK DENGAN KEDISIPLINAN ANAK PADA KELOMPOK A DI TK AL ISLAM 14 MIPITAN SURAKARTA TAHUN AJARAN 2010/2011.

0 0 17

HUBUNGAN PERSEPSI POLA ASUH DEMOKRATIS ORANG TUA DENGAN PRESTASI BELAJAR Hubungan Persepsi Pola Asuh Demokratis Orang Tua Dengan Prestasi Belajar.

0 2 17

HUBUNGAN POLA ASUH DEMOKRATIS ORANG TUA

0 0 10

28 pola asuh orang tua dalam melatih kemandirian anak usia balita

0 2 13