Skala Pengukuran Variabel Populasi dan Sampel

Longterm debt to total assets ratio = ts Total Asse ebt Longterm D d. Longterm Debt to Equity Ratio LDER, X 4 LDER menunjukkan hubungan antara jumlah hutang jangka panjang dengan modal sendiri yang diberikan oleh pemilik perusahaan. Semakin tinggi LDER menunjukkan semakin besar jumlah modal pinjaman jangka panjang perusahaan dibanding dengan modal sendiri yang dimiliki oleh perusahaan Abdullah, 2005:52. Longterm debt to equity ratio = Equity ebt Longterm D e. Time Interest Earned Ratio TIE, X 5 Rasio ini adalah rasio yang mengukur kemampuan membayar beban bunga utang melalui laba operasi yang dihasilkan perusahaan Brigham, 2001:87. Time interest earned ratio= Interest EBIT

3.5 Skala Pengukuran Variabel

Skala pengukuran Leverage dan Altman Z-Score adalah ordinal.

3.6 Populasi dan Sampel

Dalam setiap penelitian ilmiah selalu dihadapkan pada masalah populasi, karena populasi penelitian merupakan sumber data atau subyek yang akan digunakan untuk mencapai tujuan penelitian yang dilakukan. Populasi dari Universitas Sumatera Utara penelitian ini adalah seluruh bank yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jumlah bank yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia berjumlah 25 perusahaan www.idx.co.id, Maret 2011. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini diambil dengan menggunakan metode Purposive Sampling yaitu salah satu teknik pengambilan sampel non probabilitas. Pengambilan sampel dengan menggunakan kriteria tertentu Sugiyono, 2006:78. Adapun kriteria penarikan sampel yang digunakan oleh penulis adalah: a. Emiten termasuk klasifikasi jenis usaha perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. b. Go public terakhir tahun 2006 dan masih terdaftar di Bursa Efek Indonesia sampai dengan 31 Desember 2010. c. Bank - bank yang memiliki data laporan keuangan selama periode penelitian yaitu 2006-2010. d. Tahun buku berakhir pada tanggal 31 Desember dan tidak dalam proses suspen. Tabel 3.1 Prosedur Pemilihan Sampel No Kriteria Sampel Jumlah 1 Perusahaan di sektor industri perbankan 25 2 Perusahaan yang tidak Go public terakhir tahun 2006 5 3 Perusahaan yang tidak memiliki laporan keuangan yang lengkap di tahun 2006 – 2010 2 4 Perusahaan dalam keadaan proses suspen _ Jumlah akhir sampel 18 Sumber : www.idx.co.idx data diolah , Maret 2011 Universitas Sumatera Utara Berdasarkan kriteria tersebut, sampel yang ada berjumlah 18 perusahaan. Kode, nama dan tanggal listing bank - bank yang menjadi sampel dalam penelitian ini tercantum pada Tabel 3.2. Tabel 3.2 Sampel Penelitian No Kode Nama Tanggal Listing 1 BNBA Bank Bumi Artha Tbk 01 Juni 2006 2 BBCA Bank Central Asia Tbk 31Mei 2000 3 BNGA Bank Cimb Niaga Tbk 29 November 1989 4 BDMN Bank Danamon Indonesia Tbk 06 Desember 1989 5 BEKS Bank Eksekutif Internasional Tbk 13 Juli 2001 6 BNII Bank Internasional Indonesia Tbk 21 November 1989 7 SDRA Bank Himpunan Saudara 1906 Tbk 15 Desember 2006 8 BKSW Bank Kesawan Tbk 21 November 2002 9 BMRI Bank Mandiri Tbk 14 Juli 2003 10 MAYA Bank Mayapada Internasional Tbk 28 Agustus 1997 11 MEGA Bank Mega Tbk 04 Juli 2000 12 BBNI Bank Negara Indonesia Persero Tbk 25 November 1996 13 BBNP Bank Nusantara Parahyangan Tbk 10 Januari 2001 14 NISP Bank OCBC NISP Tbk 20 Oktober 1994 15 BNLI Bank Permata Tbk 15 Januari 1990 16 BBRI Bank Rakyat Indonesia Persero Tbk 10 Oktober 2003 17 BSWD Bank Swadesi Tbk 01 Mei 2002 Universitas Sumatera Utara No Kode Nama Tanggal Listing 18 BVIC Bank Victoria Internasional Tbk 30 Juni 1999 Sumber : www.idx.co.id data diolah , Maret 2011

3.7 Jenis Data

Dokumen yang terkait

Analisis Prediksi Kebangkrutan Pada Perusahaan Perbankan Yang Telah Go Publik Di Bursa Efek Indonesia (Dengan Menggunakan Metode Altman Z-Score)

5 107 80

Analisis Pengaruh Kebangkutan Bank dengan Metode Altman Z-Score terhadap Harga Saham Perusahaan Perbankan di Bursa Efek Indonesia

9 84 125

Analisis Kebangkrutan Perusahaan dengan Menggunakan Metode Altman Z Score pada Perusahaan Otomotif yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

7 91 91

Analisis Hubungan Variabel Makro Ekonomi Dengan Resiko Kebangkrutan (ALTMAN Z-SCORE) Pada Perusahaan Perbankan Di Bursa Efek Indonesia

1 23 94

ANALISIS RESIKO KEBANGKRUTAN DENGAN MENGGUNAKAN MODEL ALTMAN Z-SCORE PADA INDUSTRI OTOMOTIF DAN KOMPONEN YANG LIST DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2011-2014.

0 2 23

ANALISIS KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN DENGAN MENGGUNAKAN MODEL ALTMAN (Z-SCORE) UNTUK MEMPREDIKST KEBANGKRUTAN PADA INDUSTRI TEKSTIL YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 1 6

Evaluasi Kebangkrutan pada Industri Perbankan di Indonesia dengan Menggunakan Metode Altman Z-Score dan Camels.

0 0 19

Analisis Kebangkrutan Pada Perusahaan Perbankan Di Indonesia Periode 2001-2012 (Dengan Menggunakan Model Altman Z-Score)

0 0 13

Analisis Prediksi Kebangkrutan Pada Perusahaan Perbankan Yang Telah Go Publik Di Bursa Efek Indonesia (Dengan Menggunakan Metode Altman Z-Score)

0 0 10

ANALISIS PREDIKSI KEBANGKRUTAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE ALTMAN Z-SCORE (STUDI KASUS PADA PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA)

3 15 17