Alat Pengumpulan Data Teknik dan Alat Pengumpulan Data

Sedangkan menurut Sukiman 2011:154, alat bantu observasi lainnya yang dapat dipergunakan dalam Penelitian Tindakan Bimbingan dan Konseling PTBK antara lain: Catatan anekdot, Catatan lapangan, Catatan harian, Log, Portofolio, Angket, check list, rekaman video, foto slide, dsb. Dalam penelitian ini, metode pengumpulan data yang digunakan selain skala minat studi lanjut ke SMK juga menggunakan berdasarkan proses pelaksanaannya yaitu observasi partisipatif. Dimana menurut Sugiyono 2010:310 dalam observasi partisipatif ini, peneliti terlibat dalam kegiatan sehari- hari orang yang sedang diamati atau yang digunakan sebagai sumber data penelitian. Sambil melakukan pengamatan, peneliti ikut melakukan apa yang dikerjakan oleh sumber data, dan ikut merasakan suka dukanya.

3.8.2 Alat Pengumpulan Data

Alat-alat pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah skala minat dan observasi. 3.8.2.1 Skala minat studi lanjut ke SMK Data yang akan diungkap dalam penelitian ini yaitu tentang minat studilanjut ke SMK oleh karena itu instrumen yang digunakan yaitu berupa skala minat studi lanjut ke SMK. Kisi-kisi instrument yang peneliti kembangkan yaitu dari komponen yang ada dalam minat studi lanjut ke SMK. Skala minat ini berisi pernyataan-pernyataan yang bertujuan mengungkap indikator minat studi lanjut ke SMK. Penyusunan instrument dalam penelitian ini menggunakan construct validity, yaitu menggunakan pendapat para ahli, dalam hal ini setelah instrument dikonstruksi tentang aspek-aspek yang akan diukur berdasarkan teori tertentu, maka selanjutnya dikonsultasikan dengan ahli. Dalam kisi-kisi itu terdapat variabel yang diteliti, variabel, indikatorm descriptor, dan nomor butir pertanyaan item. Langkah-langkah yang ditempuh dalam penyusunan instrument dilakukan dalam beberapa tahap, baik dalam pembuatan maupun uji coba. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat seperti berikut: Berikut di bawah ini terdapat kisi-kisi instrument dari skala psikologis yaitu skala minat studi lanjut. Tabel 3.5 Kisi-kisi instrumen skala minat studi lanjut Variabel Indikator Sub Indikator Deskriptor Item Pertanyaan ∑ + - Minat studi lanjut ke SMK Persepsi Pengenalan recognitio Pengenalan tentang SMK 1,6,10 5,54 5 Mengorgani sasikan Mengelompokan objek 2,3,9 8,39 5 Penafsiran Menyimpulkan informasi tentang objek 12,15,17 14,20 5 Perhatian Pemusatan konsentrasi Pemusatan Konsentrasi psikis terhadap 11,16,18 13,19 5 Kisi-kisi intrumen Instrument Uji Coba Revisi Instrument jadi Gambar 3.2 Prosedur Penyusunan Instrument objek Kesadaran Mendapatkan informasi yang mendetail tentang kelebihan studi lanjut ke SMK 41,47,23 55,25 5 Kepercayaa Keyakinan Keyakinan -Meyakini bahwa studi lanjut ke SMK akan membawa pada yang diinginkan -Meyakini bahwa studi lanjut ke SMK merupakan pilihan yang tepat dan benar 36, 38,52 21,42,43 7, 40 30,45 5 5 Keinginan Hasrat Menjadikan studi lanjut ke SMK sebagai salah satu kepuasan 27,28 ,34,35,51 ,48 32,33, 44,49 10 Tindakan Perubahan Memiliki pernyataan positif terhadap studi lanjut ke SMK 22,29,46 31,50 5 Keputusan Menjadikan SMK sebagai tempat studi lanjut yang tepat 26,37,53 4,24 5 Jumlah 55 3.8.2.2 Observasi Penyusunan instrument observasi berdasarkan cara yang dilakukan adalah dengan menggunakan observasi sistematis. Observasi sistematis adalah observasi yang dilakukan oleh pengamat dengan menggunakan pedoman sebagai instrument pengamatan Arikunto 2010:200. Alasan peneliti menggunakan observasi adalah untuk mengetahui kesesuaian dan ketidaksesuaian antara pelaksanaan tindakan dan rencana tindakan yang telah dipersiapkan sebelumnya, untuk menilai seberapa jauh pelaksanaan tindakan yang sedang berlangsung dapat diharapkan akan menghasilkan perubahan yang diinginkan, menilai perilaku siswa selama kegiatan pemberian layanan berlangsung serta untuk mengamati situasi dan konsisi kegiatan layanan bimbingan dan konseling yang berlangsung.

3.9 Validitas dan Reliabilitas

Dokumen yang terkait

UPAYA MENINGKATKAN KEMANDIRIAN RENCANA STUDI LANJUT MENGGUNAKAN LAYANAN KONSELING KELOMPOK PADA SISWA DI SMP NEGERI 5 BANDARLAMPUNG TAHUN AJARAN 2012/2013

0 11 75

MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN LAYANAN KONSELING KELOMPOK PADA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 SUKADANA KABUPATEN LAMPUNG TIMUR TAHUN AJARAN 2012/2013

0 7 59

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN PERENCANAAN KARIER SISWA MELALUI LAYANAN INFORMASI KARIER PADA SISWA KELAS XI ADMINISTRASI PERKANTORAN (AP) 1 SMK NEGERI 2 TEGAL

0 8 225

UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI KEAHLIAN SISWA MELALUI LAYANAN INFORMASI PADA KELAS X RPL1 DI SMK NEGERI 1 WONOSOBO TAHUN AJARAN 2012 2013

1 5 169

MENINGKATKAN PEMAHAMAN KARAKTER DIRI MELALUI LAYANAN INFORMASI PADA SISWA KELAS VIII MTS. MA’ARIF SAWOJAJAR TAHUN AJARAN 2012 2013

0 11 217

MENINGKATKAN PEMAHAMAN SISWA TENTANG CARA MEMBUAT KEPUTUSAN KARIER MELALUI LAYANAN INFORMASI KARIER PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 BUMIAYU TAHUN AJARAN 2012 2013

0 11 186

SKRIPSI UPAYA MENINGKATKAN MINAT BERWIRAUSAHA MELALUI LAYANAN INFORMASI KARIER PADA SISWA KELAS XI SMA NEGERI I KRADENAN KABUPATEN GROBOGAN TAHUN AJARAN 2008/2009.

0 0 135

LAYANAN INFORMASI MINAT DAN PILIHAN KARIER UNTUK MENINGKATKAN KEMATANGAN KARIER SISWA KELAS XI SMA NEGERI 1 SUKOHARJO TAHUN AJARAN 2014/2015.

0 0 17

LAYANAN INFORMASI KARIER DENGAN MEDIA AUDIOVISUAL UNTUK MENINGKATKAN MINAT STUDI LANJUT KE SMK (Pada Peserta Didik Kelas VIII SMP Negeri 2 Jatirogo Tahun Pelajaran 2013/2014).

0 0 1

LAYANAN INFORMASI TENTANG KEUNGGULAN PARIWISATA UNTUK MENUMBUHKAN MINAT MELANJUTKAN STUDI KE SMK JURUSAN PARIWISATA PADA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 16 SURAKARTA TAHUN AJARAN 2013/2014.

0 0 18