Tempat dan Waktu Penelitian

34 Tabel 3. Kisi-Kisi Ranah Kognitif Siswa No. Indikator Materi Jumlah Butir Soal No. Butir Soal 1. Menyebutkan karakteristik LPJU Karakteristik LPJU 3 1, 6, 18 2. Menyebutkan komponen dan perlengkapan pada pemasangan LPJU Komponen dan Perlengkapan pada pemasangan LPJU 5 3, 5, 7, 8, 10 3. Memilih kebutuhan gawai pengaman LPJU Pemilihan gawai pengaman pada LPJU 3 2, 9, 14 4. Menafsirkan gambar kerja pemasangan LPJU Gambar kerja pemasangan lampu penerangan jalan umum 9 4, 11, 12, 13, 15, 16, 17, 19, 20 2. Instrumen Checklist Observasi Ranah Psikomotor Checklist observasi yang berbentuk rubrik berfungsi untuk mengumpulkan data terkait kompetensi psikomotor siswa dalam pembelajaran dengan cara melakukan pengamatan terhadap keterampilan dan aktivitas siswa saat proses belajar mengajar berlangsung. Masing-masing kriteria ranah psikomotor siswa mempunyai rentang skor penilaian sama namun mempunyai bobot tersendiri. Setiap kriteria mempunyai skor terendah 1 dan skor tertinggi 4, skor tersebut digunakan sebagai penilaian dari ranah psikomotor yang dilakukan oleh siswa. Tabel 4. Kisi-Kisi Instrumen Ranah Psikomotor Siswa Kriteria Keberhasilan Tindakan Skor Indikator Deskripsi Pencapaian Menentukan komponen untuk instalasi penerangan jalan umum 1 Tidak dapat menyebutkan komponen yang dibutuhkan dalam instalasi penerangan jalan umum 2 Dapat menyebutkan minimal 2 komponen yang dibutuhkan dalam instalasi penerangan jalan umum 35 3 Dapat menyebutkan minimal 4 komponen yang dibutuhkan dalam instalasi penerangan jalan umum 4 Dapat menyebutkan seluruh komponen yang dibutuhkan dalam instalasi penerangan jalan umum dengan benar Menggambar instalasi penerangan jalan umum 1 Tidak dapat menggambar dan menghubungkan komponen dalam instalasi penerangan jalan umum 2 Dapat menggambar dan menghubungkan sebagian komponen dalam instalasi penerangan jalan umum 3 Dapat menggambar dan menghubungkan seluruh komponen dalam instalasi penerangan jalan umum 4 Dapat menggambar dan menghubungkan seluruh komponen dalam instalasi penerangan jalan umum dengan benar Mengatur tata letak komponen untuk desain instalasi penerangan jalan umum 1 Jarak antar komponen tidak sama 2 Jarak antar komponen kurang sama 3 Jarak antar komponen hampir sama 4 Jarak antar komponen sama Menggambar pengawatan instalasi penerangan jalan umum 1 Tidak dapat menggambar pengawatan instalasi penerangan jalan umum 2 Dapat menggambar pengawatan instalasi penerangan jalan umum namun tidak sesuai dengan ketentuan 3 Dapat menggambar pengawatan instalasi penerangan jalan umum dengan sebagian ketentuan 4 Dapat menggambar pengawatan instalasi penerangan jalan umum dengan ketentuan dengan benar Kerapian gambar desain instalasi penerangan jalan umum 1 Gambar desain instalasi penerangan jalan umum tidak rapi 2 Gambar desain instalasi penerangan jalan umum kurang rapi 3 Gambar desain instalasi penerangan jalan umum cukup rapi 4 Gambar desain instalasi penerangan jalan umum rapi Waktu penyelesaian desain instalasi penerangan jalan umum 1 Membutuhkan waktu lebih dari 120 menit 2 Membutuhkan waktu antara 90 - 120 menit 3 Membutuhkan waktu antara 60 - 90 menit 4 Membutuhkan waktu kurang dari 60 menit