KERANGKA BERPIKIR KAJIAN PUSTAKA

Berdasarkan penelitian diatas dapat disimpulkan bahwa melalui pendekatan saintifik dengan model Problem Based Learning dapat meningkatkan keterampilan guru, aktivitas siswa, hasil belajar siswa, sehingga dapat memperkuat penelitian yang berjudul “Peningkatan Kualitas Pembelajaran IPA Tema Cita-citaku Model Problem Based Learning berbantuan media Audio Visual SDN Ngaliyan 03”.

2.3 KERANGKA BERPIKIR

Sesuai dengan kajian teori, bahwa pada dasarnya pembelajaran adalah proses interaksi yang melibatkan siswa dan pendidik yang terjadi dimanapun dan kapanpun yang bertujuan untuk memperoleh pengetahuan, keterampilan dan perubahan tingkah laku sikap. Disini guru memegang peranan penting dalam proses pembelajaran. Seorang guru sebagai fasilitator harus dapat memfasilitasi siswa dalam kegiatan pembelajaran, di mulai dari kejelasan dalam penyampaian materi, pengelolaan kelas, penerapan model atau pendekatan pembelajaran, dan penggunaan media pembelajaran. Kondisi awal sebelum dilakukan penelitian ini adalah masih terdapat permasalahan yang perlu dipecahkan yaitu, kurangnya keterampilan guru dilihat dari pembelajaran masih berpusat pada guru, guru kurang memberikan kesempatan bertanya kepada siswa, guru kurang melibatkan siswa dalam proses pembelajaran. Dari faktor aktivitas siswa, siswa tidak fokus dalam pembelajaran, siswa kurang aktif dalam pembelajaran, rendahnya minat siswa mengikuti pelajaran, dankurangnya motivasi belajar, oleh karena itu hasil belajar siswa dalam pembelajaran rendah dan belum mencapai KKM yang ditetapkan di SDN Ngaliyan 03 yaitu 2,66. Berdasarkan kondisi yang ada tersebut, perlu adanya suatu perbaikan pembelajaran. Salah satu alternatif pemecahan masalahnya adalah dengan menggunakan model Problem Based Learning berbantuan media Audio Vsual diharapkan akan dapat meningkatkan keterampilan guru, aktifitas siswa serta hasil belajar siswa kelas IVA SDN Ngaliyan 03. Bagan 2.2 Alur berpikir dapat digambarkan sebagai berikut Kondisi Awal Pelaksanaan dengan model PBL berbantuan media Audio Visual : 1. Guru mengkondisikan siswa untuk siap belajar. 2. Guru memstimlus siswa dengan memberikan suatu masalah melalui media Audio Visual dan siswa memperhatikan mengamati, orientasi siswa pada masalahmenyimak 3. Siswa dibagi kedalam kelompok menyimak penjelasan guru tentang tugas yang akan dikerjakan mengamati, menanya, mengumpulkan informasi, mengorganisasikan siswa untuk belajar 4. Guru membimbing siswa melaksanakan diskusi untuk memecahkan masalah menalarmencoba, membimbing pengalaman individual dan kelompok 5. Secara bergantian siswa mempresentasikan hasil diskusinya mengkomunikasikan, mengembangkan dan menyajikan hasil karya 6. Siswa bersama guru menyimak penjelasan materi dan menyimpulkan Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah 1. Keterampilan guru dalam tema Cita-Citaku pada muatan IPA dengan model PBL berbantuan media Audio Visual meningkat. 2. Aktivitas siswa dalam pembelajaran dalam tema Cita-citaku pada muatan IPA dengan model PBL berbantuan media Audio Visual meningkat. 3. Hasil belajar siswa dalam tema Cita-citaku pada muatan IPA dengan model PBL berbantuan media Audio Visual meningkat. a Sikap spiritual siswa mendapat nilai dengan kategori minimal baik. b Sikap sosial siswa mendapat nilai dengan kategori minimal baik. c Pengetahuan siswa dengan KKM 2,66 66-70 dan ketuntasan kasikal 80 d Ketrampilan siswa mendapat nilai dengan kategori minimal baik. Kualitas Pembelajaran IPA masih rendah ditandai dengan: 1. Keterampilan guru dalam pembelajaran kurang berinovasi dalam penggunaan model-model pembelajaran. 2. Aktivitas siswa, tidak bida bekerja sama dalam melaksanakan berdiskusi, kurang aktif, belum menerima pendapat orang lain, tidak bias memecahkan suatu masalah, sehingga tidak bias menyimpulkan masalah dengan baik. 3. Hasil belajar siswa, menunjukkan 72,7nilai siswa masih dibawah KKM yang ditetapkan sekolah yaitu 2,66 66-70 Kondisi Akhir Pelaksanaan Tindakan melalui model PBL berbantuan media Audio Visual

2.4 HIPOTESIS TINDAKAN

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN PKn MELALUI MODEL PROBLEM BASED INSTRUCTION BERBANTUAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS IV SDN TUGUREJO 01 SEMARANG

0 12 296

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL DIRECT INSTRUCTION DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS IVB SDN GISIKDRONO 03 SEMARANG

1 8 237

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL DISCOVERY LEARNING BERBANTUAN MEDIA AUDIOVISUAL PADA SISWA KELAS VB SDN NGALIYAN 01 SEMARANG

1 51 241

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL GROUP INVESTIGATION BERBANTUAN MEDIA AUDIO VISUAL DI KELAS IV SDN PAKINTELAN 03 KOTA SEMARANG

0 13 233

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL INKUIRI TERBIMBING BERBANTUAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS VA SDN GISIKDRONO 03 SEMARANG

0 17 254

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL PROBLEM BASED LEARNING BERBANTUAN MEDIA VISUAL PADA SISWA KELAS VB SDN GISIKDRONO 03 SEMARANG

1 20 211

PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING BERBANTUAN MEDIA AUDIO VISUAL UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA SISWA KELAS IV SDN SALAMAN MLOYO KOTA SEMARANG

17 347 300

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL DISCOVERY LEARNING DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS IV SDN TAMBAKAJI 02 SEMARANG

26 122 280

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL PROBLEM BASED INSTRUCTION BERBANTUAN MEDIA KOKAMI PADA SISWA KELAS IV SDN 1 BEBENGAN KENDAL

11 53 220

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN TEMA INDAHNYA NEGERIKU MUATAN MATA PELAJARAN PPKn MELALUI MODEL PBL DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL DI SDN NGALIYAN 03 SEMARANG

0 5 223