15 PDRB KABUPATEN KOTA PERKEMBANGAN PERBANKAN DAN SISTEM PEMBAYARAN

Perkembangan Perekonomian Daerah Provinsi Maluku Triwulan IV 2008 Kantor Bank Indonesia Ambon 38 terhadap kebutuhan barang dan jasa yang berasal dari luar daerah menyebabkan angka pertumbuhan impor yang tinggi di dua tahun terakhir. Grafik. 1.3.5.4. 1 04.2 9 10

6.7 2

10 8.95 10 9. 78 11

0. 85

11 1.

5 11

6.20 12

0.43 12

2.00 12

2.8 4

12 6.2 1 13

0. 4

1 12

9.1 13

0. 9

9 13

2. 2

4 13

3. 99

13 8. 8 1 13 9. 1 6 14 2. 2 13

5. 1

4 13

6.76 14

3.90 15

.3 9 15 7. 8 2 1 5

4.34 15

5. 1

2 15

7. 7

9 16

3. 3

3 16

3. 7

5 16

8. 7

17 1. 6 8 174 .1 7 34.52 32.44 33.06 25.35 25.91 32.40 34.18 37.39 32.3432.2831.58 32.92 34.65 37.08 39.4440.17 45.00 40.00 35.00 30.00 25.00 20.00 15.00 10.00 5.00 ‐ ‐ 20.00 40.00 60.00 80.00 100.00 120.00 140.00 160.00 180.00 200.00 TW I TW II TW III TW IV TW I TW II TW III TW IV TW I TW II TW III TW IV TW I TW II TW III TW IV 2005 2006 2007 2008 M ily a r Rp . Ekspor ‐Impor Ekspor Impor Net Ekspor + Net Impor ‐ Sumber data: BPS Maluku Pada triwulan laporan daerah Maluku mencatat net impor sebesar Rp 40,17 miliar jauh lebih tinggi dibandingkan posisi periode yang sama di tahun 2007 yang mencatat net impor sebesar Rp 32,92 miliar.

1.4 PDRB KABUPATEN KOTA

Besaran Ekonomi yang dihasilkan di Provinsi Maluku Triwulan IV Tahun 2008 sebesar Rp 1,67 triliun adalah sumbangan dari 8 delapan daerah kabupatenkota yang ada di Provinsi Maluku dimana Kota Ambon merupakan kabupatenkota yang sumbangannya terhadap PDRB cukup besar yaitu sebesar Rp674,30 miliar atau 40,36; diikuti Kabupaten Maluku Tengah menyumbang sebesar Rp251,70 miliar atau 15,00; Kabupaten Maluku Tenggara Barat Posisi ke 3 tiga menyumbang sebesar Rp195,24 miliar atau 11,79; Kabupaten Maluku Tenggara berada pada posisi ke 4 empat menyumbang sebesar Rp146,79 miliar atau 8,69; Kabupaten Seram Bagian Barat pada posisi ke 5 lima dengan menyumbang sebesar Rp129,61 miliar atau 7,91, posisi ke 6 enam Kabupaten Buru dengan menyumbang sebesar Rp123,43 miliar atau 7,52, Kabupaten Kepulauan Aru pada posisi ke 7 tujuh dengan menyumbang sebesar Rp83,39 miliar atau 5,02; dan Kabupaten Perkembangan Perekonomian Daerah Provinsi Maluku Triwulan IV 2008 Kantor Bank Indonesia Ambon 39 Seram Bagian Timur merupakan Kabupaten yang sumbangan terhadap PDRB sangat kecil yaitu sebesar Rp60,70 miliar atau hanya sebesar 3,71. Dari sisi Pertumbuhan pada triwulan IV tahun 2008 Kabupaten Maluku Tenggara dan kota Ambon mencatat pertumbuhan tertinggi yakni masing-masing mencatat pertumbuhan sebesar 3,92q.t.q dan 3,21q.t.q. Pertumbuhan ini tercatat lebih tinggi bila dibandingkan dengan triwulan III yang masing-masing mencatat pertumbuhan sebesar 1,58 dan 1,77. Pertumbuhan yang tinggi pada triwulan IV dibandingkan triwulan sebelumnya sesuai dengan siklus tahunan dimana setiap akhir tahun biasanya akselerasi realisasi belanja pemerintah daerah yang besar. Namun dilihat kontribusinya terhadap pertumbuhan kota ambon mencatat kontribusi tertinggi pada triwulan ini yakni tercatat sebesar 1,31. Di sisi lain Kabupaten Seram Bagian Timur mencatat pertumbuhan dan kontribusi terendah yakni sebesar 1,20 dan 0,04. Status sebagai daerah pemekaran membuat pertumbuhan daerah ini lebih lambat dibandingkan daerah-daerah lainnya di Maluku, meskipun ada beberapa daerah pemekaran lainnya yang mengalami pertumbuhan cukup tinggi seperti Kabupaten Seram Bagian Barat yang tercatat tumbuh sebesar 2,22. Table 1.4.1. Pertumbuhan dan Pangsa PDRB berdasarkan wilayah Triwulanan 2007 TW I TW II TW III TW IV TW I TW II TW III TW IV 1 Maluku Tenggara Barat -3.97 3.90 -1.03 2.72 -2.12 1.33 1.33 2.05 2 Maluku Tenggara -5.23 3.10 -1.05 1.62 -2.39 1.57 1.58 3.92 3 A r u -2.37 2.79 -0.63 3.48 -2.60 1.37 1.12 2.50 4 Maluku Tengah -2.81 3.10 -0.42 2.73 -1.45 1.85 1.97 2.67 5 Seram Bagian Barat -6.90 2.71 -0.56 3.35 -0.93 1.61 1.28 2.22 6 Seram Bagian Timur -0.46 6.04 -0.51 8.11 -2.10 0.67 1.19 1.20 7 Pulau Buru -2.24 2.25 0.75 5.77 -2.87 1.43 0.96 1.79 8 Kota Ambon -4.48 3.90 0.62 3.86 -2.04 1.81 1.77 3.21 -4.04 3.51 -0.06 3.59 -1.99 1.63

1.58 2.77