Hasil Pengujian Instrumen ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

Tabel V.7 Karakteristik Responden Berdasarkan Frekuensi Pembelian Frekuensi Pemakaian Jumlah Persentase 1 kali 23 23 2 kali 41 41 3 kali 26 26 3 kali 10 10 Sumber : data primer yang diolah, maret 2017 Berdasarkan tabel di atas dapat diketahui bahwa frekuensi pembelian sepatu NIKE oleh konsumen sebagai berikur : kelompok dengan frekuensi pemakamaian sepatu 1 kali, yaitu 23 orang 23, kelompok frekuensi pemakaian sepatu 2 kali, yaitu 41 orang 41, kelompok frekuensi pemakaian sepatu 3 kali, yaitu 26 orang 26, dan kelompok frekuensi pemakaian sepatu lebih dari 3 kali, yaitu 10 orang 10.

2. Deskriptif Variabel

Analisis deskriptif digunakan untuk mengetahui skor rata-rata jawaban responden untuk setiap dimensi variabel kualitas produk dan indikator minat beli ulang. Hasil rata-rata dapat dimasukan ke dalam kelompok dimana skor 1,00 – 1, 79 termasuk sangat buruk SBr, 1,80 – 2,59 termasuk buruk Br, 2,60 – 3,39 termasuk cukup C, 3,40 - 4,19 termasuk baik B, 4,20 – 5,00 termasuk sangat baik SB. Metode pengujian rata-rata skor dilakukan denggan menggunakan bantuan MS. Excel. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI a. Persepsi konsumen pada kualitas produk Variabel persepsi konsumen pada kualitas produk barang, terbagi menjadi 5 dimensi yaitu, kinerja Performance , daya tahan Durability , serviceability , estetika Sensory Characteristic , dan citra reputasi Perceived . Tabel V.8 Dimensi Kualitas Produk Barang Variabel Dimensi Mean Item Skor Rata- Rata Persepsi konsumen pada Kualitas Produk Kinerja 4,04 1 4,03 2 4,05 Daya Tahan 3,95 1 4 2 3,91 Serviceability 4,01 1 4,07 2 3,96 Estetika 3,9 1 3,97 2 3,84 Citra dan Reputasi 4,04 1 4,1 2 3.99 Rata-rata 3,99 Sumber : data primer yang diolah, maret 2017 Pada tabel diatas dapat diketahui bahwa variabel persepsi konsumen pada kualitas produk memperoleh rata-rata sebesar 3,99 yang berarti persepsi konsumen pada kualitas produk “Baik”. Rata-rata untuk dimensi kinerja Performance diperoleh 4,04, Daya Tahan Durability diperoleh 3,95, Serviceability diperoleh 4,01, Estetika PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Sensory Characteristic diperoleh 3,9, Citra dan Reputasi Perceived memperoleh 4,04. Rata-rata terendah diantara dimensi-dimensi yang ada adalah Estetika Sensory Characteristic dengan skor 3,9 dan dengan 2 item yaitu desainmodel-model sepatu NIKE mengikuti trend dan desainmodel-model sepatu yang ditawarkan NIKE menarik. b. Minat Beli Ulang Variabel minat beli ulang menggunakan 3 indikator, yaitu minat Referensial kecenderungan konsumen merekomendasikan kepada orang lain, minat Preferensial kecenderungan konsumen lebih memilih sepatu merek NIKE dari pada sepatu dari merek lain, minat Eksploratif kecenderungan konsumen mencari informasi positif mengenai sepatu NIKE. Adapun tabel skor rata-rata dari masing- masing indikator adalah sebagai berikut : Tabel V.9 Minat Beli Ulang Variabel Indikator Mean Minat Beli Ulang Referensial 3,99 Preferensial 4,11 Eksploratif 3,99 Rata-rata 4,03 Sumber : data primer yang diolah, maret 2017 Berdasarkan tabel diatas diketahui bahwa minat beli ulang memperoleh rata-rata sebesar 4,03 yang berarti meinat beli ulang konsumen “Tinggi”. Indikator Referensial memperoleh rata-rata 3,99. Indikator Preferensial memperoleh rata-rata 4,11. Indikator Eksploratif memperoleh rata-rata 3,99.

C. Analisis Regresi

1. Uji Normalitas

Uji ini dilakuan untuk menguji variabel bebas dan variabel terikat pada persamaan regresi yang dihasilkan berdistribusi normal. Metode yang digunakan untuk mengetahui apakah data residual peneliti berdistribusi normal atau tidak adalah uji Kolmogorov-smirnov dengan SPSS. Dasar pengambilan keputusan normalitas adalah dengan melihat angka probabilitas signifikansinya, jika 0,05 berarti data berdistribusi normal. Berikut adalah tabel hasil uji normalitas yang doperoleh penulis : Tabel V.10 Uji Normalitas One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test Unstandardized Residual N 100 Normal Parameters a Mean .0000000 Std. Deviation .30643922 Most Extreme Differences Absolute .093 Positive .071 Negative -.093 Kolmogorov-Smirnov Z .927 Asymp. Sig. 2-tailed .357 a. Test distribution is Normal.

Dokumen yang terkait

Pengaruh persepsi konsumen pada kualitas produk terhadap minat beli ulang (studi kasus pada mahasiswa Universitas Sanata Dharma pengguna sepatu olahraga Nike).

2 7 107

Pengaruh persepsi konsumen pada kualitas pelayanan terhadap minat beli ulang di Mirota Kampus studi Kasus : mahasiswa/i Kampus 1 Universitas Sanata Dharma.

2 27 122

Kepuasaan konsumen terhadap produk Asus Zenfone studi kasus pada mahasiswa-i Universitas Sanata Dharma Yogyakarta pengguna Asus Zenfone.

0 4 123

Pengaruh persepsi konsumen pada kualitas pelayanan terhadap minat beli ulang d Mirota Kampus studi Kasus mahasiswa i Kampus 1 Universitas Sanata Dharma

1 15 120

Persepsi konsumen terhadap atribut produk Teh Sosro : studi kasus pada mahasiswa Universitas Sanata Dharma Kampus I Mrican.

0 0 129

Pengaruh kualitas produk dan promosi penjualan Ramayana Department Store terhadap minat beli konsumen. Studi kasus pada mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sanata Dharma

3 11 136

MANAJEMEN WAKTU MAHASISWA TERHADAP KURIK

0 1 17

Pengaruh iklan, kualitas, dan harga produk Oli Top One terhadap minat beli konsumen : studi pada mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sanata Dharma Yogyakarta - USD Repository

0 0 126

PENGARUH DAYA TARIK IKLAN PRODUK LUX TERHADAP MINAT BELI ULANG KONSUMEN

0 3 111

Pengaruh kualitas, merek, promosi, harga, kelompok acuan, dan ketersediaan terhadap minat beli ulang konsumen produk pasta gigi Pepsodent : studi kasus pada mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sanata Dharma - USD Repository

0 0 147