Uji Homogenitas Teknik Analisis Data

Dwi Sulistyowarni, 2014 Peningkatan Motivasi Dan Hasil Belajar Siswa Dalam Pembelajaran IPS Melalui Problem Based Learning Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu tabel 0,281. Dengan demikian, ternyata 2 hitung = 0,164 2 tabel =0,281 maka H diterima. Artinya hipotesis diterima, maka sampel berasal dari populasi yang berdistribusi normal. Berdasarkan pemaparan di atas, diketahui bahwa seluruh data sampel penelitian berdistribusi normal, artinya telah memenuhi syarat untuk pengujian tahap selanjutnya. Seluruh hasil uji normalitas tersebut dipaparkan pada tabel berikut. Tabel 3.28 Rangkuman Hasil Uji Normalitas Data Pretest dan Postest Hasil Belajar Kelas Eksperimen dan Kelas Kontrol No. Data 2 hitung 2 tabel Kesimpulan 1. Pretest kelas eksperimen 132 ≤ 0,281 Normal 2. Pretest kelas kontrol 152 ≤ 0,281 Normal 3. Postest eksperimen 121 ≤ 0,281 Normal 4. Postest kelas kontrol 164 ≤ 0,281 Normal

2. Uji Homogenitas

Setelah uji normalitas, langkah selanjutnya adalah melakukan uji homogenitas, yakni pengujian terhadap besaran variansi dari data pretest dan postest di kelas eksperimen dan kelas kontrol. Adapun rumus yang digunakan adalah: Pasangan hipotesis: H : sampel memiliki homogenitas yang sama H 1 : sampel tidak memiliki homogenitas yang sama Karena kedua data berdistribusi normal, maka rumus uji homogenitasnya adalah. Keterangan: = Varian besar = Varian Kecil Kriteria Pengujian: Dwi Sulistyowarni, 2014 Peningkatan Motivasi Dan Hasil Belajar Siswa Dalam Pembelajaran IPS Melalui Problem Based Learning Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu H diterima jika F 1- αn1-1 F F 12αn1-1n2-1 H 1 ditolak jika F ≥ F 12αv1,v2 a. Uji Homogenitas Data Pretest dan Postest Motivasi Kelas Eksperimen dan Kelas Kontrol Berdasarkan uji normalitas yang sudah dilaksanakan diperoleh kesimpulan, dari data motivasi berdistribusi normal maka uji dilanjutkan dengan uji homogenitas menggunakan rumus varian besar dibagi dengan varian kecil. Hasil uji homogenitas dari data skor motivasi dijelaskan sebagai berikut. 1 Uji Homogenitas Motivasi dari Data Pretest Kelas Eksperimen dan Kelas Kontrol Sampel Pretest kelas eksperimen sebanyak 22 orang n 1 =22 diperoleh varian s 2 =4,847 2 . Kemudian sampel pretest kelas kontrol sebanyak 22 orang n 2 =22 diperoleh varian s 2 =3,939 2 . Dengan taraf signifikansi α= 0.05, maka, Derajat kebebasan pembilang = n – 1 = 22 – 1 = 21, dan derajat kebebasan penyebut = n – 1 = 22 – 1 = 22 diperoleh F 0,05 21 , 21 = 2,050 Dari perhitungan F hitung = 1,5142 dan F tabel = 2,050 dengan demikian, ternyata F hitung = 1,5142 F tabel = 2,050, maka H diterima. Artinya sampel berasal dari populasi yang homogen. 2 Uji Homogenitas Motivasi Belajar dari Data Postest Kelas Eksperimen dan Kelas Kontrol Sampel postest eksperimen sebanyak 22 siswa n 1 =22 diperoleh varian s 2 =4,854 2 . Kemudian sampel postest kelas kontrol sebanyak 22 orang n 2 =22 diperoleh varian s 2 = 3,912 2 . Dengan taraf signifikansi α= 0.05, maka Derajat kebebasan pembilang = n – 1 = 22 – 1 = 21, dan derajat kebebasan penyebut = n – 1 = 22 – 1 = 21 diperoleh F 0,05 21 , 21 = 2,050. Dari perhitungan diatas F hitung = 1,5396 dan F tabel = 2,050 dengan demikian dapat dijelaskan bahwa Dwi Sulistyowarni, 2014 Peningkatan Motivasi Dan Hasil Belajar Siswa Dalam Pembelajaran IPS Melalui Problem Based Learning Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu F hitung = 1,5396 F tabel = 2,050, maka H diterima. Artinya sampel berasal dari populasi yang homogen. Berdasarkan pemaparan di atas, diketahui bahwa data sampel pretest dan postest homogen. Seluruh hasil uji homogenitas tersebut dipaparkan pada tabel berikut. Tabel 3.29 Rangkuman Hasil Uji Homogenitas Data Pretest dan Postest Motivasi Kelas Eksperimen dan Kelas Kontrol No. Data F hitung F tabel Kesimpulan 1. Pretest kelas eksperimen kelas kontrol 1,5142 2,050 Homogen 2. Postest kelas eksperimen dan kelas kontrol 1,5396 2,050 Homogen b. Uji Homogenitas Data Pretes dan Postest Hasil Belajar antara Kelas Eksperimen dan Kelas Kontrol Berdasarkan uji normalitas yang sudah dilaksanakan diperoleh kesimpulan, data hasil belajar berdistribusi normal maka uji dilanjutkan dengan uji homogenitas menggunakan rumus varian besar dibagi dengan varian kecil. Hasil uji homogenitas dari data skor hasil belajar dijelaskan sebagai berikut. 1 Uji Homogenitas Data Pretest Hasil Belajar Kelas Eksperimen dan Kelas Kontrol. Sampel pretes kelas eksperimen sebanyak 22 orang n 1 =22 diperoleh varian s 2 =4,044 2 . Kemudian sampel pretes kelas kontrol sebanyak 22 orang n 2 =22 diperoleh varian s 2 =2,577 2 . Dengan taraf signifikansi α= 0.05, maka, Derajat kebebasan pembilang = n – 1 = 22 – 1 = 21, dan derajat kebebasan penyebut = n – 1 = 22 – 1 = 21 diperoleh F 0,05 21 , 21 = 2,050 Dari perhitungan F hitung = dan F tabel = 2,050 Dengan demikian, ternyata F hitung = F tabel = 2,050, maka H ditolak. Artinya sampel berasal dari populasi yang homogen. Dwi Sulistyowarni, 2014 Peningkatan Motivasi Dan Hasil Belajar Siswa Dalam Pembelajaran IPS Melalui Problem Based Learning Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 2 Uji Homogenitas Data Postest Hasil Belajar Kelas Eksperimen dan Kelas Kontrol Sampel postes kelas eksperimen sebanyak 22 orang n 1 =22 diperoleh varian s 2 = 2,857 2 . Kemudian sampel postest kelas kontrol sebanyak 22 orang n 2 =22 diperoleh varian s 2 = 2,719 2 . Dengan taraf signifikansi α= 0.05, maka, Derajat kebebasan pembilang = n – 1 = 22 – 1 = 21, dan derajat kebebasan penyebut = n – 1 = 22 – 1 = 21 diperoleh F 0,05 21 , 21 = 2,050. Dari perhitungan F hitung = 1,1040 dan F tabel = 2,050 dengan demikian, ternyata F hitung = 1,1040 F tabel = 2,050 maka H diterima. Artinya sampel berasal dari populasi yang homogen. Berdasarkan pemaparan di atas, diketahui bahwa data sampel pretest dan postest homogen. Seluruh hasil uji homogenitas tersebut dipaparkan pada tabel berikut. Tabel 3.30 Rangkuman Hasil Uji Homogenitas Data pretest dan Postest Hasil Belajar Kelas Eksperimen dan Kelas Kontrol No. Data F hitung F tabel Kesimpulan 1. Pretest kelas eksperimen kelas kontrol 2,050 Tidak Homogen 2. Postest kelas eksperimen dan kelas kontrol 2,050 Homogen

3. Uji Hipotesis

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA “FOTOSINTESIS TUMBUHAN HIJAU” MELALUI MODEL PROBLEM BASED LEARNING (PBL) KELAS V SDN LABUHAN IV SRESEH SAMPANG

0 6 33

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING (PBL) PADA PEMBELAJARAN TEMATIK TEMA PERISTIWA DALAM KEHIDUPAN KELAS V SDN MOJOLANGU 5 MALANG

0 6 26

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW DALAM PELAJARAN IPS KELAS IV SDN 1 KERTOSARI TAHUN PELAJARAN 2010/2011

0 5 35

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW DALAM PELAJARAN IPS KELAS IV SDN 1 KERTOSARI TAHUN PELAJARAN 2010/2011

0 4 56

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI METODE KOOPERATIF PADA SISWA KELAS IV SDN 3 SINDANGSARI TANJUNGBINTANG TAHUN 2009/2010

0 8 10

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD SISWA KELAS IV SDN 2 TEMPELREJO KEDONDONG PESAWARAN

0 2 48

MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPS MENGGUNAKAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING BAGI SISWA KELAS IV SDN 2 BOGOREJO GEDONGTATAAN PESAWARAN TAHUN AJARAN 2013/2014

0 5 50

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NHT UNTUK SISWA KELAS IV SDN 2 BAKALAN KRAPYAK TAHUN PELAJARAN 20132014

0 0 24

PENGEMBANGAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING DAN HAPMATCH (PROBBLEMATCH) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS 3 SDN MADYOGONDO 02

0 1 14

UPAYA PENINGKATAN KREATIVITAS BELAJAR IPS MELALUI PENDEKATAN PROBLEM BASED LEARNING SISWA KELAS 4 SDN PRINGAPUS KECAMATAN NGADIREJO KABUPATEN TEMANGGUNG SEMESTER 2 TAHUN PELAJARAN 20142015

0 0 14