Activity Diagram Desain Sistem

110 Alt Langkah 3.b : Admin mengklik gambar ” ” yang merupakan tombol edit dari data-data karyawan. Alt Langkah 3.c : Admin mengklik gambar ” ” yang merupakan tombol hapus data karyawan. Alt Langkah 6 : Sistem akan kembali kehalaman sebelumya yaitu halaman karyawan jika admin mengklik tombol kembali. Alt Langkah 8 : Jika format pengisian form masih ada yang belum terisi atau masih salah, maka sistem akan menampilkan pesan kepada admin, kemudian kembali ke langkah 5. Kondisi Akhir Menampilkan halaman data karyawan dimana terjadi penambahan inputperubahan atau pun pengurangan hapus di dalam database karyawan. Aturan Bisnis Actor s harus memiliki Username dan password yang sesuai agar bisa dikenali sebagai Admin.

4.7.3 Activity Diagram

Setelah narative use case diagram selesai, selanjutnya akan menggambarkan rangkaian activity diagram dari masing-masing usecase. Activity Diagram secara grafis menggambarkan rangkaian aliran aktivitas baik proses bisnis atau use case. Diagram ini juga dapat digunakan untuk memodelkan action yang akan dilakukan saat sebuah operasi di eksekusi, dan memodelkan hasil dari action tersebut Jeffrey L. Whitten, Lonnie D. Bentley, Kevin C. Dittman, 2004 : 419. 111 1. Activity Diagram Front End Publik dan pelanggan a. Home Gambar 4.7 Activity Diagram Home Dari aktivitas diagram gambar 4.7, publik melakukan aktifitasnya dengan mengakses web Super Shop and Drive dimana sistem akan merespon dengan menampilkan halaman home yang berisi beberapa berita pada halaman utamanya kemudian aktifitas usecase home berakhir. 112 b. Produk Gambar 4.8 Activity Diagram Produk Dari aktivitas diagram gambar 4.8, publik melakukan aktivitasnya dengan memilih select produk dimana sistem akan merespon dengan menampilkan beberapa produk yang sudah ada beserta dengan informasi secara singkat. Kemudian publik mengklik detail dari salah satu produk untuk melihat informasi secara detail. Jika publik ingin memesan produk tersebut maka klik link pesan, kemudian sistem akan mengecek apakah publik sudah login atau 113 belum. Jika belum maka sistem akan menampilkan konfirmasi untuk melakukan login dan kalau sudah login maka sistem akan lanjut ke menu pesan produk kemudian aktifitas usecase produk berakhir. c. Info Karir Gambar 4.9 Activity Diagram info karir Dari aktivitas diagram gambar 4.9, publik melakukan aktivitas usecase Info karir dengan memilih info karir dimana sistem akan merespon dengan menampilkan data-data dan form isi lamaran. Setelah ditampilkan maka aktifitas usecase Info karir berakhir. 114 d. Testimonial Gambar 4.10 Activity Diagram Testimonial Dari aktivitas diagram gambar 4.10, publik melakukan aktivitasnya dengan memilih select testimonial dimana sistem akan menampilkan data testimonial yang sudah ada. Jika publik ingin mengirimkan testimonial baru maka publik mengklik tombol tambah testimonial kemudian mengisi data yang akan dikirimkan pada form yang tersedia. Dalam proses pengiriman data ini, akan dicek apakah 115 semua field sudah terisi atau belum. Jika masih ada yang belum terisi maka akan ada konfirmasi, kemudian menginput kembali data yang kurang. Jika data sudah valid maka sistem akan menyimpan data ke dalam database kemudian akan menampilkan kembali halaman testimonial dan aktifitas usecase testimonial berakhir. e. Hubungi Kami Gambar 4.11 Activity Diagram Hubungi Kami Dari aktivitas diagram gambar 4.11, publik melakukan aktifitasnya dengan memilih select hubungi kami dimana sistem akan merespon dengan menampilkan data-data berupa gambar serta tulisan yang berupa informasi alamat dan telephone. Setelah ditampilkan maka aktifitas usecase hubungi kami berakhir. 116 f. Tentang Kami Gambar 4.12 Activity Diagram Tentang Kami Dari aktivitas diagram gambar 4.12, publik melakukan aktifitasnya dengan memilih select tentang kami dimana sistem akan merespon dengan menampilkan data-data berupa sejarah perusahaan, visi dan misi serta karyawan. Setelah ditampilkan maka aktifitas usecase tentang kami berakhir. 117 g. Registrasi Pelanggan Gambar 4.13 Activity Diagram Registrasi Pelanggan Dari aktivitas diagram gambar 4.13, calon pelanggan melakukan aktifitasnya dengan memilih select registrasi pelanggan dimana sistem akan merespon dengan menampilkan form registrasi kemudian calon pelanggan mengisi data sesuai dengan form yang ada. Jika data yang diisikan masih ada yang kurang atau invalid maka sistem akan menampilkan konfirmasi dan kemudian menginput data yang kurang. Jika data sudah valid maka data akan disimpan dan kemudian akan menampilkan konfirmasi untuk login. Setelah itu aktifitas usecase registrasi pelanggan berakhir. 118 h. Lupa Password Gambar 4.14 Activity Diagram Lupa Password Dari aktivitas diagram gambar 4.14, pelanggan melakukan aktifitasnya dengan memilih select lupa password dimana sistem akan merespon dengan menampilkan form email kemudian pelanggan mengisi data emailnya. Jika data email tidak di temukan maka akan ada konfirmasi dan mengisi ulang data email. Jika data emai ditemukan didalam database maka sistem akan mengirimkan pasword pelanggan tersebut dan akan menampilkan konfirmasi password telah terkirim. Setelah itu aktifitas usecase lupa password berakhir. 119 i. Login Gambar 4.15 Activity Diagram Login Dari aktivitas diagram gambar 4.15, pelanggan melakukan aktifitasnya dengan menginput data username dan password. Jika data yang diisikan invalid maka akan muncul konfirmasi kesalahan dan isi kembali data login. Jika data valid maka akan tampil home pelanggan beserta dengan menu pelanggan. Setelah itu aktifitas usecase login berakhir. 120 j. Data Pelanggan Gambar 4.16 Activity Diagram Data Pelanggan Dari aktivitas diagram gambar 4.16, pelanggan melakukan aktifitasnya dengan memilih select data pelanggan dimana sistem akan merespon dengan menampilkan data diri pelanggan yang ada. Apabila pelanggan akan merubah datanya maka klik edit dan kemudian sistem akan menampilkan data diri beserta beberapa form yang bisa di rubah, kemudian pelanggan mengedit data yang akan dirubah. Apabila data invalid maka akan ada konfirmasi erorr kemudian isi kembali datanya. Jika data valid maka sistem akan menyimpan data yang dirubah dan akan menampilkan kembali data pelanggan. Setelah itu aktifitas usecase data pelanggan berakhir. 121 k. Pesan Produk Gambar 4.17 Activity Diagram Pesan Produk Dari aktivitas diagram gambar 4.17, pelanggan melakukan aktifitasnya dengan memilih select pesan produk dimana sistem akan merespon dengan menampilkan data history pesan yang sudah ada. Pada halaman ini, ada tiga aktifitas yang bisa dilakukan oleh pelanggan yaitu view, hapus data pesan yang ada ataupun ingin menambah pesan baru. Apabila pelanggan akan menambah pesan baru maka pelanggan mengklik tombol tambah pesan dan akan menampilkan form pesanan. Setelah proses pengisian selesai, sistem akan mengecek apakah data sudah benar, apabila masih invalid maka pelanggan input data kembali. Jika data sudah valid maka sistem akan 122 menyimpan data pesanan dan akan menampilkan kembali history pesanan. Setelah itu aktifitas usecase pesan produk berakhir. l. Saran dan Kritik Gambar 4.18 Activity Diagram Saran dan Kritik Dari aktivitas diagram gambar 4.18, pelanggan melakukan aktifitasnya dengan memilih select saran dan kritik dimana sistem akan merespon dengan menampilkan data saran dan kritik yang sudah ada. Pada halaman ini, ada tiga aktifitas yang bisa dilakukan oleh pelanggan yaitu view, hapus data saran dan kritik yang ada, ataupun ingin menambah saran dan kritik baru. Apabila pelanggan akan menambah saran dan kritik baru maka pelanggan mengklik tombol 123 tambah saran dan kritik dan sistem akan menampilkan form saran dan kritik. Setelah proses pengisian selesai, sistem akan mengecek apakah data sudah benar, apabila masih invalid maka pelanggan input data kembali. Jika data sudah valid maka sistem akan menyimpan data saran dan kritik dan akan menampilkan kembali halaman saran dan kritik. Setelah itu aktifitas usecase saran dan kritik berakhir. m. Konsultasi Gambar 4.19 Activity Diagram Konsultasi Dari aktivitas diagram gambar 4.19, pelanggan melakukan aktifitasnya dengan memilih select konsultasi dimana sistem akan merespon dengan menampilkan data konsultasi yang sudah ada. Pada 124 halaman ini, ada tiga aktifitas yang bisa dilakukan oleh pelanggan yaitu view, hapus data konsultasi yang ada, ataupun ingin menambah konsultasi baru. Jika pelanggan ingin mengetahui apakah konsultasi sudah di balas oleh admin maka klik tombol view. Kalau sudah terjawab pelanggan juga dapat mengirimkan pertanyaan baru dengan mengklik link replay. Apabila pelanggan akan menambah konsultasi baru maka pelanggan mengklik tombol tambah konsultasi dan sistem akan menampilkan form konsultasi. Setelah proses pengisian selesai, sistem akan mengecek apakah data sudah benar, apabila masih invalid maka pelanggan input data kembali. Jika data sudah valid maka sistem akan menyimpan data konsultasi dan akan menampilkan kembali halaman konsultasi. Setelah itu aktifitas usecase konsultasi berakhir. n. Beritahu Teman 125 Gambar 4.20 Activity Diagram Beritahu Teman Dari aktivitas diagram gambar 4.20, pelanggan melakukan aktifitasnya dengan memilih select beritahu teman dimana sistem akan merespon dengan menampilkan form berupa email teman dan nama teman yang akan diberikan informasi kemudian pelanggan mengisi data teman. Jika data yang di isikan invalid maka ada konfirmasi lalu isi kembali data teman namun jika data valid maka akan ada konfirmasi telah terkirim Setelah itu aktifitas usecase beritahu teman berakhir. 2. Activity Diagram Back End admin a. Berita Gambar 4.21 Activity Diagram Berita 126 Dari aktivitas diagram gambar 4.21, Admin atau div.program melakukan aktifitasnya dengan memilih select berita dimana sistem akan merespon dengan menampilkan data berita yang sudah ada. Pada halaman ini, ada tiga aktifitas yang bisa dilakukan oleh Admin atau div.program yaitu edit, hapus data berita yang ada, ataupun ingin menambah berita baru. Jika Admin atau div.program ingin mengedit berita yang sudah ada, klik tombol edit kemudian rubah data yang akan di edit. Apabila Admin akan menambah berita baru maka Admin mengklik tombol tambah berita dan sistem akan menampilkan form input berita. Setelah proses pengisian selesai, sistem akan mengecek apakah data sudah benar, apabila masih invalid maka Admin input data kembali. Jika data sudah valid maka sistem akan menyimpan data berita dan akan menampilkan kembali halaman berita yang sudah ada. Setelah itu aktifitas usecase berita berakhir. 127 b. Produk Gambar 4.22 Activity Diagram Produk Dari aktivitas diagram gambar 4.22, Admin melakukan aktifitasnya dengan memilih select produk dimana sistem akan merespon dengan menampilkan data Produk yang sudah ada. Pada halaman ini, ada emapat aktifitas yang bisa dilakukan oleh Admin yaitu view, edit, hapus data produk yang ada, ataupun ingin menambah produk baru. Jika Admin ingin mengedit produk yang sudah ada, klik tombol edit kemudian rubah data yang akan di edit. Apabila Admin akan menambah produk baru maka Admin mengklik tombol tambah berita dan sistem akan menampilkan form input produk. Setelah proses pengisian selesai, sistem akan mengecek 128 apakah data sudah benar, apabila masih invalid maka Admin input data kembali. Jika data sudah valid maka sistem akan menyimpan data produk dan akan menampilkan kembali halaman produk yang sudah ada. Setelah itu aktifitas usecase produk berakhir. c. Info karir Gambar 4.23 Activity Diagram info karir Dari aktivitas diagram gambar 4.23, Admin melakukan aktifitasnya dengan memilih select infojarir dimana sistem akan merespon dengan menampilkan info karir yang sudah ada. Pada halaman ini, ada tiga aktifitas yang bisa dilakukan oleh Admin yaitu 129 view data lamaran. Jika Admin ingin. Setelah itu aktifitas usecase infokarir berakhir.

d. Testimonial

Gambar 4.24 Activity Diagram Testimonial Dari aktivitas diagram gambar 4.24, Admin melakukan aktifitasnya dengan memilih select testimonial dimana sistem akan merespon dengan menampilkan data testimonial yang sudah ada. Pada halaman ini, ada dua aktifitas yang bisa dilakukan oleh pelanggan yaitu hapus testimonial, ataupun ingin menambah testimonial baru. Jika Admin ingin. Apabila Admin akan menambah testimonial baru 130 maka klik tombol tambah testimonial dan sistem akan menampilkan form input testimonial. Setelah proses pengisian selesai, sistem akan mengecek apakah data sudah benar, apabila masih invalid maka Admin input data kembali. Jika data sudah valid maka sistem akan menyimpan data testimonial dan akan menampilkan kembali halaman testimonial yang sudah ada. Setelah itu aktifitas usecase testimonial berakhir. e. Pelanggan Gambar 4.25 Activity Diagram Pelanggan Dari aktivitas diagram gambar 4.25, Admin melakukan aktifitasnya dengan memilih select pelanggan dimana sistem akan merespon dengan menampilkan data pelanggan yang sudah ada. Pada 131 halaman ini, ada empat aktifitas yang bisa dilakukan oleh Admin yaitu view, edit, hapus data pelanggan yang ada, ataupun ingin menambah pelanggan baru. Jika Admin ingin mengedit pelanggan yang sudah ada, klik tombol edit kemudian rubah data yang akan di edit. Apabila Admin akan menambah pelanggan baru maka klik tombol tambah pelanggan dan sistem akan menampilkan form input pelanggan. Setelah proses pengisian selesai, sistem akan mengecek apakah data sudah benar, apabila masih invalid maka Admin input data kembali. Jika data sudah valid maka sistem akan menyimpan data pelanggan dan akan menampilkan kembali halaman pelanggan yang sudah ada. Setelah itu aktifitas usecase pelanggan berakhir. f. Search Pelanggan Gambar 4.26 Activity Diagram Search Pelanggan 132 Dari aktivitas diagram gambar 4.26, Admin melakukan aktifitasnya dengan memilih select search pelanggan dimana sistem akan merespon dengan menampilkan form search pelanggan kemudian admin memilih kategori pencarian serta mengisi form sesuai dengan kategori yang dicari. Jika data yang dicari tidak ditemukan maka hasil pencarian tidak ada dan ulangi pencarian dengan menginput data kembali. Jika data yang dicari ditemukan maka sistem akan menampilkan datanya, dimana admin dapat menceklist pada kotak list pelanggan kemudian menambahkannya ke form e-mail pelanggan untuk dikirimkan informasi oleh admin baik informasi berupa program kegiatan, ucapan ataupun informasi lainnya. Setelah itu aktifitas usecase search pelanggan berakhir. g. E-Mail Pelanggan Gambar 4.27 Activity Diagram e-mail Pelanggan 133 Dari aktivitas diagram gambar 4.27, Admin melakukan aktifitasnya dengan memilih select e-mail pelanggan dimana sistem akan merespon dengan menampilkan form input berupa email pelanggan, pesan serta data baik berupa gambar atau pun tulisan. Jika data yang diisikan invalid maka akan ada konfirmasi dan admin harus menginput data kembali. Jika data sudah valid maka data akan terkirim ke email yang dituju kemudian akan ada konfirmasi data telah terkirim.Setelah itu aktifitas usecase e-mail pelanggan berakhir. h. Saran dan Kritik Gambar 4.28 Activity Diagram Saran dan Kritik Dari aktivitas diagram gambar 4.28, Admin melakukan aktifitasnya dengan memilih select saran dan kritik dimana sistem merespon dengan menampilkan data saran dan kritik yang telah dikirimkan pelanggan. Pada halaman ini, ada dua aktifitas yang bisa 134 dilakukan Admin yaitu view dan hapus saran dan kritk. Jika Admin mengklik tombol view maka sistem akan menampilkan data secara detail dan admin dapat mengklik link email untuk dikirimkan pesan oleh admin. Aktifitas usecase saran dan kritik berakhir. i. Konsultasi Gambar 4.29 Activity Diagram Konsultasi Dari aktivitas diagram gambar 4.29, Admin melakukan aktifitasnya dengan memilih select konsultasi dimana sistem akan merespon dengan menampilkan data konsultasi yang telah dikirimkan oleh pelanggan. Pada halaman ini, ada tiga aktifitas yang bisa 135 dilakukan oleh Admin yaitu membalas replay, view dan hapus data saran dan kritk. Jika Admin mengklik link replay maka sistem akan menampilkan data konsultasi pelanggan beserta kolom input jawaban untuk diisi oleh admin. Jika setelah dikirim data jawaban masih kosong maka sistem akan menampilkan konfirmasi dan kembali menginput jawaban. Jika data valid maka sistem akan menyimpan jawaban kedalam database. Setelah itu aktifitas usecase konsultasi berakhir. j. Daftar Pesanan Gambar 4.30 Activity Diagram daftar pesanan Dari aktivitas diagram gambar 4.30, Admin melakukan aktifitasnya dengan memilih select daftar pesanan dimana sistem 136 akan merespon dengan menampilkan data pesanan yang telah dikirimkan oleh pelanggan. Pada halaman ini, ada tiga aktifitas yang bisa dilakukan oleh Admin yaitu mengklik link new, view dan hapus daftar pesanan. Jika Admin mengklik link new atau view maka sistem akan menampilkan data pesanan secara detail dimana Admin dapat memprint atau menyimpan data pesanan dalam bentuk file. Setelah itu aktifitas usecase daftar pesanan berakhir. k. Administrator Gambar 4.31 Activity Diagram Administrator 137 Dari aktivitas diagram gambar 4.31, Admin melakukan aktifitasnya dengan memilih select administrator dimana sistem akan merespon dengan menampilkan data administrator user admin yang sudah ada. Pada halaman ini, ada tiga aktifitas yang bisa dilakukan oleh Admin yaitu edit, hapus data administrator yang ada, ataupun ingin menambah administrator baru. Jika Admin ingin mengedit administrator yang sudah ada, klik tombol edit kemudian rubah data yang akan di edit. Apabila Admin akan menambah administrator baru maka Admin mengklik tombol tambah administrator dan sistem akan menampilkan form input administrator. Setelah proses pengisian selesai, sistem akan mengecek apakah data sudah benar, apabila masih invalid maka Admin input data kembali. Jika data sudah valid maka sistem akan menyimpan data administrator dan akan menampilkan kembali halaman administrator yang sudah ada. Setelah itu aktifitas usecase administrator berakhir. 138 l. Karyawan Gambar 4.32 Activity Diagram Karyawan Dari aktivitas diagram gambar 4.32, Admin melakukan aktifitasnya dengan memilih select karyawan dimana sistem akan merespon dengan menampilkan data karyawan yang sudah ada. Pada halaman ini, ada empat aktifitas yang bisa dilakukan oleh Admin yaitu view, edit, hapus data karyawan, ataupun ingin menambah karyawan baru. Jika Admin ingin mengedit karyawan yang sudah ada, klik tombol edit kemudian rubah data yang akan di edit. Apabila Admin akan menambah karyawan baru maka klik tombol tambah karyawan dan sistem akan menampilkan form input karyawan. Setelah proses 139 pengisian selesai, sistem akan mengecek apakah data sudah benar, apabila masih invalid maka Admin input data kembali. Jika data sudah valid maka sistem akan menyimpan data karyawan dan akan menampilkan kembali halaman karyawan yang sudah ada. Setelah itu aktifitas usecase karyawan berakhir.

4.7.4 Class Diagram