Penelitian yang Relevan Kerangka Pikir

43

B. Penelitian yang Relevan

Penelitian tentang penanaman pendidikan karakter dalam pembelajaran tematik masih jarang dilakukan. Namun pada dasarnya pendidikan sangat penting di terapkan dalam proses pembelajaran. Berikut ini adalah beberapa contoh penelitian tentang penerapan pendidikan karakter dalam pembelajaran tematik. 1 Penelitian yang dilakukan oleh Irma Mulyaningsih dari Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Universitas Negeri Yogyakarta yang berjudul “Implementasi Pendidikan Karakter Pada Pembelajaran Tematik di Kelas IV SD Negeri Prembulan Galur Kulon Progo” pada tahun 2015. Penelitian ini relevan karena sama-sama meneliti mengenai implementasi nilai karakter yang terintegrasikan pada pembelajaran. Perbedaan pada penelitian ini adalah meneliti 9 nilai karakter yaitu religius jujur, toleransi disiplin, rasa ingin tahu, menghargai prestasi, peduli lingkungan peduli sosial dan tanggung jawab. 2 Penelitian yang dilakukan oleh Annis Titi Utami dari Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Universitas Negeri Yogyakarta yang berjudul “Pelaksanaan Nilai Religius dalam Pendidikan Karakter di SD N Kutowinangu n Kebumen” pada tahun 2014. Kesamaan penelitian relevan adalah sama-sama meneliti tenteng nilai karakter religius. Perbedaan pada penelitian ini adalah meneliti hanya pada pelaksanaan pembelajaran. 44

C. Kerangka Pikir

Pergeseran nilai etika dan budaya menjadikan generasi muda kehilangan jati dirinya yang mana diakibatkan dampak globalisasi. Akibat arus globalisasi yang sangat kuat menyebabkan peserta didik tidak mau menghormati guru, mencontek saat ulangan, mengucapkan kata-kata yang tidak pantas. Pendidikan karakter sangat diperlukan untuk mengatasi generasi muda yang tengah melanda kehilangan jati dirinya. Pendidikan karakter adalah upaya penanaman nilai-nilai karakter pada anak agar menjadi manusia seutuhnya dan diharapkan memiliki budi pekerti yang baik di lingkup keluarga maupun masyarakat. Pendidikan karakter dapat terintegrasikan pada pembelajaran tematik yang mana menitik beratkan pada aspek kognitif, afektif, dan psikomotor. Dalam pembelajaran tematik pada kurikulum 2013 akan memunculkan nilai-nilai karakter yang telah di rencanakan guru saat proses pembelajaran berlangsung. Sekolah merupakan salah satu lembaga pendidikan yang bertanggung jawab dalam mewujudkan tujuan pendidikan yaitu menjadikan peserta didik berbudi pekerti baik dalam ranah pengetahuan, sikap, dan keterampilan. Langkah awal guru untuk memunculkan nilai-nilai karakter yaitu dengan merencanakan silabus, RPP, dan bahan ajar yang akan di pakai saat pembelajaran berlangsung. Selanjutnya pelaksanaan nilai-nilai karakter guru menggunakan pembelajaran yang aktif agar karakter yang diinginkan muncul dalam kegiatan pembelajaran, dan terakhir adalah evaluasi yang menilai munculnya nilai karakter yang telah guru lakukan saat pembelajaran kepada peserta didik. 45

D. Pertanyaan Peneliti

Dokumen yang terkait

MANAJEMEN PEMBELAJARAN TEMATIK BERBASIS KARAKTER DI SD NEGERI 2 TANJUNGHARJO KECAMATAN NGARINGAN Manajemen Pembelajaran Tematik Berbasis Karakter Di SD Negeri 2 Tanjungharjo Kecamatan Ngaringan.

0 1 19

MANAJEMEN PEMBELAJARAN TEMATIK BERBASIS KARAKTER DI SD NEGERI 2 TANJUNGHARJO Manajemen Pembelajaran Tematik Berbasis Karakter Di SD Negeri 2 Tanjungharjo Kecamatan Ngaringan.

0 4 14

PENDAHULUAN Manajemen Pembelajaran Tematik Berbasis Karakter Di SD Negeri 2 Tanjungharjo Kecamatan Ngaringan.

0 4 9

IMPLEMENTASI PENDIDIKAN KARAKTER RELIGIUS DAN DISIPLIN DI SD NEGERI SRIMULYO 2 SRAGEN Implementasi Pendidikan Karakter Religius Dan Disiplin Di SD Negeri Srimulyo 2 Sragen.

0 4 16

IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN TEMATIK KELAS IV A Implementasi Pembelajaran Tematik Kelas IV A SD Negeri 1 Peleman Sragen.

0 2 13

IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN TEMATIK PADA KELAS IV A Implementasi Pembelajaran Tematik Kelas IV A SD Negeri 1 Peleman Sragen.

0 2 16

IMPLEMENTASI KARAKTER RELIGIUS DAN PEDULI SOSIAL PADA PETUGAS PEMADAM KEBAKARAN Implementasi Karakter Religius Dan Peduli Sosial Pada Petugas Pemadam Kebakaran(Studi Kasus Pada Anggota Petugas Pemadam Kebakaran Bpbd Kota Surakarta).

0 2 13

PENERAPAN PEMBELAJARAN TEMATIK KELAS 2 DI SD NEGERI WATUADEG KECAMATAN CANGKRINGAN.

0 1 153

IMPLEMENTASI PENDIDIKAN KARAKTER PADA PEMBELAJARAN TEMATIK DI KELAS IV SD NEGERI PREMBULAN GALUR KULON PROGO.

0 12 342

Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Tematik-Integratif Berbasis Karakter Jujur dan Peduli di Kelas IV SD N 2 Tinggarjaya, Kecamatan Jatilawang, Kabupaten Banyumas.

0 1 2