Kebutuhan Informasi Profesi Keperawatan

4.2.4 Kebutuhan Informasi Profesi Keperawatan

Dalam menangani seorang pasien perawat terlebih dahulu mempersiapkan hal-hal yang berhubungan dengan pasien. Tabel 19: Persiapan dalam menangani pasien Nomor Pertanyaan Kategori Jawaban Frekuensi f Persentase 18 a. Mencari data tentang penyakit pasien b. Bertanya kepada Dokter c. Menguasai segala teori pengambilan keputusan d. Menenangkan diri 67 - 16 1 79,8 - 19,0 1,2 Jumlah 84 100 Dari tabel 19 di atas dapat dilihat bahwa hal-hal yang sering digunakan oleh responden ialah mencari data tentang penyakit pasien 67 responden 79,8, responden memilih menguasai segala teori pengambilan keputusan 16 responden 19,0, dan 1 responden 1,2 memilih menenangkan diri terlebih dahulu sebelum berhadapan langsung dengan pasien, dan tidak ada yang memilih bertanya kepada dokter. Berdasarkan uraian di atas dapat ditarik kesimpulan bahwa tindakan yang pertama dilakukan oleh responden sebagai seorang perawat ialah mencari tahu data tentang penyakit pasien, setelah itu barulah perawat menguasai teorinya dan tindakan apa yang akan diambil mengenai penyakit pasien tersebut, jika perawatnya ragu-ragu maka responden perlu menenangkan diri sejenak atau menanyakan kepada dokter mengenai tindakannya itu. Universitas Sumatera Utara

BAB V K ES I M PU L A N D A N S AR A N

5.1 Kesimpulan

Berdasarkan uraian dari hasil dan pembahasan yang telah diuraikan sebelumnya, maka penulis mengambil kesimpulan sebagai berikut: 1. Hampir setengah dari responden memanfaatkan informasi untuk mengetahui perkembangan ilmu pengetahuan yaitu 47,6. Pada umumnya cara yang dilakukakn responden dalam hal memanfaatkan informasi yang dibutuhkannya ialah dengan membaca dan membuat inti sari yaitu 89,3. 2. Pada umumnya ketersediaan koleksi yang ada di perpustakaan sesuai dengan kebutuhan informasi responden yaitu 92. Dan kegiatan yang sering dilakukan mahasiswa dalam mencari informasi ialah dengan merumuskannya terlebih dahulu yaitu 71,4. Dalam hal ini tujuan responden dalam mencari informasi yaitu untuk mendapatkan informasi yang relevan dan akurat. Sebagian besar responden dalam mencari informasi yang dibutuhkannya dengan melihat daftar isi yaitu 53,6. 3. Faktor yang mempengaruhi responden dalam memperoleh informasi ialah laporan penyakit pasien sebanyak 46,4. Yang menjadi hambatan responden dalam mencari informasi ialah faktor ketiadaan waktu yaitu 34,5. Cara yang dapat dilakukan dalam mengatasi hambatan tersebut ialah untuk memperjelas pertanyaan yang akan dicarinya 39,3. Hampir setengah responden mengunduh download informasi 33,3. Layanan perpustakaan yang digunakan responden ialah layanan peminjaman sebanyak 41,1. 4. Sumber informasi yang digunakan responden ialah buku yaitu 45,2. Hampir setengah responden memilih Jurnal ilmiah 21,4. Jurnal juga digunakan sebagai salah satu alat untuk memperoleh informasi Universitas Sumatera Utara