Manfaat Penelitian Tujuan dan Manfaat Penelitian 1. Tujuan Penelitian

b. Lembaga Kesejahteraan Sosial Anak LKSA Wanita Bahagia Serang-Banten, 11 September 2014.

4. Teknik Pemilihan Narasumber

Penulis menggunakan teknik probability sampling dalam memilih narasumber, probability sampling adalah teknik penambilan sampel yang memberikan peluang yang sama bagi setiap unsur anggota populasi untuk dipilih menjadi anggota sampel. 10 Jenis yang dipakai dalam penelitian ini simple random sampling yaitu dikatakan simple karena pengambilan anggota sampel dari populasi dilakukan secara acak tanpa memperhatikan strata yang ada dalam populasi itu. 11 Dalam hal ini peneliti memilih narasumber yakni orang tua anak jalanan yang ikut berpartisipasi dalam kegiatan parenting skill yang diselenggarakan oleh SDC tanpa melihat dari kriteria tertentu guna mengetahui efektifitas yang dirasakan oleh para orang tua terhadap kegiatan yang dilaksanakan oleh SDC tersebut. Untuk lebih jelasnya, keterangan narasumber yang diperoleh dapat dilihat pada tabel di bawah ini: Tabel 1. Rancangan Penelitian No. Narasumber Informasi yang dicari Jumlah 1. Ketua Lembaga SDC Mencari tahu tentang data dan profil lembaga SDC 1 orang 2. Koordinator Rehabilitasi Sosial Mencari tahu tentang profil SDC kegiatan parenting skill 1 orang 10 Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan RD, Bandung:Alfabeta,2011, h. 64. 11 Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan RD, h. 64. SDC 3. Pekerja Sosial SDC Mencari tahu tentang keberhasilan kegiatan parenting skill di SDC 2 orang 4. Staf Perencanaan Pelaporan SDC Mencari tahu tentang tujuan kegiatan parenting skill 1 orang 5. Anak jalanan Mencari tahu tentang perubahan yang dialami orang tua setelah mengikuti kegiatan parenting skill 1 orang 6. Orang tua anak jalanan Mencari tahu tentang efektivitas kegiatan parenting skill bagi mereka 5 orang

5. Macam dan Sumber Data

Penelitian ini menggali data dari pihak-pihak yang tetlibat dalam kegiatan parenting skill yaitu, pihak lembaga dan penerima layanan kegiatan parenting skill. Data yang diperoleh terbagi menjadi dua yaitu: a. Data Primer berupa wawancara mendalam yang diperoleh dari Koordinator Rehabilitasi Sosial SDC, 2 orang Pekerja Sosial SDC, Staf Perencanaan dan Pelaporan, 1 orang anak jalanan, serta 5 orang tua anak jalanan.