Deskripsi Data Penelitian dan Subjek Penelitian

65 Gambar 9. Struktur Organisasi di SMK Negeri 2 Yogyakarta

2. Sejauh Mana Penerapan Metode QFD

Quality Function Deployment pada Rencana Pengembangan Sekolah di SMK Negeri 2 Yogyakarta. Berdasarkan hasil wawancara dan dokumentasi dengan responden sekertaris pelaksana Rencana Pengembanagan Sekolah SMK Negeri 2 Yogyakarta didapat fakta sejauh mana penerapan metode QFD Quality Function Deployment pada SMK Negeri 2 Yogyakarta. Fakta tersebut adalah Rencana Pengembangan Sekolah yang ditawarkan oleh tim pelaksana kepada konsumen telah dijamin kualitasnya terlebih dahulu oleh tim khusus yang diproses sampai kepada BPK. Penjamin kualitas pada rencana pengembangan sekolah ini dilakukan oleh tim yang dibentuk oleh ketua tim pelaksana. Kriteria penjaminan kualitas ditetapkan 66 oleh masing-masing guru di jurusan tersebut. Pelaksanaan penjaminan kualitas tersebut dilaksanakan berdasarkan dimensi-dimensi umum kualitas, seperti: a. Kinerja Performance. Kinerja merupakan tingkat konsistensi atau kebaikan fungsi-fungsi RPS. Konsumen akan menilai kualitas perencanaan pembangunan melalui kinerja yang dimiliki oleh tim pelaksanaa maupun komite sekolah yang melayani mereka. Semakin kinerjanya cekatan, maka konsumen akan menilai bahwa perencanaan pembangunan tersebut berkualitas. b. Keindahan Esthetics. Estetika berhubungan dengan penampilan wujud untuk hasil perencanaan pengembangan. Hasil produksi berupa nilai keindahannya dapat berupa fasilitas yang memadai, tempat yang nyaman, peralatan yang memadai, personalia pekerja yang ramah, dan komunikasi yang baik dengan konsumen atau siswa. c. Kemudahan perawatan dan perbaikan Service Ability. Kemudahan perawatan dan perbaikan berkaitan dengan tingkat kemudahan konsumen atau pelanggan dalam merawat dan memperbaiki bengkel maupun gedung sekolah tersebut. d. Keunikan Features. Keunikan merupakan karakteristik rencana pengembangan sekolah yang berbeda secara fungsi dibandingkan dengan sekolah yang lain. e. Reliabilitas. Reabilitas merupakan peluang perencanaan dimasa mendatang dalam menjalankan fungsi yang dimaksud dalam jangka waktu tertentu dan sudah ditetapkan sebelumnya sehingga mampu untuk memprediksi kebutuhan yang akan mendatang di sekolah.

Dokumen yang terkait

Aplikasi Integrasi Metode Fuzzy Servqual dan Quality Function Deployment (QFD) Dalam Upaya Peningkatan Kualitas Layanan Pendidikan (Studi Kasus: SMP Swasta Cinta Rakyat 3 Pematangsiantar)

10 125 85

Perbaikan Rancangan Produk dengan Metode Concurrent Function Deployment dan TRIZ

3 100 53

Penerapan Metode Kano, Quality Function Deployment Dan Value Engineering Untuk Peningkatan Mutu Produk Sarung Tangan Karet

11 73 101

Aplikasi Kansei Engineering Dan Quality Function Deployment (QFD) Serta Teoriya Resheniya Izobretatelskikh Zadatch (TRIZ) Untuk Meningkatkan Mutu Pelayanan Rumah Sakit Pada Instalasi Hemodialisis

9 92 70

Analisis Tingkat Kepuasan Konsumen Menggunakan Metode Quality Function Deployment (Qfd); (Studi Kasus Japanese Mathematics Center Sakamoto Method Cabang Multatuli Medan)

8 152 80

Strategi Perbaikan Kualitas Pelayanan Dengan Menggunakan Metode Quality Function Deployment (QFD) dan Pendekatan Blue Ocean Strategy di LotteMart Wholesale Medan

13 167 189

Integrasi Aplikasi Metode Quality Function Deployment (QFD) dengan Blue Ocean Strategy (BOS) untuk Meningkatkan Mutu Pelayanan Hotel, Studi Kasus: Hotel Grand Angkasa Internasional Medan

15 91 169

Perancangan Fasilitas Kerja Menggunakan Metode QFD (Quality Function Deployment) Dengan Pendekatan AHP (Analytical Hierarchy Process) Dan Memperhatikan Prinsip Ergonomi Di PT. Carsurindo

7 83 212

Rancangan Penggiling Buah Kopi Dengan Metode Quality Function Deployment (QFD) untuk Meningkatkan Produktivitas (Studi Kasus di UKM Tani Bersama

4 70 111

Perbaikan Rancangan Produk Menggunakan Metode Quality Function Deployment Dan Design For Manufacturing And Assembly

10 99 227