4.91 2.77 6.59 4.74 9.06 5.03 4.82 PERKEMBANGAN PERBANKAN DAN SISTEM PEMBAYARAN

Perkembangan Perekonomian Daerah Provinsi Maluku Triwulan IV 2008 Kantor Bank Indonesia Ambon 9 tahunan y.o.y daerah Maluku mengalami pertumbuhan positif sebesar 3,98 yang meningkat dibandingkan kinerja pada triwulan yang sama tahun lalu yang tercatat sebesar 2,83 y.o.y. Grafik 1.1.2. ‐5.90 1.38

4.66 4.91

‐4.04 3.51 ‐0.06 3.59 ‐1.99 1.63

1.58 2.77

6.31 6.59

4.72 4.74

6.81 9.06

4.14

2.83 5.03

3.12 4.82

3.98

‐6.00 ‐4.00 ‐2.00 0.00 2.00 4.00 6.00 8.00 10.00 700 750 800 850 900 950 1,000 TW I TW II TW III TW IV TW I TW II TW III TW IV TW I TW II TW III TW IV 2006 2007 2008 M ilya r Rp . Pertumbuhan Triwulanan q.t.q Tahunan y.o.y PDRB Propinsi Maluku Nominal PDRB H.Konstan 2000 Pertumbuhan Triwulanan Pertumbuhan Tahunan Sumber data: BPS Maluku Peningkatan pertumbuhan secara triwulanan q.t.q pada triwulan laporan dipengaruhi oleh siklus realisasi anggaran dimana pada awal tahun relatif kecil namun cenderung meningkat di akhir tahun. Seperti terlihat pada grafik 1.1.3, realisasi APBD pada triwulan I lebih rendah dibandingkan triwulan selanjutnya. Hal ini menyebabkan pertumbuhan ekonomi pada setiap triwulanan I mengalami kontraksi. Terlihat pula pada triwulan III realisasi belanja yang lebih rendah dibandingkan dengan triwulan sebelumnya berdampak rendahnya pertumbuhan pada triwulan III yakni sebesar 1,58 lebih rendah dibandingkan triwulan II yang mencatat pertumbuhan 1,63. Namun pada triwulan IV pertumbuhannya cenderung lebih tinggi dibandingkan triwulan-triwulan sebelumnya. Perkembangan Perekonomian Daerah Provinsi Maluku Triwulan IV 2008 Kantor Bank Indonesia Ambon 10 Grafik 1.1.3. 102,431 213,453 194,199 292,626 193 32,235 38,981 107,721 27,242 71,339 58,779 64,534 ‐1.99 1.63

1.58 2.77

‐3.00 ‐2.00 ‐1.00 0.00 1.00 2.00 3.00 4.00 50,000 100,000 150,000 200,000 250,000 300,000 350,000 TW I TW II TW III TW IV Belanja Daerah Belanja Modal Belanja Barang Dan Jasa Pertumbuhan Q.T.Q Milyar Rp Realisasi Belanja Daerah dan Pertumbuhan Ekonomi Maluku 2008 q.t.q Sumber: BPS Maluku dan Biro pengelolaan keuangan dan kekayaan Daerah Pertumbuhan ekonomi pada Triwulan ini juga dikonfirmasi oleh hasil Suvei Kegiatan Dunia Usaha SKDU yang dilakukan terhadap pelaku usaha di Maluku yang menunjukan peningkatan realisasi kegiatan usaha di triwulan laporan bila dibandingkan dengan triwulan sebelumnya. Terilhat pada grafik 1.1.4. terjadi peningkatan saldo bersih dari 29,82 pada triwulan III 2008 menjadi 38,28 pada triwulan laporan. Grafik 1.1.4.

9.09 31.11