Ukuran Pasar Rasio Keuangan

perusahaan dalam membagikan dividennya. Rasio ini dapat dirumuskan sebagai berikut : TATO = Aktiva Total Bersih Pejualan

e. Ukuran Pasar

Rasio ini menghubungkan antara harga saham pada laba arus kas dan nilai buku persahamnya. Rasio – rasio ini dapat memberikan indikasi kepada manajemen mengenai apa yang dipikirkan oleh investor tentang kinerja masa lalu dan prospek perusahaan dimasa mendatang. Jika rasio–rasio likuiditas, manajemen aktiva, manajemen utang dan profitabilitas semuanya terlihat baik, maka rasio – rasio nilai pasarnya juga akan tinggi dan harga saham kemungkinan juga akan tinggi sesuai dengan harapan. penelitian ini lebih memfokuskan dalam menggunakan rasio Price Earning. Rasio ini digunakan untuk menunjukkan berapa banyak jumlah uang yang rela dikelurakan oleh para investor untuk setiap dolar laba yang dilaporkan. Rasio ini mencerminkan penilaian pemodal terhadap pendapatan perusahaan di masa mendatang. Rasio Price Earning yang tinggi menunjukkan bahwa pasar mengharapkan pertumbuhan laba yang tinggi di masa mendatang, sehingga dividen yang dibagikan kepada investor cukup besar seiring tingginya pertumbuhan laba. Rasio ini mencerminkan ekspektasi pemodal menyangkut kinerja perusahaan di masa mendatang. Semakin optimistik ekspektasi ini, maka akan semakin tinggi pula kemungkinan rasio Price Earning. Keinginan investor melakukan analisis kesehatan suatu saham melalui rasio-rasio keuangan seperti rasio Price Earning, dikarenakan adanya keinginan investor atau Universitas Sumatera Utara calon investor akan hasil return yang layak dari suatu investasi saham. Rasio Price Earning ini dapat dirumuskan sebagai berikut : PER = Saham Lembar Per Laba Saham Lembar Per a H arg

B. Tinjauan Penelitian Terdahulu

Adapun penelitian – penelitian terdahulu yang berkaitan dengan dividen per share, antara lain : Tabel 2.1 Penelitian Terdahulu Nama Peneliti Judul Penelitian Variabel Analisis Hasil Arie Subagya Listyantara 2005 ANALISIS FAKTOR- FAKTOR YANG MEMPENGAR UHI DIVIDEN PER SHARE PERUSAHAAN MANUFAKTU R YANG LISTING DI BURSA EFEK JAKARTA TAHUN 2001 – 2003 Variabel Independen : Current Ratio CR, Debt to Equity Ratio DER, Dividen Per Share tahun sebelumnya DPSmin1, Earning Per Share EPS, Total Asset Turn Over TATO Variabel Dependen : Dividen Per Share DPS Regresi Linear Berganda Current Ratio CR, Debt to Equity Ratio DER, Dividen Per Share tahun sebelumnya DPSmin1, Earning Per Share EPS, Total Asset Turn Over TATO Berpengaruh signifikan. Universitas Sumatera Utara