Definisi Operasional KAJIAN PUSTAKA

2. Data Sekunder Data sekunder penelitian ini yaitu diperoleh dari hasil studi pustaka.

I. Teknik Pengumpulan Data

Teknik pengumpuan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner. Kuesioner atau angket merupakan teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan cara memberi seperangkat pertanyaan atau pernyataan tertulis kepada reponden untuk dijawab Sugiyono 2013:199. Adapun responden penelitian ini adalah mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sanata Dharma Yogyakarta yang belum pernah melakukan pembelian di Ramayana Department Store. Kuesioner yang dibagikan adalah 100.

J. Teknik Pengujian Instrumen

1. Uji Validitas Uji validitas mengukur sejauh mana suatu alat pengukur dapat mengukur apa yang ingin diukur. Instrumen dikatakan valid berarti menunjukan alat ukur yang dipergunakan untuk mendapatkan data itu valid atau dapat digunakan untuk mengukur apa yang seharusnya diukur Sugiyono 2012:168. Uji validitas bisa menggunakan rumus Product Moment dari Karl Pearson, yaitu :                       2 2 2 2 y y n x x n y x xy n r xy Keterangan : r xy : koefisien korelasi antara variabel X dan Y ∑x : jumlah skor butir ∑y : jumlah skor total n : jumlah sampel Dari perhitungan tersebut menghasilkan butir-butir yang valid dan yang tidak valid : a Membandingkan r hitung dengan r tabel . Apabila r hitung lebih besar dari r tabel r h r t maka butir instrumen tersebut valid. b Jika r hitung lebih kecil dari r tabel r h r t maka instrumen tersebut tidak valid dan tidak dipergunakan dalam penelitian. r hitung dengan jumlah responden 100 orang maka nilainya adalah sebesar 0.197. Jika r hitung besar dari 0.197 maka kuesioner yang digunakan dinyatakan valid. 2. Uji Reliabilitas Uji reliabilitas merupakan konsistensi atau kestabilan skor suatu instrumen penelitian terhadap individu yang sama, dan diberikan dalam waktu yang berbeda Yusuf 2014:242. Uji reliabilitas dapat menggunakan rumus Cronbach’s Alpha untuk mencari nilai Cronbach’s Alpha yang skornya antara 1 dan 0.                 2 1 2 1 1   k k r ii Keterangan : r ii : Reliabilitas instrumen k : Banyaknya butiran pertanyaan ∑σ 2 : total dari varian masing-masing pertanyaan σ 12 : varian dari total skor

K. Teknik Analisis Data

1. Analisis Statistika Deskriptif Analisis statistika deskriptif bertujuan untuk memberikan deskripsi mengenai subjek penelitian berdasarkan data dari variabel yang diperoleh dari kelompok subjek yang diteliti dan tidak untuk pengujian hipotesis. Analisis statistika deskriptif ini menggunakan pengukuran Mean Wiyono, 2011:172. 2. Uji Asumsi Klasik a Uji Normalitas Uji normalitas digunakan untuk memperlihatkan bahwa data sampel berasal dari populasi yang berdistribusi normal. Uji normalitas adalah membandingkan antara data yang kita miliki dan data berdistribusi normal yang memiliki mean dan standar deviasi yang sama dengan data kita. Uji normalitas menjadi penting karena merupakan salah satu syarat pengujian parametric-test. Pada uji normalitas ini, pengujian dilakukan pada variabel kualitas produk X 1 , promosi penjualan X 2 , dan minat beli konsumen Y. penelitian ini menggunakan Kolmogrov-Smirnov Goodness of Fit Test untuk melihat apakah data berdistribusi normal atau tidak. b Uji Multikolinearitas Uji multikolinearitas digunakan sebagai upaya untuk menentukan ada dan tidaknya korelasi yang sempurna atau mendekati hubungan yang sempurna Sunyoto 2011:144. Kekuatan hubungan korelasi diukur berdasarkan skala r adalah 0 sampai dengan 1 berlaku untuk r positif maupun negatif. Tabel III. 2 Sifat Hubungan Korelasi Berdasarkan Nilai r Interval r Sifat Hubungan 0,000 sd 0,199 Sangat Lemah 0,200 sd 0,399 Lemah 0,400 sd 0,599 Cukup Kuat 0,600 sd 0,799 Mendekati Sempurna 0,800 sd 0,999 Sempurna Sumber : Sugiyono 2002:216 dengan modifikasi

Dokumen yang terkait

Pengaruh persepsi konsumen pada kualitas produk terhadap minat beli ulang (studi kasus pada mahasiswa Universitas Sanata Dharma pengguna sepatu olahraga Nike).

2 7 107

Pengaruh iklan, harga produk Naavagreen Natural Skin Care terhadap minat beli konsumen : studi kasus pada mahasiswa Fakultas Ekonomi Prodi Manajemen Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.

0 3 2

Pengaruh persepsi konsumen pada kualitas produk terhadap minat beli ulang (studi kasus pada mahasiswa Universitas Sanata Dharma pengguna sepatu olahraga Nike)

8 75 105

Pengaruh gaya hidup dan kualitas produk terhadap minat beli Honda Vario Techno 125 PGM-FI : studi kasus pada Fakultas Ekonomi Universitas Sanata Dharma.

1 4 139

Pengaruh iklan, harga produk Naavagreen Natural Skin Care terhadap minat beli konsumen studi kasus pada mahasiswa Fakultas Ekonomi Prodi Manajemen Universitas Sanata Dharma Yogyakarta

9 53 116

Pengaruh karakteristik konsumen terhadap pembelian produk imitasi : studi kasus terhadap mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sanata Dharma - USD Repository

0 0 123

Pengaruh iklan, kualitas, dan harga produk Oli Top One terhadap minat beli konsumen : studi pada mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sanata Dharma Yogyakarta - USD Repository

0 0 126

Pengaruh iklan TV terhadap minat beli konsumen Pocari Sweat : studi kasus pada mahasiswa Sanata Dharma fakultas ekonomi - USD Repository

0 0 129

Pengaruh daya tarik iklan televisi terhadap minat beli konsumen pada produk minuman Frestea : studi kasus pada Fakultas Ekonomi Universitas Sanata Dharma Yogyakarta - USD Repository

0 0 131

Pengaruh kualitas, merek, promosi, harga, kelompok acuan, dan ketersediaan terhadap minat beli ulang konsumen produk pasta gigi Pepsodent : studi kasus pada mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sanata Dharma - USD Repository

0 0 147