METODOLOGI PENELITIAN Prof. Dr. Sya’ad Afifuddin, M.Ec 4. Dr. Khaira Amalia F, SE, Ak, MBA

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

III.1. Tempat dan Waktu Penelitian Penelitian ini dilakukan di Akademi Pariwisata Medan di Jalan RS. Haji No. 12 Medan. Pelaksanaan penelitian dimulai dari bulan Mei 2009 sampai dengan bulan Juli 2009. III.2. Metode Penelitian Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan pendekatan survey, dengan jenis penelitian deskriptif kuantitatif. Pendekatan survey adalah kegiatan mengumpulkan data sebanyak-banyaknya mengenai fakta-fakta yang merupakan pendukung terhadap penelitian, dengan maksud untuk mengetahui status, gejala, menentukan kesamaan status dengan cara membandingkan dengan standard yang sudah dipilih dan atau ditentukan Arikunto, 2005. Singarimbun dan Effendi 1995 menyatakan bahwa, “Penelitian Survey adalah penelitian yang mengambil sampel dari satu populasi dan menggunakan kuesioner sebagai alat pengumpulan data yang pokok”. Sifat penelitian ini adalah explanatory, yaitu penelitian yang bermaksud menjelaskan kedudukan variabel- variabel yang diteliti serta hubungan antara satu variabel dengan variabel yang lain Sugiyono 2006. p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the “ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now Universitas Sumatera Utara Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif kuantitatif yaitu untuk mengetahui dan menganalisis penerapan Kurikulum Berbasis Kompetensi terhadap hasil belajar mahasiswa di Akademi Pariwisata Medan. Menurut Sugiyono 2006, penelitian deskriptif dilakukan untuk mengetahui nilai variabel independen, adapun sifat penelitian ini adalah explanatory research yaitu menguraikan dan menjelaskan pengujian hipotesis mengenai konsep baru atau pencarian sebab akibat antar variabel. III.3. Populasi dan Sampel Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh mahasiswa yang saat ini belajar di Akademi Pariwisata sebanyak 349 orang mahasiswa. Menurut Umar 2005 menyatakan bahwa untuk menentukan minimal sampel yang dibutuhkan jika ukuran populasi diketahui, dapat digunakan rumus Slovin sebagai berikut: Di mana: n = ukuran sampel N = ukuran populasi e = persen kelonggaran ketidaktelitian karena kesalahan pengambilan sampel yang masih dapat ditolerir atau diinginkan Dengan populasi N sebanyak 349 mahasiswa, dan tingkat kesalahan e sebesar 10, maka besarnya sampel adalah: p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the “ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now Universitas Sumatera Utara = 77.72 n dibulatkan menjadi 78 mahasiswa. III.4. Metode Pengumpulan Data Metode pengumpulan data yang akan digunakan dalam penelitian ini adalah: 1. Wawancara interview kepada pihak yang berhak dan berwenang memberikan data dan informasi sehubungan dengan penelitian ini. 2. Daftar pertanyaan questionaire yang diberikan kepada Mahasiswa di Akademi Pariwisata Medan yang menjadi responden penelitian. 3. Studi dokumentasi dilakukan dengan mengumpulkan dan mempelajari dokumen- dokumen yang relevan dan mendukung penelitian yaitu: sejarah singkat, struktur organisasi dan hasil evaluasi belajar mahasiswa. III.5. Jenis dan Sumber Data Jenis dan sumber data yang akan digunakan dalam penelitian ini adalah: a. Data primer diperoleh dari wawancara interview dan daftar pertanyaan questionaire. b. Data sekunder diperoleh dari studi dokumentasi. p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the “ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now Universitas Sumatera Utara III.6. Identifikasi dan Definisi Operasional Variabel III.6.1. Identifikasi Variabel untuk Hipotesis Pertama Variabel yang akan digunakan dalam penelitian ini adalah: 1. Variabel independenvariabel bebas yaitu terdiri dari Silabus X 1 , Pembelajaran X 2 , dan Evaluasi Pembelajaran X 3 . 2. Variabel dependenvariabel terikat yaitu Hasil Belajar Mahasiswa Y. III.6.2. Definisi Operasional Hipotesis Pertama Tabel III.1. Definisi Operasional Variabel Hipotesis Pertama Variabel Definisi Operasional Indikator Pengukuran 1. Silabus X 1 Seperangkat rencana dan pengaturan tentang kegiatan pembelajaran, pengelolaan kelas dan penilaian hasil belajar mahasiswa a. Target pembelajaran. b. Kemampuan mahasiswa. c. Alokasi waktu pembelajaran. d. Sarana. e. Kegiatan penilaian. Skala Likert 2. Pembelajaran X 2 Keseluruhan kegiatan yang memungkinkan terjadinya interaksi belajar mengajar a. Pembelajaran bermakna. b. Metode pembelajaran bervariasi. c. Menggunakan media yang bervariasi. d. Suasana pembelajaran yang atraktif. Skala Likert 3. Evaluasi Pembelajaran X 3 Rangkaian kegiatan evaluasi untuk mengukur hasil dan proses pembelajaran mahasiswa a. Penilaian berbasis kelas. b. Test kemampuan dasar. c. Penilaian praktik. d. Sertifikasi. Skala likert 4. Hasil belajar Mahasiswa Y Prestasi belajar mahasiswa secara keseluruhan, yang menjadi indikator kompetensi dan derajat perubahan perilaku a. Pengetahuan. b. Sikap. c. Keterampilan. d. Keberhasilan KBK. Skala likert p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the “ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now Universitas Sumatera Utara III.6.3. Identifikasi Variabel Hipotesis Kedua 1. Variabel independenvariabel bebas yaitu terdiri dari: Persiapan Mengajar X 1 , Metode X 2 , Sumber Belajar X 3 . 2. Variabel dependenvariabel terikat yaitu Pembelajaran Y. III.6.4. Definisi Operasional Hipotesis Kedua Tabel III.2. Definisi Operasional Variabel Hipotesis Kedua Variabel Definisi Operasional Indikator Pengukuran 1. Persiapan Mengajar X 1 Perencanaan jangka pendek untuk memperkirakan atau memproyeksikan tentang apa yang akan dilakukan dalam kegiatan pembelajaran. a. Merumuskan kompetensi. b. Fleksibel. c. Kegiatan pendukung sesuai dengan kompetensi. Skala Likert 2. Metode X 2 Pola umum yang berisi tentang rentetan kegiatan yang dapat dijadikan pedoman petunjuk umum agar kompetensi sebagai tujuan pembelajaran dapat tercapai secara optimal. a. Bervariasi. b. Menekankan pada pemecahan masalah. c. Pendekatan kontekstual. d. Menarik. Skala Likert 3. Sumber belajar X 3 Segala sesuatu yang dapat memberikan kemudahan kepada mahasiswa dalam memperoleh sejumlah informasi, pengetahuan, pengalaman dan keterampilan dalam proses belajar mengajar. a. Kompetensi pengajar. b. Ketersediaan bahan. c. Kondusif lingkungan. d. Ketersediaan perlengkapan. e. Kemudahan memperoleh informasi. Skala likert 4. Pembelajaran Y Keseluruhan kegiatan yang memungkinkan terjadinya interaksi belajar mengajar. a. Pembelajaran bermakna. b. Metode pembelajaran bervariasi. c. Menggunakan media yang bervariasi. d. Suasana pembelajaran yang atraktif. Skala likert p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the “ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now Universitas Sumatera Utara III.7. Uji Validitas dan Reliabilitas Instrumen Kesimpulan penelitian yang berupa jawaban atau pemecahan masalah penelitian sangat tergantung pada kualitas data yang dianalisis dan instrumen yang digunakan untuk mengumpulkan data penelitian. Ada dua konsep untuk mengukur kualitas data, yaitu validitas dan reliabilitas. Suatu penelitian akan menghasilkan kesimpulan yang biasa jika datanya kurang reliabel dan kurang valid. Sedangkan kualitas data penelitian ditentukan oleh kualitas instrumen yang digunakan untuk mengumpulkan data. Uji validitas dan reliabilitas instrumen dalam penelitian ini dilakukan pada 30 orang responden di luar daripada responden yang dijadikan sebagai sampel penelitian. III.7.1. Uji Validitas Untuk mendapatkan data yang lebih akurat terlebih dahulu dilakukan uji validitas internal, yaitu menguji validitas setiap butir pertanyaan content validity. Pengujian validitas dalam penelitian ini dengan mengambil 30 responden yang tidak termasuk dalam sampel penelitian. Uji validitas digunakan untuk mengukur sah atau tidaknya atau valid tidaknya suatu kuesioner. Suatu kuesioner dikatakan valid jika pertanyaan pada kuesioner mampu untuk mengungkapkan sesuatu yang akan diukur oleh kuesioner tersebut. Analisis dimulai dengan menguji validitas terlebih dahulu baru diikuti oleh uji reliabilitas. Jika r hitung positif, serta r hitung r tabel, maka butir tersebut valid. Sedangkan jika r hitung negatif, serta r hitung r tabel, maka butir tersebut tidak valid. p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the “ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now Universitas Sumatera Utara Hasil pengujian validitas instrumen dari setiap variabel penelitian ditunjukkan pada tabel berikut ini. Tabel III.3. Hasil Uji Validitas Instrumen Silabus No. Indikator Validitas Instrumen Corrected Item- Total Correlation Keterangan 1 Kesesuaian antara kegiatan dengan target pembelajaran 0.434 Valid 2 Keterukuran pencapaian kompetensi silabus 0.733 Valid 3 Kejelasan alokasi waktu yang ditargetkan 0.575 Valid 4 Dukungan sarana dalam kegiatan pembelajaran 0.623 Valid 5 Kejelasan penilaian atas kompetensi dasar 0.581 Valid Sumber: Hasil Penelitian, 2009 Data Diolah Tabel III.3 menunjukkan bahwa nilai Correlated Item-Total Correlation r hitung untuk setiap masing-masing item pertanyaan variabel silabus tidak lebih kecil dari 0,361 yang merupakan harga r kritik untuk taraf kepercayaan 95 atau á = 0,05 yang didasarkan pada jumlah pasangan responden sebagai objek pengujian validitas instrumen yang dalam hal ini berjumlah 30 orang. Berdasarkan hasil pengujian sebagaimana datanya dicantumkan pada Tabel III.3 di atas, maka dapat ditarik suatu kesimpulan bahwa seluruh pertanyaan pada variabel silabus telah memenuhi syarat validitas instrumen untuk digunakan sebagai alat pengumpul data penelitian. p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the “ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now Universitas Sumatera Utara Tabel III.4. Hasil Uji Validitas Instrumen Pembelajaran No. Indikator Validitas Instrumen Corrected Item- Total Correlation Keterangan 1 Perhatian dosen atas pendekatan pembelajaran 0.807 Valid 2 Penerapan metode pembelajaran yang bervariasi 0.634 Valid 3 Relevansi media yang digunakan 0.662 Valid 4 Ketersediaan media pembelajaran 0.545 Valid 5 Kemenarikan suasana dalam penyampaian materi 0.433 Valid Sumber: Hasil Penelitian, 2009 Data Diolah Tabel III.4 menunjukkan bahwa nilai Correlated Item-Total Correlation r hitung untuk setiap masing-masing item pertanyaan variabel pembelajaran tidak lebih kecil dari 0,361 yang merupakan harga r kritik untuk taraf kepercayaan 95 atau á = 0,05 yang didasarkan pada jumlah pasangan responden sebagai objek pengujian validitas instrumen yang dalam hal ini berjumlah 30 orang. Berdasarkan hasil pengujian sebagaimana datanya dicantumkan pada Tabel III.4 di atas, maka dapat ditarik suatu kesimpulan bahwa seluruh pertanyaan pada variabel pembelajaran telah memenuhi syarat validitas instrumen untuk digunakan sebagai alat pengumpul data penelitian. Tabel III.5. Hasil Uji Validitas Instrumen Evaluasi Pembelajaran No. Indikator Validitas Instrumen Corrected Item- Total Correlation Keterangan 1 Validitas penilaian berbasis kelas 0.521 Valid 2 Keterbukaan dalam proses penilaian hasil belajar 0.419 Valid 3 Kesesuaian antara tes kemampuan dengan kompetensi 0.708 Valid 4 Kesesuaian jenis tes untuk evaluasi belajar 0.558 Valid 5 Kesesuaian jenis tes untuk evaluasi sikap 0.773 Valid Sumber: Hasil Penelitian, 2009 Data Diolah p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the “ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now Universitas Sumatera Utara Tabel III.5 menunjukkan bahwa nilai Correlated Item-Total Correlation r hitung untuk setiap masing-masing item pertanyaan variabel evaluasi pembelajaran tidak lebih kecil dari 0,361 yang merupakan harga r kritik untuk taraf kepercayaan 95 atau á = 0,05 yang didasarkan pada jumlah pasangan responden sebagai objek pengujian validitas instrumen yang dalam hal ini berjumlah 30 orang. Berdasarkan hasil pengujian sebagaimana datanya dicantumkan pada Tabel III.5 di atas, maka dapat ditarik suatu kesimpulan bahwa seluruh pertanyaan pada variabel evaluasi pembelajaran telah memenuhi syarat validitas instrumen untuk digunakan sebagai alat pengumpul data penelitian. Tabel III.6. Hasil Uji Validitas Instrumen Hasil Belajar No. Indikator Validitas Instrumen Corrected Item- Total Correlation Keterangan 1 Tingkat kemampuan kognitif yang telah dicapai 0.796 Valid 2 Dukungan keseluruhan perangkat dalam pembelajaran 0.521 Valid 3 Tingkat kemampuan afektif atau pengetahuan 0.591 Valid 4 Perubahan sikap ke arah yang lebih baik 0.717 Valid 5 Pencapaian hasil belajar berbasis kompetensi 0.657 Valid Sumber: Hasil Penelitian, 2009 Data Diolah Tabel III.6 menunjukkan bahwa nilai Correlated Item-Total Correlation r hitung untuk setiap masing-masing item pertanyaan variabel hasil belajar tidak lebih kecil dari 0,361 yang merupakan harga r kritik untuk taraf kepercayaan 95 atau á = 0,05 yang didasarkan pada jumlah pasangan responden sebagai objek pengujian validitas instrumen yang dalam hal ini berjumlah 30 orang. Berdasarkan hasil pengujian sebagaimana datanya dicantumkan pada Tabel III.6 di atas, maka dapat p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the “ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now Universitas Sumatera Utara ditarik suatu kesimpulan bahwa seluruh pertanyaan pada variabel hasil belajar mahasiswa telah memenuhi syarat validitas instrumen untuk digunakan sebagai alat pengumpul data penelitian. Tabel III.7. Hasil Uji Validitas Instrumen Persiapan Mengajar No. Indikator Validitas Instrumen Corrected Item- Total Correlation Keterangan 1 Kejelasan pencapaian kompetensi 0.680 Valid 2 Flesibelitas kegiatan pada persiapan mengajar dosen 0.603 Valid 3 Relevansi kegiatan dalam persiapan mengajar 0.613 Valid 4 Antisipasi untuk masalah pembelajaran 0.701 Valid 5 Kelengkapan seluruh aspek persiapan pembelajaran 0.607 Valid Sumber: Hasil Penelitian, 2009 Data Diolah Tabel III.7 menunjukkan bahwa nilai Correlated Item-Total Correlation r hitung untuk setiap masing-masing item pertanyaan variabel persiapan mengajar tidak lebih kecil dari 0,361 yang merupakan harga r kritik untuk taraf kepercayaan 95 atau á = 0,05 yang didasarkan pada jumlah pasangan responden sebagai objek pengujian validitas instrumen yang dalam hal ini berjumlah 30 orang. Berdasarkan hasil pengujian sebagaimana datanya dicantumkan pada Tabel III.7 di atas, maka dapat ditarik suatu kesimpulan bahwa seluruh pertanyaan pada variabel persiapan mengajar telah memenuhi syarat validitas instrumen untuk digunakan sebagai alat pengumpul data penelitian. p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the “ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now Universitas Sumatera Utara Tabel III.8. Hasil Uji Validitas Instrumen Metode No. Indikator Validitas Instrumen Corrected Item- Total Correlation Keterangan 1 Variasi metode dalam mengajar 0.508 Valid 2 Relevansi metode dengan kompetensi 0.717 Valid 3 Penekanan model problem solving dalam pembelajaran 0.678 Valid 4 Penekanan pendekatan kontekstual 0.630 Valid 5 Kemenarikan metode yang digunakanditerapkan 0.714 Valid Sumber: Hasil Penelitian, 2009 Data Diolah Tabel III.8 menunjukkan bahwa nilai Correlated Item-Total Correlation r hitung untuk setiap masing-masing item pertanyaan variabel metode mengajar tidak lebih kecil dari 0,361 yang merupakan harga r kritik untuk taraf kepercayaan 95 atau á = 0,05 yang didasarkan pada jumlah pasangan responden sebagai objek pengujian validitas instrumen yang dalam hal ini berjumlah 30 orang. Berdasarkan hasil pengujian sebagaimana datanya dicantumkan pada Tabel III.8 di atas, maka dapat ditarik suatu kesimpulan bahwa seluruh pertanyaan pada variabel metode telah memenuhi syarat validitas instrumen untuk digunakan sebagai alat pengumpul data penelitian. Tabel III.9. Hasil Uji Validitas Instrumen Sumber Belajar No. Indikator Validitas Instrumen Corrected Item- Total Correlation Keterangan 1 Pengaruh kompetensi dosen dalam pembelajaran 0.517 Valid 2 Dukungan lingkungan belajar yang kondusif 0.586 Valid 3 Kemudahan dalam memperoleh sejumlah informasi 0.473 Valid 4 Ketersediaan bahan belajar 0.564 Valid 5 Tingkat kondusivitas lingkungan belajar 0.694 Valid Sumber: Hasil Penelitian, 2009 Data Diolah p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the “ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now Universitas Sumatera Utara Tabel III.9 menunjukkan bahwa nilai Correlated Item-Total Correlation r hitung untuk setiap masing-masing item pertanyaan variabel sumber belajar tidak lebih kecil dari 0,361 yang merupakan harga r kritik untuk taraf kepercayaan 95 atau á = 0,05 yang didasarkan pada jumlah pasangan responden sebagai objek pengujian validitas instrumen yang dalam hal ini berjumlah 30 orang. Berdasarkan hasil pengujian sebagaimana datanya dicantumkan pada Tabel III.9 di atas, maka dapat ditarik suatu kesimpulan bahwa seluruh pertanyaan pada variabel sumber belajar telah memenuhi syarat validitas instrumen untuk digunakan sebagai alat pengumpul data penelitian. III.7.2. Uji Reliabilitas Instrumen Pengujian ini dilakukan untuk mengetahui konsistensi hasil sebuah jawaban tentang tanggapan responden. Hasil uji realibilitas dapat dilihat dari nilai cronbach alpa realibilitas yang baik adalah yang makin mendekati 1. Reliabilitas adalah alat untuk mengukur suatu kuisioner yang merupakan indikator dari variabel. Suatu kuisioner dinyatakan reliabel atau handal jika jawaban seseorang terhadap pertanyaan adalah konsisten dan stabil dari waktu ke waktu. Pengukuran reliabilitas dilakukan dengan cara One Shot atau pengukuran sekali saja dan uji statistik yang digunakan yang dipakai adalah Cronbach Alfa, di mana suatu variabel dikatakan reliabel jika memberikan nilai Cronbach Alfa 0,60 Ghozali 2002. Lebih lanjut Arikunto 2006 mengemukakan bahwa setelah diperoleh harga r hitung untuk perhitungan reliabilitas instrumen, langkah berikutnya adalah dengan membandingkan antara r hitung dengan r tabel pada jumlah pasangan instrumen yang p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the “ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now Universitas Sumatera Utara diuji. Reliabilitas sebenarnya adalah alat untuk mengukur suatu kuesioner yang merupakan indikator dari variabel atau konstruk. Suatu kuesioner dikatakan reliabel atau handal jika jawaban dari responden terhadap pertanyaan adalah konsisten atau stabil dari waktu ke waktu. Jawaban responden terhadap pertanyaan dikatakan reliabel jika masing-masing pertanyaan dijawab secara konsisten. Ghozali 2005 menyatakan bahwa pengukuran reliabilitas dapat dilakukan dengan dua cara, yaitu: 1. Repeated Measure atau pengukuran ulang dilakukan dengan cara memberikan kuesioner pertanyaan yang sama pada waktu yang berbeda, dan kemudian dilihat apakah responden tetap konsisten dengan jawabannya. 2. One Shot atau pengukuran sekali saja dilakukan dengan cara hanya sekali saja kuesioner diberikan kepada responden dan kemudian hasilnya dibandingkan pertanyaan lain atau mengukur korelasi antar jawaban pertanyaan. Untuk melakukan pengujian reliabilitas kuisioner dilakukan dengan menggunakan software Statistical Package for Social Science SPSS versi 15. Pada Tabel III.10 berikut disajikan hasil uji reliabilitas instrumen penelitian sebagaimana prosedur yang telah dijelaskan di atas. p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the “ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now Universitas Sumatera Utara Tabel III.10. Hasil Uji Reliabilitas Instrumen No Variabel Reliabilitas Instrumen Nilai Cronbach Alpha Keterangan 1. Silabus 0.531 Reliabel 2. Pembelajaran 0.589 Reliabel 3. Evaluasi Pembelajaran 0.551 Reliabel 4. Hasil Belajar 0.663 Reliabel 5. Persiapan Mengajar 0.638 Reliabel 6. Metode 0.645 Reliabel 7. Sumber Belajar 0.453 Reliabel Sumber: Hasil Penelitian, 2009 Data Diolah Dari Tabel III.10 di atas menunjukkan bahwa nilai nilai Cronbanch Alpha untuk masing-masing variabel penelitian adalah lebih besar dari 0,361 yang merupakan nilai r kritik pada jumlah pasang data N sebanyak 30 orang, dengan demikian maka maka dapat disimpulkan bahwa seluruh instrumen yang digunakan dalam penelitian telah memenuhi syarat reliabilitas untuk digunakan sebagai alat pengumpul data. III.8. Model Analisis Data III.8.1. Model Analisis Data Hipotesis Pertama Metode analisis data yang digunakan untuk menjawab hipotesis pertama adalah regresi berganda, dengan formulasi sebagai berikut: Y = a + b 1 X 1 + b 2 X 2 + b 3 X 3 + e p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the “ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now Universitas Sumatera Utara di mana: Y = Hasil Belajar X 1 = Silabus X 2 = Pembelajaran X 3 = Evaluasi Pembelajaran a = Konstanta b 1- b 2- b 3 = Koefisien regresi variabel e = error of term variabel yang tidak terungkap Pengujian statistik dengan metode regersi berganda. Langkah-langkah yang digunakan dalam model analisis regresi berganda adalah melakukan uji signifikasi yaitu: 1. Kriteria pengujian hipotesis untuk uji serempak uji F untuk melihat signifikasi secara simultan variabel terikat terhadap variabel bebas. H : b 1 ,b 2 ,b 3 = 0 Penerapan Kurikulum Berbasis Kompetensi yang terdiri dari Silabus, Pembelajaran, dan Evaluasi Pembelajaran secara serempak tidak berpengaruh terhadap Hasil Belajar Mahasiswa di Akademi Pariwisata Medan H a : b 1 ,b 2 ,b 3 ≠ 0 Penerapan Kurikulum Berbasis Kompetensi yang terdiri dari Silabus, Pembelajaran, dan Evaluasi Pembelajaran secara serempak berpengaruh terhadap Hasil Belajar Mahasiswa di Akademi Pariwisata Medan. p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the “ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now Universitas Sumatera Utara Hal ini berarti bahwa variabel-variabel bebasnya secara serempak tidak mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap variabel terikatnya. Untuk menguji apakah hipotesis yang diajukan diterima atau ditolak digunakan statistik F F test . Jika F hitung F tabel , maka H diterima dan H a ditolak, sebaliknya jika F hitung F tabel , maka H ditolak dan H a diterima. Hal ini berarti bahwa variabel bebasnya secara serempak mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap variabel terikatnya. 2. Melakukan uji parsial uji t untuk melihat pengaruh secara parsial masing-masing variabel bebasnya terhadap variabel terikat. Tingkat kepercayaan adalah 95 dan level pengujian yang digunakan  = 5 apabila nilai t hitung t tabel maka H o diterima dan H a ditolak, hal ini berarti bahwa variabel-variabel bebasnya secara serempak tidak mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap variabel terikatnya. Sebaliknya apabila nilai t hitung  t tabel maka H o ditolak dan H a diterima hal ini berarti bahwa variabel bebasnya secara serempak mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap variabel-variabel terikatnya. Hipotesis Null H H : b 1 = 0 Silabus tidak berpengaruh terhadap Hasil Belajar Mahasiswa di Akademi Pariwisata Medan H : b 2 = 0 Pembelajaran tidak berpengaruh terhadap Hasil Belajar Mahasiswa di Akademi Pariwisata Medan H : b 3 = 0 Evaluasi pembelajaran tidak berpengaruh terhadap Hasil Belajar Mahasiswa di Akademi Pariwisata Medan p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the “ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now Universitas Sumatera Utara Hipotesis Alternatif Ha H 1 : b 1 ≠ Silabus berpengaruh terhadap Hasil belajar Mahasiswa di Akademi Pariwisata Medan H 1 : b 2 ≠ Pembelajaran berpengaruh terhadap Hasil belajar Mahasiswa di Akademi Pariwisata Medan H 1 : b 3 ≠ Evaluasi pembelajaran berpengaruh terhadap Hasil belajar Mahasiswa di Akademi Pariwisata Medan III.8.2. Model Analisis Data Hipotesis Kedua Metode analisis data yang digunakan untuk menjawab hipotesis kedua adalah regresi berganda, dengan formulasi sebagai berikut: Y = a + b 1 X 1 + b 2 X 2 + b 3 X 3 + e di mana: Y = Pembelajaran X 1 = Persiapan Mengajar X 2 = Metode X 3 = Sumber Belajar a = Konstanta b 1- b 2- b 3 = Koefisien regresi variabel e = error of term variabel yang tidak terungkap Pengujian statistik dengan metode regresi berganda. Langkah-langkah yang digunakan dalam model analisis regresi berganda adalah melakukan uji signifikasi yaitu: p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the “ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now Universitas Sumatera Utara 1. Kriteria pengujian hipotesis untuk uji serempak uji F untuk melihat signifikasi secara simultan variabel terikat terhadap variabel bebas. H : b 1 ,b 2 ,b 3 = 0 Persiapan mengajar, Metode dan Sumber Belajar tidak berpengaruh terhadap Pembelajaran Mahasiswa Akademi Pariwisata Medan H a : b 1 ,b 2 ,b 3 ≠ 0 Persiapan mengajar, Metode dan Sumber Belajar berpengaruh terhadap Pembelajaran Mahasiswa Akademi Pariwisata Medan. Hal ini berarti bahwa variabel-variabel bebasnya secara serempak tidak mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap variabel terikatnya. Untuk menguji apakah hipotesis yang diajukan diterima atau ditolak digunakan statistik F F test. Jika F hitung F tabel , maka H diterima dan H a ditolak, sebaliknya jika F hitung F tabel , maka H ditolak dan H a diterima. Hal ini berarti bahwa variabel bebasnya secara serempak mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap variabel terikatnya. 2. Melakukan uji parsial uji t untuk melihat pengaruh secara parsial masing-masing variabel bebasnya terhadap variabel terikat. Tingkat kepercayaan adalah 95 dan level pengujian yang digunakan  = 5 apabila nilai t hitung t tabel maka H o diterima dan H a ditolak, hal ini berarti bahwa variabel-variabel bebasnya secara serempak tidak mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap variabel terikatnya. Sebaliknya apabila nilai t hitung  t tabel maka H o ditolak dan H a diterima hal ini berarti bahwa variabel bebasnya secara serempak mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap variabel-variabel terikatnya. p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the “ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now Universitas Sumatera Utara Hipotesis Null H H : b 1 = 0 Persiapan Mengajar tidak berpengaruh terhadap Pembelajaran Mahasiswa Akademi Pariwisata Medan H : b 2 = 0 Metode tidak berpengaruh terhadap Pembelajaran Mahasiswa Akademi Pariwisata Medan H : b 3 = 0 Sumber Belajar tidak berpengaruh terhadap Pembelajaran Mahasiswa Akademi Pariwisata Medan Hipotesis Alternatif Ha H 1 : b 1 ≠ Persiapan Mengajar berpengaruh terhadap Pembelajaran Mahasiswa Akademi Pariwisata Medan H 1 : b 2 ≠ Metode berpengaruh terhadap Pembelajaran Mahasiswa Akademi Pariwisata Medan H 1 : b 3 ≠ Sumber Belajar berpengaruh terhadap Pembelajaran Mahasiswa Akademi Pariwisata Medan III.9. Uji Asumsi Klasik III.9.1. Uji Normalitas Uji normalitas dilakukan untuk mengetahui apakah dalam model regresi, variabel pengganggu atau residual memiliki distribusi normal. Dalam uji t dan uji F diasumsikan bahwa nilai residual mengikuti distribusi normal. Oleh sebab itu Santoso 2001 menyatakan “Untuk mengetahui apakah data terdistribusi normal atau mendekati normal dan atau bias dianggap normal, jika bias maka akan dilakukan uji Normality Plot, yaitu suatu pengujian dengan menggunakan Grafik PP-Plot”. Uji normalitas data dengan menggunakan Uji Normality Plot dengan dasar pengambilan keputusan melihat grafik PP-Plot yaitu jika terlihat sebaran data bergerombol di sekitar garis uji yang mengarah ke kanan atas dan tidak ada data yang terletak jauh dari sebaran data. Dengan demikian data tersebut bisa dikatakan normal. p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the “ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now Universitas Sumatera Utara III.9.2. Uji Multikolinearitas Uji ini bertujuan untuk menguji apakah dalam model regresi ditemukan adanya korelasi antar variabel bebas. Model regresi yang baik seharusnya tidak terjadi korelasi di antara variabel bebasnya. Menurut Ghozali 2002 bahwa “jika variabel independen saling berkorelasi, maka variabel ini tidak ortogonal”. Variabel ortogonal adalah variabel independen yang nilai korelasi antar sesama variabel independen sama dengan nol. Untuk mendeteksi ada tidaknya multikolinearitas di dalam model regresi dapat dilihat dari nilai tolerance dan lawannya Variance Inflation Factor VIF, jika nilai tolerance 0,10 atau nilai VIF 10 berarti terdapat multikolinearitas. III.9.3. Uji Heteroskedastisitas Uji ini dilakukan untuk menguji apakah dalam model regresi terjadi ketidaksamaan variance dari residual satu pengamatan ke pengamatan lainnya. Jika variance dari residual pengamatan ke pengamatan lain tetap, maka disebut homoskedastisitas dan jika berbeda disebut heteroskedastisitas. Model regresi yang baik adalah yang homoskedastisitas atau tidak heteroskedastisitas. Ada beberapa cara untuk mendeteksi ada atau tidaknya heteroskedastisitas, antara lain dengan cara melihat grafik plot antara nilai prediksi variabel dependen dengan residualnya. Dasar analisisnya adalah: 1 jika ada pola tertentu, seperti titik- titik yang ada membentuk pola tertentu yang teratur bergelombang, melebar kemudian menyempit, maka mengindikasikan telah terjadi heteroskedastisitas, dan 2 jika tidak ada pola yang jelas, serta titik-titik menyebar di atas dan di bawah angka 0 pada sumbu Y, maka tidak terjadi heteroskedastisitas. p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the “ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now Universitas Sumatera Utara

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN