Tinjauan Penelitian Terdahulu TINJAUAN PUSTAKA

Adapun pengaruh dari kebijaksanaan dividen, yaitu : 1. Pemegang saham lebih tertarik terhadap current dibandingkan future income 2. Akan menahan dividen yang beresiko tinggi dibandingkan capital gains 3. Adanya keuntungan dari pajak terhadap capital gain 4. Informasi mengenai dividend A signaling Kebijakan dividen termasuk bagian inti suatu keputusan pembelanjaan perusahaan yang dikarenakan dari likuiditas perusahaan itu sendiri Lubis dan Putra, 2012:235. Sehingga semakin baik kebijakan deviden yang dibuat oleh perusahaan dalam membagikan deviden kepada pemegang sahamnya, maka return yang diharapkan oleh para investor juga dianggap semakin tinggi. Penelitian yang dilakukan oleh Margaretha dan Damayanti 2008:1 menyatakan bahwa kebijakan dividen memiliki pengaruh yang signifikan terhadap stock return.

2.2 Tinjauan Penelitian Terdahulu

Emamgholipour, Pouraghajan, Tabari, Haghparast dan Shirsavar 2013:2 dalam penelitian berjudul “The Effects of Performance Evaluation Market Ratios on the Stock Return: Evidence from the Tehran Stock Exchange” menunjukkan bahwa earning per share berpengaruh secara positif terhadap return saham. Acheampong, Agalega, Shibu 2014:1 dalam penelitian berjudul “Effect of Financial Leverage and Market Size on Stock Returns on the Ghana Stock Exchange : Universitas Sumatera Utara Evidence from Selected Stocks in the Manufacturing Sector” menunjukkan bahwa Stock Return berpengaruh positif terhadap market size di Ghana Stock Exchange. Dwi Martani, Mulyono, Rahfiani Khairurizka 2009:1 dalam penelitian berjudul “The effect of financial ratios, firm size, and cash flow from operating activities in the interim report to the stock return” menunjukkan bahwa firm size berpengaruh terhadap return saham. Margaretha dan Damayanti 2008:2 menguji Price Earnings Ratio, Dividend Yield dan Book to Market Ratio terhadap Stock Return di Bursa Efek Indonesia. Hasilnya adalah book to market ratio memiliki pengaruh signifikan terhadap return saham Ganerse dan Suarjaya 2012:3 dalam penelitiannya yang berjudul “Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas dan Ukuran Perusahaan terhadap Retun Saham Perusahaan FB food and beverages” menunjukkan bahwa ukuran perusahaan firm size berpengaruh positif terhadap return saham Sinaga 2013:2 dalam penelitiannya yang berjudul “Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Return Saham Dengan Kebijakan Dividen Sebagai Moderating Variabel Pada Perusahaan Manufaktur Di Bursa Efek Indonesia” menunjukkan bahwa kebijakan deviden tidak mampu secara signifikan memoderasi hubungan rasio keuangan current ratio, debt to equity ratio, return on asset, size, cash flow to debt dan cash flow dengan return saham. Ikhtisar dari tinjauan penelitian terdahulu di atas tercantum pada Tabel 2.1 bermanfaat bagi peneliti untuk membangun kerangka konseptual dan hipotesis penelitian. Universitas Sumatera Utara Tabel 2.1 Tinjauan Peneliti Terdahulu NO Penulis danTahun Judul Penelitian Analisis Penelitian dan Variabel Hasil Penelitian 1 Milad Emamgholipour, Abbasali Pouraghajan, Naser Ail Yadollahzadeh Tabari, Milad Haghparast, Ali Akbar Alizadeh Shirsavar 2013 The Effects of Performance Evaluation Market Ratios on the Stock Return: Evidence from the Tehran Stock Exchange” Variabel Independen: Earning Per Share EPS, Price to Earnings Ratio PE, Ratio of Market Value to Book Value MB Variable Dependen: Stock Return Metode yang digunakan adalah regresi linier berganda Stock Return berpengaruh positif terhadap Earning Per Share EPS dan memiliki pengaruh negatif terhadap Price to Earning Ratio PE dan Ratio of Market Value to Book Value MB di Tehran Stock Exchange 2. Prince Acheampong, Evans Agalega, Albert Kwabena Shibu 2014 “Effect of Financial Leverage and Market Size on Stock Returns on the Ghana Stock Exchange : Evidence from Selected Stocks in the Manufacturing Sector” Variabel Independen: Financial leverage, market size Variable Dependen: Stock Return Metode yang digunakan adalah regresi linier berganda Stock Return berpengaruh negatif signifikan terhadap financial leverage dan memiliki pengaruh positif terhadap size pada perusahaan manufaktur di Ghana Stock Exchange 3. Dwi Martani, Mulyono, Rahfiani Khairurizka 2009 “The effect of financial ratios, firm size, and cash flow from operating activities in the interim report to the stock return” Variabel Independen: profitability, liquidity, leverage, market ratio, firm size, and cash flow from operating activities Variable Dependen: Stock Return Profitabilitas, market ratio dan firm size berpengaruh terhadap return saham Universitas Sumatera Utara NO Penulis dan Tahun Judul Penelitian Analisis Penelitian dan Variabel Hasil Penelitian 4. Farah Margaretha dan Irma Damayanti 2008 “Pengaruh Price Earnings Ratio, Dividend Yield dan Book to Market Ratio terhadap Stock Return di Bursa Efek Indonesia” Variabel Independen : Price Earnings Ratio, Dividend Yield dan Book to Market Ratio Variabel dependen Stock Return Metode yang digunakan adalah analisis regresi berganda Hasil pengujian hipotesis menunjukkan bahwa Price Earnings Ratio, Dividend Yield dan Book to Market Ratio memiliki pengaruh signifikan terhadap Stock Return 5. I Made Brian Ganerse, Anak Agung Gede Suarjaya 2012 “ Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas dan Ukuran Perusahaan terhadap Retun Saham Perusahaan FB food and beverages” Variabel independen : Profitabilitas, likuiditas, ukuran perusahaan Variabel dependen Return Saham Metode yang digunakan adalah analisis regresi berganda Hasil pengujian hipotesis menunjukkan bahwa Profitabilitas berpengaruh positif terhadap Return Saham, Likuiditas berpengaruh negatif terhadap Return Saham, dan Ukuran berpengaruh positif terhadap Return Saham 6. Annisa Nauli Sinaga 2013 “Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Return Saham Dengan Kebijakan Dividen Sebagai Moderating Variabel Pada Perusahaan Manufaktur Di Bursa Efek Indonesia” Variabel Independen : current ratio, debt to equity ratio, return on assets, size, cash flow to debt, cash flow Variabel Dependen Return saham Hipotesis pertama menunjukksn bahwa current ratio, debt to equity ratio, return on asset, size, cash flow to debt dan cash flow berpengaruh terhadap return Universitas Sumatera Utara NO Penulis dan Tahun Judul Penelitian Analisis Penelitian dan Variabel Hasil Penelitian VariabeModerating Kebijakan deviden Metode yang digunakan adalah analisis regresi berganda saham melalui uji faktor. Variabel current ratio, debt to equity ratio, return on asset, size, cash flow to debt dan cash flow berpengaruh secara simultan terhadap return saham sedangkan secara parsial hanya variabel current ratio berpengaruh terhadap return saham. Pada hasil penelitian untuk hipotesis kedua, kebijakan dividen tidak mampu secara signifikan memoderasi hubungan rasio keuangan current ratio, debt to equity ratio, return on asset, size, cash flow to debt dan cash flow dengan return saham. Universitas Sumatera Utara Return Saham Y

2.3 Kerangka Konseptual

Dokumen yang terkait

Pengaruh Price Earning Ratio (PER), Price to Book Value (PBV), dan Earning Per Share (EPS) Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 105 93

Pengaruh Return On Assets, Earning Per Share dan Debt to Equity Ratio terhadap Harga Saham dengan Dividen Tunai Sebagai Variabel Moderating Studi Empiris Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

1 42 137

Pengaruh Economic Value Added (EVA), Earning Per Share (EPS), Return On Asset (ROA) dan ukuran perusahaan (FIRM SIZE) terhadap harga saham: studi pada perusahaan yang listing di Jakarta Islamic Index Periode 2008-2012

0 30 165

Pengaruh Earning Per Share, Price Earning Ratio, dan Debt to Equity Ratio terhadap Return Saham pada Perusahaan Properti yang Terdaftar di Bursa Efek Jakarta

0 5 109

ANALISIS PENGARUH RETURN ON INVESTMENT (ROI), EARNING PER SHARE (EPS), dan DEVIDEN PER SHARE (DPS) TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN PERTAMBANGAN BATUBARA DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI).

0 0 86

PENGARUH FIRM SIZE, BOOK TO MARKET EQUITY RATIO, PRICE EARNING RATIO, DAN DEBT EQUITY RATIO TERHADAP RETURN SAHAM

1 3 82

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Tinjauan Teoritis 2.1.1 Investasi - Pengaruh Firm Size, Earning Per Share Dan Book To Market Ratio Terhadap Return Saham Dengan Kebijakan Deviden Sebagai Moderating Variabel Pada Perusahaan Pertambangan Batubara Yang Terdaftar

0 0 22

KATA PENGANTAR - Pengaruh Firm Size, Earning Per Share Dan Book To Market Ratio Terhadap Return Saham Dengan Kebijakan Deviden Sebagai Moderating Variabel Pada Perusahaan Pertambangan Batubara Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 0 23

Pengaruh price earning ratio, book to market ratio dan debt equity ratio terhadap return saham pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI)

0 0 12

ANALISIS PENGARUH RETURN ON INVESTMENT (ROI), EARNING PER SHARE (EPS), dan DEVIDEN PER SHARE (DPS) TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN PERTAMBANGAN BATUBARA DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI).

0 0 23