Uji Heteroskedastisitas Uji Asumsi Klasik

61

b. Uji F Uji Secara Bersama-sama

Uji F digunakan untuk mengetahui apakah seluruh variabel bebas variabel independen secara bersama-sama berpengaruh terhadap variabel terikat variabel dependen pada tingkat signfikansi 0.05 5. Pengujian semua koefisien regresi secara bersama-sama dilakukan dengan uji-f dengan pengujian, sebagai berikut: Nachrowi, 2006:17 Hipotesis: Bila probabilitas β i 0.05 Tidak signifikan Bila probabilitas β i 0.05 Signifikan

c. Uji Koefisien Determinasi Adjusted R

2 Nilai Koefisien determinasi Adjusted R 2 digunakan untuk mengukur seberapa besar variasi dari variabel terikat Y dapat dijelaskan oleh variabel bebas X. Bila nilai koefisien determinasi sama dengan 0 Adjusted R 2 = 0, artinya variasi dari variabel Y tidak dapat dijelaskan oleh bariabel X sama sekali. Sementara bila R 2 = 1, artinya variasi dari variabel Y secara keseluruhan dapat dijelasan oleh variabel X. Dengan kata lain jika Adjusted R 2 mendekati 1 maka variabel independen mampu menjelaskan perubahan variabel dependen, tetapi jika Adjusted R 2 mendekati 0, maka variabel independen tidak mampu menjelaskan variabel dependen. Dan jika Adjusted R 2 =1, maka semua titik pengamatan berada tepat pada garis regresi. Dengan demikian baik atau buruknya persamaan regresi ditentukan 62 oleh Adjusted R 2 nya yang mempunyai nilai nol dan satu. Nacrowi, 2006:20

E. Operasional Variabel

Definisi operasional variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut:

1. Tabungan Mudharabah Y

Pada penelitian ini, variabel terikatnya adalah Tabungan Mudharabah . Tabungan Mudharabah adalah total dana nasabah yang disimpan dengan prinsip Mudharabah pada Perbankan Syariah di Bank Indonesia. Data operasional yang digunakan dalam penelitian ini diperoleh dari Bank Indonesia, yaitu data dari Statistik Perbankan Syariah yang dinyatakan dalam milyar rupiah dari periode Agustus 2008 sampai dengan Agustus 2012.

2. Inflasi X

1 Inflasi merupakan perubahan kenaikan harga-harga secara umum dan terus-menerus. Data operasional yang digunakan dalam penelitian ini diperoleh dari Bank Indonesia, yaitu data dari Statistik Perbankan Syariah yang dinyatakan dalam bentuk persen pada periode periode Agustus 2008 sampai dengan Agustus 2012.

3. KURS X

2 Kurs yang digunakan dalam penelitian ini adalah data kurs tengah nilai tukar rupiah terhadap dollar AS yang bersumber dari situs resmi