risiko operasional kondisi cuaca

133 Annual Report 2014 • PT SamPoerna agro Tbk Kami sangat menghargai hubungan ini dan akan bekerja keras untuk memastikan bahwa kepercayaan tersebut akan tetap menjadi pilar bagi pertumbuhan. kode etik Kode Etika kerja Sampoerna Agro merupakan serangkaian nilai, tingkah laku moral, dan kebiasaan, yang menolak segala bentuk diskriminasi terhadap jenis kelamin, ras, agama, dan sebagainya. Kode etik pegawai disusun dalam Peraturan Etika Kerja yang telah disahkan oleh manajemen Perseroan. Pedoman Perilaku Sampoerna Agro ini berlaku bagi seluruh Anggota Direksi, Dewan Komisaris dan karyawan Perseroan. Perseroan mendorong pelaksanaan etika kerja oleh semua pegawai, yang harus tercermin dalam sikap dan profesionalisme kerja mereka, sehingga mampu menghasilkan nilai tambah kepada Perseroan dan pemangku kepentingan. Kerangka etika kerja Sampoerna Agro dibagi atas tiga pedoman, yaitu: • Pegawai dan Tempat Kerja Memberi pedoman mengenai nilai-nilai budaya Perusahaan yang harus dipraktikkan oleh setiap pegawai dalam kinerjanya sehari- hari. • Terhadap Pihak Luar Citra perusahaan tergantung dari bagaimana pegawai dapat mengembangkan persepsi positif dengan memperlihatkan sikap yang baik dan profesional. Pedoman ini menjabarkan cara berinteraksi dengan pelanggan, mitra usaha, masyarakat dan pesaing usaha. • Benturan Kepentingan Perseroan mengatur cara menjalankan tugas dan berinteraksi dengan sesama pegawai, pelanggan, masyarakat, mitra usaha maupun pesaing. budaya Perusahaan Dalam upaya mengembangkan bisnis, Sampoerna Agro meyakini bahwa setiap individu dalam organisasi adalah sumber daya yang paling utama. The sampoerna Way adalah konsep nilai yang disusun dengan tujuan untuk memberikan pedoman bagi setiap pihak dalam berkarya di Perseroan. Pedoman ini adalah identitas yang membentuk karakter organisasi termasuk setiap pihak di dalamnya. anggarda Paramita Dalam bahasa Sansekerta kuno, Anggarda Paramita berarti “menuju kesempurnaan”. Dalam Grup Sampoerna Strategic, upaya menjadi yang terbaik telah menjadi jalan hidup, usaha tak kenal lelah untuk mencapai kesempurnaan, yang secara integral terkait dengan semua aspek Grup. Anggarda Paramita menjadi semangat Sampoerna Agro untuk mencapai visi dan misi sebagai perusahaan agribisnis terkemuka di Indonesia. We very much value these ties and we will work hard to ensure that the trust will remain as the cornerstone of our growth. code of conduct Sampoerna Agro’s work ethics constitute a set of values, moral conduct and habit that are against any form of discrimination against gender, race, religion, and others. The employees’ work ethics are set forth in an official Code of Conduct document that has been approved by Management. Sampoerna Agro’s Code of Conduct applies to all members of the Board of Directors, Board of Commissioners and employees of the Company. The Company encourages all of its personnel to apply the work ethics, which should be reflected in their attitude and professionalism to their work, so as to generate added value to the Company and its stakeholders. The framework of Sampoerna Agro work ethics is divided into three main categories: • Employee and the Work Place Provide guidelines regarding the Company’s cultural values to be practiced by every employee in their day-to-day work. • Toward External Parties The Company’s corporate image depends on how employees can develop a positive image by showing good attitude and professional excellence. The guidelines show how to interact with customers, business partners, society and competitors. • Conflict of Interest The Company sets forth the rules and guidelines on how to interact with colleagues, customers, communities, business partners and competitors. corporate culture In an attempt to grow the business, Sampoerna Agro believes that every individual in the organization is the strongest resource. The Sampoerna Way sets out values intended to guide individuals while engaging their duties within the Company. This guideline is an identity that forms the organizational character, including everyone involved in it. anggarda Paramita Anggarda Paramita means “towards excellence” in old Sanskrit language. At Sampoerna Strategic Group, the quest for excellence is a way of life, a laborious search for perfection is integrally tied to all aspects of the Group. Anggarda Paramita becomes Sampoerna Agro’s spirit to achieve its vision and mission as a reputable agribusiness company in Indonesia.