Identifikasi Masalah Rumusan Masalah

13 2. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Likuditas a. Permodalan CAR berpengaruh terhadap likuiditas quick ratio pada bank umum syariah di Indonesia. b. Pembiayaan bermasalah NPF berpengaruh terhadap likuiditas quick ratio pada bank umum syariah di Indonesia. c. Efisiensi BOPO berpengaruh terhadap likuiditas quick ratio pada bank umum syariah di Indonesia.

C. Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang dan identifikasi masalah diatas maka penelitian ini akan menjelaskan tentang: 1. Bagaimana pengaruh likuditas quick ratio, permodalan CAR, dan efisiensi BOPO terhadap profitabilitas pada bank umum syariah di Indonesia. 2. Bagaimana pengaruh permodalan CAR, pembiayaan bermasalah NPF, dan efisiensi BOPO terhadap likuiditas pada bank umum syariah di Indoenesia.

D. Tujuan Penelitian

Tujuan yang ingin dicapai dari penelitian ini adalah untuk menjelaskan faktor- faktor yang mempengaruhi profitabilitas dan likuiditas pada bank umum syariah di Indonesia. Telah dibagi dalam rumusan sebagai berikut: 14 1. Profitabilitas a. Untuk menganalisis pengaruh likuiditas terhadap profitabilitas pada bank umum syariah di Indonesia. b. Untuk menganalisis pengaruh permodalan terhadap profitabilitas bank umum syariah di Indonesia. c. Untuk menganalisis pengaruh efisiensi terhadap profitabilitas pada bank umum syariah di Indonesia 2. Likuiditas a. Untuk menganalisis pengaruh permodalan terhadap likuiditas pada bank umum syariah di Indonesia b. Untuk menganalisis pengaruh pembiayaan bermasalah terhadap likuiditas pada bank umum syariah di Indonesia c. Untuk menganalisis pengaruh efisiensi terhadap likuiditas pada bank umum syariah di Indonesia

E. Manfaat Penelitian

Berdasarkan konsep latar belakang, serta tujuan penelitian, maka penelitian ini diharapkan memberikan manfaat, antara lain: 1. Menjadi salah satu referensi dalam kajian tentang profitabilitas dan likuiditas perbakan. 2. Bagi mahasiswa, bisa menjadi rujukan untuk penelitian dengan tema serupa