Review Penelitian Terdahulu Theoretical Mapping

Analisa terhadap nilai saham merupakan langkah mendasar yang harus dilakukan oleh investor sebelum melakukan investasi. Ada dua model yang lazim dipergunakan dalam menganalisa saham, yaitu model fundamental dan model teknikal Keown et al, 2001 : 56. Model fundamental, mencoba memperkirakan harga saham dimasa mendatang melalui dua cara Husnan, 1998:285, yakni: pertama melakukan estimasi nilai faktor-faktor fundamental yang mempengaruhi harga saham di waktu mendatang, dan kedua menerapkan hubungan faktor-faktor tersebut sehingga diperoleh taksiran harga saham. Karena itu untuk melakukan evaluasi dan proyeksi terhadap harga saham, diperlukan informasi tentang kinerja fundamental keuangan perusahaan Pujiyanto, 2002:96. Banyak teori dan studi empiris yang mendukung pernyataan bahwa terdapat pengaruh faktor-faktor fundamental, utamanya pengaruh EPS dan tingkat DPR terhadap harga saham. Informasi tentang laba perusahaan sangat diperlukan dalam melakukan penilaian terhadap saham. Laporan keuangan seperti laba perusahaan harus dipakai sebagai sumber informasi utama bilamana hendak melakukan analisis yang akurat terhadap harga saham. Ketika laba meningkat, maka harga saham cenderung naik sedangkan ketika laba menurun, harga saham juga ikut menurun.

2.2. Review Penelitian Terdahulu Theoretical Mapping

Yulifati Laoli : Pengaruh Likuiditas, Solvabilitas, Rentabilitas, Pertumbuhan Eps Dan Pertumbuhan Perusahaan Terhadap Harga Saham Emiten Property And Real Estate Di Bursa Efek Indonesia BEI, 2009 Siwi dalam Meythi 2005 melakukan penelitian tentang analisis pengaruh efisiensi modal kerja, likuiditas, dan solvabilitas terhadap profitabilitas pada perusahaan property dan real estate yang go publik dibursa efek Jakarta pada tahun 1998–2002. Rasio-rasio yang digunakan adalah rasio working capital turnover WCT , current ratio, debt to equity ratioDTA dan return on investment ROI . Sampel yang digunakan sebanyak 37 perusahaan property dan real estate yang sudah listing dari tahun 1998-2002. Dalam penelitiannya Siwi 2005 menggunakan analisis regresi berganda linier yang hasilnya menunjukkan bahwa secara parsial hanya variabel efisiensi modal kerja working capital turnover dan solvabilitas total debt to total capital assets yang mempunyai pengaruh terhadap profitabilitas return on investment sedangkan variabel likuiditas current ratio tidak mempunyai pengaruh terhadap profitabilitas return on investment . Sedangkan secara simultan semua variabel berpengaruh terhadap profitabilitas. Dalam penelitian ini yang membedakan dengan penelitian Siwi 2005 terletak pada sampel dari perusahaan yang digunakan. Penelitian ini menggunakan property dan real estate di Bursa Efek Jakarta tahun 2004-2007 dengan sampel sebanyak 34 perusahaan. Faurani dalam Hamzah 2007 malakukan penelitian tentang analisis pengaruh modal kerja terhadap profitabilitas dan rentabilitas pada Koperasi Dharma Wanita “Mandalika” Mataram Nusa Tenggara Barat. Dalam Yulifati Laoli : Pengaruh Likuiditas, Solvabilitas, Rentabilitas, Pertumbuhan Eps Dan Pertumbuhan Perusahaan Terhadap Harga Saham Emiten Property And Real Estate Di Bursa Efek Indonesia BEI, 2009 penelitian ini menggunakan rasio-rasio profitabilitas profit margin on sales ratio , rentabilitas profit margin ratio, modal kerja profit margin ratio . Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan metode statistik deskriptif, metode statistik inferensial dan metode analisa korelasi. Penelitian ini menunjukkan bahwa modal kerja tidak begitu berpengaruh terhadap profitabilitas dan rentabilitas pada Koperasi Mandalika akan tetapi dapat juga dipengaruhi oleh faktor-faktor lain. Dani 2003 melakukan penelitian tentang pengaruh likuiditas, leverage dan efisiensi modal kerja terhadap profitabilitas studi kasus pada PT Modern Toolsindo Bekasi. Rasio keuangan yang digunakan adalah Current Ratio, Debt to Equyity Ratio DER, Working Capital Turnover WCT dan Return On Invesment . Alat analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Menggunakan 1 sampel perusahaan dengan menganalisis neraca dan laporan laba rugi tahun 1997-2002. Dalam penelitiannya Dani 2003 menggunakan analisis regresi linier berganda yang hasilnya menunjukkan bahwa secara simultan faktor likuiditas, leverage dan efisiensi modal kerja terbukti memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap tingkat profitabilitas PT Modern Toolsindo. Sedangkan secara parsial hanya variabel leverage yang tidak berpengaruh positif terhadap variabel profitabilitas. Dalam penelitian ini yang membedakan dengan penelitian Dani 2003 terletak pada rasio-rasio yang digunakan. Dalam Yulifati Laoli : Pengaruh Likuiditas, Solvabilitas, Rentabilitas, Pertumbuhan Eps Dan Pertumbuhan Perusahaan Terhadap Harga Saham Emiten Property And Real Estate Di Bursa Efek Indonesia BEI, 2009 penelitian ini rasio-rasio yang digunakan yaitu Working Capital Turnover WCT, Debt to Total Asset DTA, Current Ratio dan Return On Invesment ROI. Sedangkan penelitian yang dilakukan oleh Dani 2003 menggunakan rasio yang sama dengan penelitian ini kecuali pada variabel solvabilitas, pada variabel solvabilitas penelitian ini menggunakan rasio Debt to Earning Ratio DER. Jati 2003 yang meneliti relevansi nilai Devidend Yield dan Price Earning Ratio dengan moderasi investment opportunity set TATO dalam penilaian harga saham di Bursa Efek Jakarta. Hasil penelitian menunjukkan tidak ditemukan perbedaan relevansi nilai deviden yield dan price earning ratio dengan nilai saham. Yulifati Laoli : Pengaruh Likuiditas, Solvabilitas, Rentabilitas, Pertumbuhan Eps Dan Pertumbuhan Perusahaan Terhadap Harga Saham Emiten Property And Real Estate Di Bursa Efek Indonesia BEI, 2009 Tabel 2.1 Ringkasan Hasil Penelitian Terdahulu Tahun Judul Penelitian Variabel Hasil Penelitian Siwi 2005 Pengaruh efisiensi modal kerja, likuiditas, dan solvabilitas terhadap profitabilitas pada perusahaan property dan real estate yang go publik dibursa efek Jakarta pada tahun 1998–2002 working capital turnover WCT , current ratio, debt to equity ratioDTA dan return on investment ROI . Variabel efisiensi modal kerja working capital turnover dan solvabilitas total debt to total capital assets yang mempunyai pengaruh terhadap profitabilitas return on investment sedangkan variabel likuiditas current ratio tidak mempunyai pengaruh terhadap profitabilitas return on investment . Faurani 2004 Analisis pengaruh modal kerja terhadap profitabilitas dan rentabilitas pada Koperasi Dharma Wanita “Mandalika” Mataram Nusa Tenggara Barat Profitabilitas profit margin on sales ratio , rentabilitas profit margin ratio, modal kerja profit margin ratio Hasil penelitian menunjukkan bahwa VARIABEL modal kerja tidak begitu berpengaruh terhadap profitabilitas dan rentabilitas pada Koperasi Mandalika. Dani 2003 Pengaruh likuiditas, leverage dan efisiensi modal kerja terhadap profitabilitas studi kasus pada PT Modern Toolsindo Bekasi. Current Ratio, Debt to Equyity Ratio DER, Working Capital Turnover WCT dan Return On Invesment Secara simultan faktor likuiditas, leverage dan efisiensi modal kerja terbukti memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap tingkat profitabilitas PT Modern Toolsindo. Sedangkan secara parsial hanya variabel leverage yang tidak berpengaruh positif terhadap variabel profitabilitas. Dewi Krisnamurti 2002 Pengaruh Pembayaran Dividen terhadap Kinerja Perusahaan dan Pergerakan Harga Saham 1. DPR 2. EPS 3. Kurs Dollar 4. Harga Saham DPR, EPS dan Kurs Dollar berpengaruh terhadap Harga Saham. Meythi 2005 Rasio Keuangan yang Paling Baik untuk Memprediksi Pertumbuhan Laba: Suatu Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Jakarta Current Ratio CR, Q uick Ratio QR, Debt Ratio DR, Equity to Total Assets ETA, Equity to Ttotal Liabilities ETL, E quity to Fixed Asset EFA, Profit Margin PM, Return On Assets ROA, Return On Equity ROE, Inventory Turnover ITO, A verage Collection Period ACP, Fixed Assets Turnover FAT, dan Total Assets Turnover TAT. Semua rasio keuangan yaitu, profit growth PG, menunjukkan bahwa return on assets ROA yang paling baik memprediksi pertumbuhan laba I Ketut Jati 2003 Relevansi nilai Devidend Yield dan Price Earning Ratio dengan moderasi investment opportunity set TATO dalam penilaian harga saham di Bursa Efek Jakarta 1. Deviden Yield 2. Price Earning ratio 3. TATO Tidak ditemukan perbedaan relevansi nilai deviden yield dan price earning ratio dengan nilai saham dengan TATO sebagai pemoderasi. Purnawati 2005 Kemampuan Rasio Keuangan dalam Memprediksi Perubahan Laba Current Ratio CR, Gross Profit Margin GPM, O perating Profit Margin OPM, Net Income to Sales NIS, Return On Equity ROE, I nventory Turnover ITO, Total Assets Turnover TATO, dan S ales to Current Liabilities SCL Secara simultan, rasio keuangan yang digunakan dalam penelitian mampu memprediksi laba satu tahun yang akan datang, sedangkan secara parsial, rasio ITO, TATO, NIS, dan SCL dapat digunakan untuk memprediksi perubahan laba satu tahun yang akan datang Rudy Santoso, 2001 Pengaruh rasio profitabilitas terhadap harga saham 1. GPM 2. NPM 3. ROI 4. ROE 5. Profit Margin Ada pengaruh yang signifikan antara rasio profitabilitas dengan harga saham. Secara parsial varaibel NPM dan ROE berpengaruh terhadap harga saham. Yulifati Laoli : Pengaruh Likuiditas, Solvabilitas, Rentabilitas, Pertumbuhan Eps Dan Pertumbuhan Perusahaan Terhadap Harga Saham Emiten Property And Real Estate Di Bursa Efek Indonesia BEI, 2009 Tahun Judul Penelitian Variabel Hasil Penelitian 6. Harga Saham Yulifati Laoli : Pengaruh Likuiditas, Solvabilitas, Rentabilitas, Pertumbuhan Eps Dan Pertumbuhan Perusahaan Terhadap Harga Saham Emiten Property And Real Estate Di Bursa Efek Indonesia BEI, 2009

BAB III KERANGKA KONSEP DAN HIPOTESIS

3.1 Kerangka Konsep

Adapaun kerangka konsep terdapat pada Gambar 2.1 berikut : LIKUIDITAS X1 SOLVABILITAS X2 RENTABILITAS X3 PERTUMBUHAN EPS X4 HARGA SAHAM Y PERTUMBUHAN PERUSAHAN TATO X5 Gambar : 2.1. Kerangka Konsep Analisa yang dilakukan terhadap laporan keuangan akan mengarahkan kepada penarikan kesimpulan tentang kondisi keuangan perusahaan. Dalam hal ini, peneliti ingin melihat kemampuan perusahaan dalam melakukan pembayaran terhadap kemampuan perusahaan dalam melakukan pembayaran terhadap kewajiban jangka pendeknya dan melihat juga sejauh mana perusahaan mampu menghasilkan keuntungan. Yulifati Laoli : Pengaruh Likuiditas, Solvabilitas, Rentabilitas, Pertumbuhan Eps Dan Pertumbuhan Perusahaan Terhadap Harga Saham Emiten Property And Real Estate Di Bursa Efek Indonesia BEI, 2009