Metode Analisis Data METODE PENELITIAN

pembeda disebut indeks diskriminasi, disingkat D. rumus untuk menentukan Dadalah : D = - = P A – P B Arikunto, 2009: 213 Keterangan : J : jumlah peserta tes J A : jumlah peserta tes kelompok atas J B : jumlah peserta tes kelompok bawah B A : banyaknya peserta kelompok atas yang menjawab soal itu dengan benar B B : banyaknya peserta kelompok bawah yang menjawab soal itu dengan benar P A = : proporsi peserta kelompok atas yang menjawab benar P B = : proporsi peserta kelompok bawah yang menjawab benar Dari hasil perhitungan dengan menggunakan Microsoft Office Excel, untuk soal no 1 didapat nilai 0,600.Berdasarkan kriteria, maka soal no 1 mempunyai daya pembeda baik.Hasil perhitungan lainnya dapat dilihat dalam lampiran.

G. Metode Analisis Data

1. Metode Analisis Tahap Awal Analisis tahap awal dilakukan untuk mengetahui kondisi antara kelompok eksperimen dan kelompok kontrol.Sebelum dikenakan perlakuan pada kelompok eksperimen, perlu diadakan persamaan kondisi dengan kelompok kontrol.Hal ini dilakukan supaya kelompok eksperimen dan kelompok kontrol tidak terjadi perbedaan secara signifikan. a. Uji Normalitas Sebelum menganalisis data dari lapangan, terlebih dahulu dilakukan uji normalitas. Tujuan dari uji normalitas adalah untuk mengetahui apakah data pre test dan post test kelompok kontrol dan kelompok eksperimen berdistribusi normal atau tidak. Rumus yang digunakan adalah chi kuadrat: k i i i i E E o X 1 2 Sugiyono, 2007: 107 : Chi-kuadrat : Frekuensi pengamatan : Frekuensi yang diharapkan Kriterianya, jika harga X 2 hitung X 2 tabel dengan derajat kebebasan dk = k-1dan taraf signifikansi 5 adalah X 2 hitung X 2 tabel , maka data berdistribusi normal. b. Uji homogenitas Uji homogenitas adalah uji kesamaan dua varians data pretest dan posttest kelompok kontrol dan kelompok eksperimen. Tujuan dari uji homogenitas adalah untuk mengetahui keseimbangan nilai pretest dan posttest kelompok kontrol dan kelompok eksperimen. Uji ini menggunakan uji-F. Rumus yang digunakan: F = Sugiyono, 2007: 140 Kriteria pengujiannya adalah Ho diterima jika F hitung F 12 n b-1 : n k-1 dengan taraf nyata 5. 2. Metode Analisis Tahap Akhir a. Uji Perbedaan Dua Rata-Rata Uji perbedaan dua rata-rata digunakan untuk menguji adanya perbedaan hasil belajar sejarah antara kelas kontrol dan kelas eksperimen setelah diadakannya penelitian. Hipotesis yang diajukan adalah sebagai berikut: Analisis data dengan uji t fihak kanan digunakan untuk menguji hipotesis tersebut. Rumus yang digunakan adalah : Sugiyono, 2007: 96 Keterangan: t = t hitung = rata-rata x i 2 1 n 1 n 1 s x x t 2 1 s = simpangan baku n = jumlah anggota sampel Untuk mencari S digunakan rumus : Keterangan: =Nilai rata-rata kelompok eksperimen =Nilai rata-rata kelompok kontrol =Banyaknya subyek kelompok eksperimen =Banyaknya subyek kelompok kontrol = varians kelompok eksperimen = varians kelompok kontrol s 2 = varians gabungan Kriteria pengujiannya adalah jika harga t hitung lebih kecil atau sama dengan ≤ harga t tabel, maka Ho diterima dan Ha ditolak. Sebaliknya jika t hitung lebih besar daripada harga t tabel, maka Ha diterima dan Ho ditolak. b. Uji Regresi Untuk menguji adanya pengaruh media pembelajaran film dokumenter terhadap hasil belajarsejarah digunakan rumus sebagai berikut: Persamaan regresi: = a+bx Keterangan: = subyek dalam variable dependen yang diprediksikan a = harga Y ketika harga x = 0 harga konstan b = angka arah koefisien regresi x = subyek pada variable independen yang mempunyai nilai tertentu harga a dan b dapat dicari dengan rumus sebagai berikut: Tabel 1. Daftar Anava Untuk Regresi Linear Sumber Variasi Dk JK KT F Total N _ Regresi a Regresi ba Sisa 1 1 n-2 JK a JK ba JK s JK a S 2 reg ba S 2 sisa = Tuna Cocok Galat k-2 n-k JK TC JK G S 2 TC = S 2 G = Keterangan: JK T = JK a = JK ba = b = JK s = JK T – JK a – JK ba JK G = JK TC = JK s- JK G Sugiyono, 2010: 266. c. Uji Keberartian Hipotesis H : koefisien arah regresi tidak berarti b = 0 H 1 : koefisien arah regresi berarti b 0 Jika F hitung F tabel dengan dk pembilang = 1 dan dk penyebut = n-2 dengan taraf signifikansi = 5, maka H ditolak. Jadi koefisien arah regresi berarti. Sedangkan jika F hitung F tabel dengan dk pembilang = 1 dan dk penyebut = n-2 dengan taraf signifikansi = 5, maka H diterima. Jadi koefisien arah regresi tidak berarti Sugiyono, 2010: 273. d. Uji Linearitas Regresi Uji linear ini digunakan untuk mengetahui apakah garis regresi antara X dan Y membentuk garis linear atau tidak.Kalau tidak linear maka regresi tidak dapat dilanjutkan. H : = 0 persamaan garis regresi membentuk linear H : 0 persamaan garis regresi tidak membentuk linear Jika F hitung F tabel dengan dk pembilang = k-2 dan dk penyebut = n-k dengan taraf signifikansi = 5, maka H ditolak. Jadi regresi non linear. Sedangkan Jika F hitung F tabel dengan dk pembilang = k-2 dan dk penyebut = n-k dengan taraf signifikansi = 5, maka H diterima. Jadi persamaan regresi linear Sugiyono, 2010:274. e. Koefisien Korelasi Pada Regresi Linear Sederhana Untuk mengetahui koefisien korelasi antara variable bebas X dan variable terikat Y dengan banyaknya kumpulan data X 1 , Y 1 adalah n digunakan rumus: Sugiyono: 2010, 274. Hipotesis yang digunakan adalah sebagai berikut: tidak ada pengaruh yang signifikan, media pembelajaran film dokumenter terhadap hasil belajar sejarah siswa ada pengaruh yang signifikan, media pembelajaran pembelajaran terhadap hasil belajar sejarah siswa Jika dengan N=32 dan taraf signifikansi = 5, maka diterima, dengan kata lain ada hubungan yang signifikan media pembelajaran film dokumenter terhadap hasil belajar sejarah siswa. Koefisien determinasinya digunakan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh media pembelajaran film dokumenter. 43

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Dokumen yang terkait

PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN DAN KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR PADA MATA PELAJARAN GEOGRAFI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 1 NATAR TAHUN AJARAN 2013/2014

3 16 92

PENGARUH CARA BELAJAR, LINGKUNGAN KELUARGA, DAN PEMANFAATAN SUMBER BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN EKONOMI AKUNTANSI KELAS XI IPS SMA NEGERI 1 BATANG TAHUN AJARAN 2012 2013

0 6 188

KONTRIBUSI PENGGUNAAN MEDIA FILM DOKUMENTER DALAM PEMBELAJARAN GEOGRAFI TERHADAP AKTIVITAS BELAJAR SISWA KELAS XI IPS SEMESTER GENAP SMA NEGERI 2 BATANG TAHUN PELAJARAN 2010 2011

0 6 117

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PUZZLE TERHADAP HASIL BELAJAR SEJARAH SISWA DI KELAS XI IPS SMA NEGERI 1 PERBAUNGAN T.A 2012-2013.

0 1 24

PENGARUH KEGIATAN EKSTRAKURIKULER TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 17 MEDAN TAHUN AJARAN 2012/2013.

0 1 21

PENDAHULUAN Pengaruh Kesulitan Belajar Dan Lingkungan Sekolah Terhadap Hasil Belajar Akuntansi Siswa Kelas XI IPS Sma Negeri 2 Sukoharjo Tahun Ajaran 2012/2013.

0 1 11

PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN DAN KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI SISWA KELAS XI IPS Pengaruh Media Pembelajaran Dan Kemandirian Belajar Terhadap Prestasi Siswa Kelas XI IPS SMAN 1 Purwodadi Tahun Ajaran 2012/2013.

0 2 18

PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN DAN KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI SISWA KELAS XI IPS Pengaruh Media Pembelajaran Dan Kemandirian Belajar Terhadap Prestasi Siswa Kelas XI IPS SMAN 1 Purwodadi Tahun Ajaran 2012/2013.

0 2 11

(ABSTRAK) KONTRIBUSI PENGGUNAAN MEDIA FILM DOKUMENTER DALAM PEMBELAJARAN GEOGRAFI TERHADAP AKTIVITAS BELAJAR SISWA KELAS XI IPS SEMESTER GENAP SMA NEGERI 2 BATANG TAHUN PELAJARAN 2010/2011.

0 0 3

PENGARUH LINGKUNGAN SEKOLAH DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 1 BANDONGAN TAHUN AJARAN 2012/2013.

0 0 137