Data Kualitatif Jenis Data

C. Menjawab pertanyaan

1 Menjawab pertanyaan-pertanyaan yang tercantum dalam LKS. 2 Menyampaikan jawaban pertanyaan dalam LKS dengan benar dan sistematis. 3 Menggunakan bahasa yang mudah dipahami dan komunikatif. Cara mengamati: - Memeriksa jawaban pertanyaan dalam LKS. - Memeriksa jawaban pertanyaan dan mendengarkan penyampaian jawaban dalam LKS oleh siswa serta membuat catatannya. - Memeriksa jawaban pertanyaan dan memperhatikan penggunaan bahasa siswa selama menyampaikan jawaban dan membuat catatannya.

D. Menanggapi jawaban pertanyaan

1 Melengkapi jawaban yang diuraikan oleh anggota kelompok lain dengan benar. 2 Memberikan saranpendapat dan pertanyaan yang relevan mengenai jawaban yang telah diuraikan anggota kelompok lain maupun cara penyampaiannya. 3 Menjawab pertanyaan yang diajukan oleh anggota kelompok lain dengan benar. Cara mengamati: - Mendengarkan penyampaian jawaban pertanyaan dalam LKS maupun cara penyampaiannya. - Memeriksa catatan siswa mengenai saranpendapat dan pertanyaan yang disampaikan anggota kelompok lain. - Memeriksa catatan siswa mengenai jawaban pertanyaan yang disampaikan anggota kelompok lain.

b. Pretes dan Postes

Data penguasaan materi berupa nilai pretes dan postes. Pretes dilakukan di awal pertemuan I, dan postes dilakukan di akhir pertemuan III. Pretes dan postes dilakukan pada kelas eksperimen maupun kelas kontrol dengan bentuk dan jumlah soal yang sama yaitu berupa soal uraian. Soal pretes dan postes yang diberikan juga mempunyai bentuk dan jumlah yang sama. Berikut ini merupakan teknik penskoran hasil pretes dan postes. S = x 100 Keterangan: S = Nilai yang diharapkan dicari; R = Jumlah skor dari item atau soal yang dijawab benar; N = Jumlah skor maksimum dari tes tersebut Purwanto, 2008: 112

c. Angket Tanggapan Siswa

Angket ini berisi pendapat siswa tentang penerapan model pembelajaran NHT yang telah dilaksanakan. Angket ini berupa tujuh pernyataan, terdiri dari empat pernyataan positif dan tiga pernyataan negatif. Setiap siswa memilih jawaban yang sesuai dengan pendapat mereka pada lembar angket. Angket tersebut memiliki dua pilihan jawaban yaitu setuju dan tidak setuju seperti pada Tabel 4 berikut. Tabel 4. Item pernyataan pada angket No. Pernyataan-pernyataan S TS 1 Saya senang dan tertarik mempelajari materi pokok sistem pertahanan tubuh dengan model pembelajaran yang digunakan oleh guru biologi. 2 Saya lebih sulit memahami materi yang dipelajari melalui model pembelajaran yang digunakan oleh guru biologi. 3 Model pembelajaran yang digunakan menjadikan saya lebih aktif selama kegiatan pembelajaran. 4 Saya merasa sulit berinteraksi dengan teman dalam proses pembelajaran yang berlangsung. 5 Saya termotivasi untuk mencari datainformasi dari berbagai sumber buku, internet, dan sebagainya untuk menyelesaikan setiap pertanyaan dalam LKS. 6 Saya merasa sulit mengerjakan setiap soal dalam LKS dengan model pembelajaran yang digunakan oleh guru biologi. 7 Saya memperoleh wawasanpengetahuan baru tentang materi pokok yang dipelajari. R N

Dokumen yang terkait

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE SCRAMBLE TERHADAP AKTIVITAS BELAJAR DAN PENGUASAAN MATERI OLEH SISWA PADA MATERI CIRI-CIRI MAKHLUK HIDUP (Studi Eksperimen Semu pada Siswa Kelas VII SMPN 13 Bandar Lampung Semester Genap T.P 2011/2012

3 23 43

PENGGUNAAN MEDIA KARTU BERGAMBAR MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWA PADA MATERI POKOK KEANEKARAGAMAN HAYATI (Kuasi Eksperimen pada Siswa Kelas X SMA Assalam Lampung Selatan Se

2 27 65

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE SNOWBALL THROWING TERHADAP AKTIVITAS BELAJAR SISWA DAN PENGUASAAN MATERI BIOLOGI PADA MATERI POKOK KINGDOM PLANTAE (Kuasi Eksperimen pada Siswa Kelas X SMA Bina Mulya Bandar Lampung Semester Genap Tah

4 62 52

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA KARTU BERGAMBAR DENGAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEAD TOGETHER (NHT) TERHADAP AKTIVITAS BELAJAR DAN PENGUASAAN MATERI POKOK VIRUS OLEH SISWA

0 6 66

EFEKTIVITAS ANIMASI MULTIMEDIA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) TERHADAP AKTIVITAS BELAJAR DAN PENGUASAAN MATERI POKOK SISTEM PEREDARAN DARAH OLEH SISWA (Studi Eksperimen pada Siswa Kelas XI IPA Semester

0 10 53

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) TERHADAP MINAT DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA (Studi pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 3 Bandar Lampung Semester Genap Tahun Pelajaran 2012/2013)

0 28 57

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEAD TOGETHER (NHT) TERHADAP AKTIVITAS BELAJAR DANPENGUASAAN MATERI SISWA (Kuasi Eksperimen PadaSiswa Kelas VII SMP Negeri Natar Lampung Selatan Semester Genap Tahun Pelajaran 2012/2013)

0 6 47

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) TERHADAP AKTIVITAS BELAJAR DAN PENGUASAAN MATERI POKOK SISTEM PERTAHANAN TUBUH OLEH SISWA (Kuasi Eksperimen pada Siswa Kelas XI IPA Semester Genap SMA Negeri 1 Bandar Sri

1 4 128

PERBANDINGAN HASIL BELAJAR SISWA ANTARA PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW DAN MODEL NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) PADA MATERI EKOSISTEM (Kuasi Eksperimen pada Siswa Kelas VII Semester Genap SMP Negeri 23 Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2

0 3 120

PERBANDINGAN MODEL NUMBER HEAD TOGETHER (NHT) DENGAN MODEL THINK PAIR SHARE (TPS) TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI POKOK SISTEM PERTAHANAN TUBUH (Studi Eksperimental pada Siswa Kelas XI Semester Genap SMA Negeri 2 Gadingrejo Kabupate

6 22 62