Model Analisis Data METODOLOGI PENELITIAN

45 adalah hasil yang dirasakan atas penggunaan produk dan jasa, sama atau melebihi harapan yang diinginkan yaitu menyangkut : kewajaran harga reasonable price, fleksibilitas distribusi distribution flexibility, ketanggapan pelayanan responsive of service, kecepatan distribusi speed of distribution, keberadaan pelayanan availability of service, profesionalisme profesionalism dan kepuasan menyeluruh dengan jasa. Pertanyaan atau pernyataan mengenai variabel kepuasan konsumen diukur dengan Skala Likert.

3.7 Model Analisis Data

Model analisis data yang digunakan dalam penelitian untuk menganalisis adalah Regresi Linear Berganda Multiple Regression dengan model sebagai berikut: Y = B + B 1 X 1 + B 2 X 2 + ∈ Dimana: Y = Kepuasan Konsumen X 1 = Harga X 2 = Saluran Distribusi B = Konstanta B 1 = Koefisien Variabel X 1 B 2 = Koefisien Variabel X 2 ∈ = Error term A.S. Puwandren : Analisis Kepuasan Konsumen Terhadap Kebijakan Harga Dan Saluran Distribusi Di PT. Semen, 2008 USU e-Repository © 2008 46 Pengaruh variabel bebas terhadap variabel terikat diuji dengan tingkat kepercayaan confidence interval 95 atau α = 0,05. Kriteria pengujian hipotesis untuk uji secara bersama-sama serempak adalah: 1. H : B 1 = B 2 = 0 Harga dan saluran distribusi tidak berpengaruh terhadap kepuasan konsumen di PT Semen Andalas Indonesia 2. H a : Minimal satu B ≠ 0 Harga dan saluran distribusi berpengaruh terhadap kepuasan konsumen di PT Semen Andalas Indonesia Untuk menguji apakah hipotesis yang diajukan diterima atau ditolak digunakan Uji F. Dalam hal ini F hitung dibandingkan dengan F tabel , jika F hitung F tabel , maka H diterima dan H a ditolak, sedangkan jika F hitung F tabel , maka H ditolak dan H a diterima. Cara lain adalah jika tingkat kepercayaan lebih kecil dari 95 maka H diterima dan H a ditolak, sedangkan jika tingkat kepercayaan lebih besar dari 95 maka H ditolak dan dan H a diterima. Sedangkan pengujian hipotesis secara parsial adalah: 1. H : B 1 = 0 Harga tidak berpengaruh terhadap kepuasan konsumen pada PT Semen Andalas Indonesia 2. H a : B 1 ≠ 0 Harga berpengaruh terhadap kepuasan konsumen pada PT Semen Andalas Indonesia 3. H : B 2 = 0 Saluran distribusi tidak berpengaruh terhadap kepuasan konsumen pada PT Semen Andalas Indonesia 4. H a : B 2 ≠ 0 Saluran distribusi berpengaruh terhadap kepuasan konsumen pada PT Semen Andalas Indonesia A.S. Puwandren : Analisis Kepuasan Konsumen Terhadap Kebijakan Harga Dan Saluran Distribusi Di PT. Semen, 2008 USU e-Repository © 2008 47 Kriteria pengambilan keputusan: t hitung dibandingkan dengan t tabel , jika t hitung t tabel , maka H diterima dan H a ditolak, sedangkan jika t hitung t tabel , maka H ditolak dan H a diterima. Cara lain adalah jika tingkat kepercayaan lebih kecil dari 95 maka H diterima dan H a ditolak, sedangkan jika tingkat kepercayaan lebih besar dari 95 maka H ditolak dan dan H a diterima. Pengolahan data dengan menggunakan komputer dengan perangkat lunak SPSS Versi 12,0.

3.8 Pengujian Validitas dan Reliabilitas