Kerangka konseptual Pengaruh Diferensiasi Produk Dan Kepercayaan Merekterhadap Keputusan Pembelian Mobil Avanza Di Pt.Astrainternasionaltbk-Toyota Auto 2000 Medan

Lanjutan Tabel 2.1 Penelitian Terdahulu Nama Penelitian Judul Penelitian Teknik Analisis Hasil penelitian Taufan yunanda esra 2011 pengaruh Diferensiasi Produk terhadap loyalitas konsumenstudi kasus pada konveksi Cv.Labonita Makmur Raharjo,Kudus Analisis deskriptif Diferensiasi Produk berpengaruh terhadap loyalitas konsumen pada konveksi CV. Labonita Makmur Raharjo Kudus, dimana semakin tinggi Diferensiasi Produk maka dapat meningkatkan loyalitas konsumen pada suatu peusahaan karina utami anastuti 2014 pengaruh Kepercayaan Merek terhadap Keputusan Pembelian survei pada mahasiswa pengguna iPhone di universitas Brawijaya Malang Analisis explantory researchpenlit ian penjelasan Kepercayaan Merek yang memiliki pengaruh yang signifikan terhadap Keputusan Pembelian

2.5 Kerangka konseptual

Produk merupakan salah satu kebijakan pemasaran dan merupakan salah satu sarana potensial yang dapat mempengaruhi konsumen dalam Keputusan Pembelian. Perusahaan dalam menawarkan produknya selalu disertai dengan pelayanan atau jasa. Komponen jasa dapat merupakan bagian kecil atau bagian utama dari total penawaran. Perusahaan dituntut untuk selalu memperhatikan kebutuhan dan keinginan konsumen serta berusaha memenuhi apa yang diharapkan oleh konsumen dengan cara yang lebih memuaskan daripada yang dilakukan oleh pesaing. Oleh karena itu perusahaan harus melakukan strategi Diferensiasi Produk dan memperhatikan variasi produknya. Maksud diferensiasi adalah untuk memudahkan penyediaan nilai yang cukup kuat pada barang bagi pelanggan dan diharapkan para pelanggan menyadari bahwa nilai itu ada, yang selanjutnya manfaat akhirnya harus dapat mempengaruhi Keputusan Pembelian pelanggan. Sikap positif terhadap merek tertentu akan Memungkinkan konsumen melakukan pembelian terhadap merek itu,sebaliknya sikap negative akan menghalangi konsumen dalam melakukan pembelian. Kepercayaan pada suatu merek dapat membantu agar konsumen lebih mudah mengingatnya sehingga mempermudah pengambilan keputusan ketika melakukan pembelian. Dengan memiliki Kepercayaan Merek yang positif maka keuntungan besar bagi merek PT.Astra Internasional Tbk-ToyotaAuto 2000 konsumen akan mudah mengingat mereknya tersebut sehingga peluang konsumen untuk mengambil keputusan dalam membeli Mobil produk Toyota semakin besar . Keputusan Pembelian lebih sering didasarkan pada pertimbangan merek yang memiliki citra positif daripada hal – hal lain Berdasarkan tinjauan pustaka yang telah diuraikan, maka dapat disusun suatu kerangka konseptual dalam penelitian ini seperti yang terlihat pada gambar 2.1 sebagai berikut : Gambar 2.1 : Kerangka Konseptual 2.6 Hipotesis Hipotesis dalam penelitian ini dapat dirumuskan sebagai : Diferensiasi Produk X 1 Keputusan Pembelian Y Kepercayaan Merek X 2 1. Diferensiasi Produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian mobil Toyota Avanza pada PT.Astra Internasional Tbk- ToyotaAuto 2000 Cabang Gatot Subroto Medan. 2. Kepercayaan Merek berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian mobil Toyota Avanza pada PT.Astra Internasional Tbk-ToyotaAuto 2000 Cabang Gatot Subroto Medan 3. Diferensiasi Produk dan Kepercayaan Merek berpengarug positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian mobil Toyota Avanza pada PT.Astra Internasional Tbk- ToyotaAuto 2000 Cabang Gatot Subroto Medan BAB III METODE PENELITIAN

3.1 Jenis Penelitian

Dokumen yang terkait

Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Toyota Avanza di Auto 2000 Medan

2 49 91

Analisis Pengaruh Ekuitas Merek Terhadap Keputusan Pembelian Mobil Toyota New Avanza (Studi Kasus Toyota Auto 2000 Sisimangaraja)

1 57 108

Analisis Pengaruh Ekuitas Merek Terhadap Keputusan Pembelian Mobil Toyota New Avanza (Studi Kasus Toyota Auto 2000 Sisimangaraja)

4 31 108

Cover Analisis Pengaruh Ekuitas Merek Terhadap Keputusan Pembelian Mobil Toyota New Avanza (Studi Kasus Toyota Auto 2000 Sisimangaraja)

0 0 13

I. Identitas Responden - Pengaruh Diferensiasi Produk Dan Kepercayaan Merekterhadap Keputusan Pembelian Mobil Avanza Di Pt.Astrainternasionaltbk-Toyota Auto 2000 Medan

0 0 13

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Landasan Teori 2.1.1 Pengertian Diferensiasi - Pengaruh Diferensiasi Produk Dan Kepercayaan Merekterhadap Keputusan Pembelian Mobil Avanza Di Pt.Astrainternasionaltbk-Toyota Auto 2000 Medan

0 0 18

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Pengaruh Diferensiasi Produk Dan Kepercayaan Merekterhadap Keputusan Pembelian Mobil Avanza Di Pt.Astrainternasionaltbk-Toyota Auto 2000 Medan

0 0 8

Pengaruh Diferensiasi Produk Dan Kepercayaan Merekterhadap Keputusan Pembelian Mobil Avanza Di Pt.Astrainternasionaltbk-Toyota Auto 2000 Medan

0 0 10

ANALISIS PENGARUH EKUITAS MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN MOBIL TOYOTA NEW AVANZA (STUDI KASUS TOYOTA AUTO 2000 SISINGAMANGARAJA)

0 1 18

Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Toyota Avanza di Auto 2000 Medan

0 0 16