Deskriptif Kemampuan Akhir Siswa Post test

homogenitas, uji perbedaan rata-rata post test uji t, dan uji peningkatan hasil belajar siswa uji gain. Berdasarkan analisis data pada tahap akhir ini, rata-rata kemampuan akhir siswa pada kelas eksperimen adalah 82,68 dan rata-rata kemampuan akhir siswa pada kelas kontrol adalah 72,14. Nilai tertinggi dari kelas eksperimen adalah 94 dan nilai terendahnya adalah 71. Sedangkan nilai tertinggi pada kelas kontrol adalah 86 dan nilai terendahnya adalah 60. Kesimpulan yang dapat diambil dari rentang nilai tertinggi ke terendah pada kelas eksperimen maupun kelas kontrol adalah kelas eksperimen mempunyai kemampuan yang lebih baik jika dibandingkan dengan kelas kontrol. Selain itu rata-rata nilai post-test pada kelas eksperimen dan kelas kontrol sudah memenuhi syarat KKM Kriteria Kelulusan Minimal yang sebesar 70. Selengkapnya hasil nilai post test pada penelitian ini dapat dilihat pada tabel 4.5. Kriteria n Minimal Maksimal Mean Nilai Kelas Kontrol Nilai Kelas Eksperimen 37 36 60 71 86 94 72,14 82,68 Sumber : Analisis data penelitian

4.2.2. Uji Normalitas

Uji normalitas pada tahap akhir analisis data ini digunakan untuk mengetahui apakah nilai post test siswa pada kelas eksperimen dan kelas kontrol berdistribusi normal atau tidak. Kriteria pengujian Ho diterima jika  2 hitung  2 1- Tabel 4.5. Hasil Nilai Post Test Kelas Eksperimen dan Kontrol α;k-3 dengan taraf signifikan α sebesar 5. Jika Ho diterima maka dapat disimpulkan bahwa data tersebut berdistribusi normal. Hipotesis: Ho : data berdistribusi normal Ha : data tidak berdistribusi normal Berdasarkan hasil analisis uji normalitas pada tahap akhir yang didapat dari nilai post test diperoleh nilai  2 hitung untuk kelas eksperimen sebesar 6,08 dan kelas kontrol sebesar 2,36. Kedua nilai tersebut kurang dari  2 tabel pada taraf signifikan 5 dengan dk = 6-3 yaitu 7,81 yang berarti bahwa kedua data nilai prost test tersebut berdistribusi normal. Berdasarkan hasil analisis ini dapat digunakan sebagai pertimbangan dalam analisis selanjutnya yaitu menggunakan statistik parametrik. Selengkapnya hasil pengujian normalitas data nilai post test pada kelas eksperimen dan kelas kontrol dapat dilihat pada tabel 4.6. Sumber variasi Kelas Eksperimen Kelas Kontrol  2 hitung 6,08 2,36 Dk k-3 3 3  2 tabel 7,81 7,81 Kriteria Normal Normal Sumber : Analisis data penelitian

4.2.3. Uji Kesamaan Dua Varians Homogenitas

Uji kesamaan dua varians uji homogenitas pada analisis tahap akhir ini digunakan untuk mengetahui homogenitas varians nilai post test dari kelas Tabel 4.6. Uji Normalitas Data Nilai Post Test

Dokumen yang terkait

EFEKTIFITAS METODE LISTENING GROUP BERBANTUAN VIDEO PEMBELAJARAN TERHADAP HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN SEJARAH KELAS XI IPS SMA N 1 PURWODADI TAHUN AJARAN 2013 2014

1 5 67

PENGGUNAAN MEDIA PRESENTASI PEMBELAJARAN BERBASIS VISUALISASI TIGA DIMENSI TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN KONSTRUKSI BANGUNAN GEDUNG KELAS XI TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 7

0 15 196

PENGARUH PEMBELAJARAN MENGGUNAKAN MEDIA TIGA DIMENSI (3D) TERHADAP HASIL BELAJAR MENGGAMBAR DENGAN PERANGKAT LUNAK KELAS XI PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 2 MEULABOH.

1 4 28

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA AUDIO VISUAL TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN GAMBAR KONSTRUKSI BANGUNAN KELAS XI PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK N 1 STABAT.

0 2 29

HUBUNGAN ANTARA PENGGUNAAN MEDIA GRAFIS DAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA DENGAN HASIL BELAJAR MENGGAMBAR TEKNIK PADA SISWA KELAS XI PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 1 STABAT TAHUN AJARAN 2012/2013.

0 2 30

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA METODE PENUGASAN TERHADAP PENGUASAAN MENGGAMBAR KONSTRUKSI ATAP : Studi Kasus terhadap Siswa Kelas XI Tahun Ajaran 2013/2014 Jurusan Teknik Gambar Bangunan SMK Negeri 2 Garut.

0 2 30

(ABSTRAK) “EFEKTIFITAS PENGGUNAAN MEDIA VISUAL TERHADAP HASIL BELAJAR MENGGAMBAR KONSTRUKSI KAYU” Pada Siswa Kelas XI Progam Teknik Gambar Bangunan SMK Negeri 5 Semarang Tahun Ajaran 2009/2010.

0 0 2

PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN VIDEO TUTORIAL UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK N 1 SEYEGAN PADA MATA PELAJARAN MENGGAMBAR DENGAN AUTOCAD.

1 4 130

PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN VISUAL TIGA DIMENSI (SKETCHUP) UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR PADA MATA PELAJARAN GAMBAR KONSTRUKSI BANGUNAN KELAS XI TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK N 2 SALATIGA TAHUN PELAJARAN 2015 2016 -

1 3 58

PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN TERPROYEKSI BERBASIS VISUALISASI TIGA DIMENSI TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN GAMBAR KONSTRUKSI BANGUNAN KELAS XI TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 2 SALATIGA TAHUN AJARAN 2015 2016 -

0 0 53