Deskripsi Data ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

44 Tingkat Pendapatan Ibu I II III Total No Nama SMA f fr F fr f fr f fr 1 SMA N 2 Bantul 139 54,,5 64 25,1 52 20,4 255 100 2 SMAN 3 Bantul 84 59,6 37 26,2 20 14,2 141 100

3 SMA PATRIA

19 82,6 2 8,7 2 8,7 23 100 4 SMA BOPKRI Banguntapan 24 70,6 8 23,5 2 5,9 34 100 5 SMA MUHAMMADIYAH Kasihan 22 78,6 3 10,7 3 10,7 28 100 6 SMA STELLA DUCE Bantul 25 65,8 7 18,4 6 15,8 38 100 Jumlah 313 60,3 121 23,3 85 16,4 519 100 Keterangan : I = Kurang dari Rp. 500.000 II = Rp. 500.000 – Rp. 1.000.000 III = Lebih dari Rp. 1.000.000 f = frekuensi fr = frekuensi relatif Tabel 4.3 menunjukkan bahwa pendapatan ayah siswa yang termasuk golongan I sebanyak 186 siswa atau 35,8, golongan II sebanyak 168 siswa atau 32,4, dan golongan III sebanyak 165 siswa atau 31,8. Pendapatan ibu yang termasuk golongan I sebanyak 313 siswa atau 60,3 , golongan II sebanyak 121 siswa atau 23,3, golongan III sebanyak 85 siswa atau 16,4. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa sebagian besar pendapatan orang tua kurang dari Rp.500.000 c. Pendidikan Orang Tua Dalam penelitian ini pendidikan orang tua dibedakan menjadi tingkat pendidikan ayah dan tingkat pendidikan ibu Tabel 4.4 Tingkat Pendidikan Orang Tua Pendidikan Ayah I II III No Nama SMA f fr f fr f fr 1 SMA N 2 Bantul 12 4,7 32 12,5 40 15,7 2 SMAN 3 Bantul 3 2,1 25 17,7 21 14,9 3 SMA PATRIA 2 8,7 3 13,0 7 30,4 4 SMA BOPKRI Banguntapan 2 5,9 2 5,9 2 5,9 5 SMA MUHAMMADIYAH Kasihan 2 7,1 5 17,9 7 25,0 6 SMA STELLA DUCE Bantul 8 21,1 4 10,5 Jumlah 21 4,0 75 14,5 81 15,6 45 Pendidikan Ayah IV V Total No Nama SMA f fr f fr f fr 1 SMA N 2 Bantul 95 37,3 76 29,8 255 100 2 SMAN 3 Bantul 68 48,2 24 17,0 141 100 3 SMA PATRIA 9 39,1 2 8,7 23 100 4 SMA BOPKRI Banguntapan 20 58,8 8 23,5 34 100 5 SMA MUHAMMADIYAH Kasihan 11 39,3 3 10,7 28 100 6 SMA STELLA DUCE Bantul 14 36,8 12 31,6 38 100 Jumlah 217 41,8 125 24,1 519 100 Keterangan : I = Tidak Tamat SD II = SD atau sederajat III = SMP atau sederajat IV = SMA atau sederajat V = D1,D2,D3,D4,S1,S2,S3 F = frekuensi Fr = frekuensi relatif Pendidikan Ibu I II III No Nama SMA f fr f fr f fr 1 SMA N 2 Bantul 16 6,3 43 16,9 32 12,5 2 SMAN 3 Bantul 8 5,7 35 24,8 18 12,8

3 SMA PATRIA

2 8,7 6 26,1 8 34,8 4 SMA BOPKRI Banguntapan 1 2,9 3 8,8 3 8,8 5 SMA MUHAMMADIYAH Kasihan 4 14,3 9 32,1 4 14,3 6 SMA STELLA DUCE Bantul 4 10,5 4 10,5 6 15,8 Jumlah 35 6,7 100 19,3 71 13,7 Pendidikan Ibu IV V Total No Nama SMA f fr f fr f fr 1 SMA N 2 Bantul 94 36,9 70 27,5 255 100 2 SMAN 3 Bantul 61 43,3 19 13,5 141 100 3 SMA PATRIA 5 21,7 2 8,7 23 100 4 SMA BOPKRI Banguntapan 19 55,9 8 23,5 34 100 5 SMA MUHAMMADIYAH Kasihan 8 28,6 3 10,7 28 100 6 SMA STELLA DUCE Bantul 14 36,8 10 26,3 38 100 Jumlah 201 38,7 112 21,6 519 100 Keterangan : I = Tidak Tamat SD II = SD atau sederajat III = SMP atau sederajat IV = SMA atau sederajat V = D1,D2,D3,D4,S1,S2,S3 F = frekuensi Fr = frekuensi relatif Tabel 4.4 menunjukkan bahwa pendidikan ayah siswa yang termasuk golongan I sebanyak 21 siswa atau 4,0, golongan II 46 sebanyak 75 siswa atau 14,5, golongan III sebanyak 81 siswa atau 15,6, golongan IV sebanyak 217 siswa atau 41,8, dan golongan V sebanyak 125 siswa atau 24,1. Pendidikan ibu siswa yang termasuk golongan I sebanyak 35 atau 6,7, golongan II sebanyak 100 atau 19,3 , golongan III sebanyak 71 atau 13,7, golongan IV sebanyak 201 atau 38,7, dan golongan V sebanyak 112 atau 21,6. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa sebagian besar pendidikan orang tua adalah SMA atau sederajat. d. Jenis Pekerjaan Orang Tua Dalam penelitian ini jenis pekerjaan orang tua dibedakan menjadi jenis pekerjaan ayah dan jenis pekerjaan ibu. Tabel 4.5 Jenis Pekerjaan Orang Tua Pekerjaan Ayah I II III No Nama SMA f fr f fr f fr 1 SMA N 2 Bantul 17 6,7 108 42,4 30 11,8 2 SMAN 3 Bantul 8 5,7 75 53,2 14 9,9

3 SMA PATRIA

4 17,4 12 52,2 3 13,0 4 SMA BOPKRI Banguntapan 5 14,7 15 44,1 8 23,5 5 SMA MUHAMMADIYAH Kasihan 1 3,6 20 71,4 3 10,7 6 SMA STELLA DUCE Bantul 3 7,9 19 50,0 5 13,2 Jumlah 38 7,3 249 48,0 63 12,1 Pekerjaan Ayah IV Total No Nama SMA f fr F fr 1 SMA N 2 Bantul 100 39,2 255 100 2 SMAN 3 Bantul 44 31,2 141 100 3 SMA PATRIA 4 17,4 23 100 4 SMA BOPKRI Banguntapan 6 17,6 34 100 5 SMA MUHAMMADIYAH Kasihan 4 14,3 28 100 6 SMA STELLA DUCE Bantul 11 28,9 38 100 Jumlah 169 32,6 519 100 Keterangan: I = Lain-lain II = Petani, Buruh, Pedagang, Wiraswasta III = Pegawai Swasta, Guru Swasta, Karyawan Swasta 47 IV = Pegawai Negeri pemda, guru, ABRI, POLRI f = frekuensi fr = frekuensi relatif Pekerjaan Ibu I II III No Nama SMA f fr F fr f fr 1 SMA N 2 Bantul 57 22,4 112 43,9 21 8,2 2 SMAN 3 Bantul 31 22,0 70 49,6 11 7,8 3 SMA PATRIA 8 34,8 12 52,2 1 4,3 4 SMA BOPKRI Banguntapan 15 44,1 15 44,1 2 5,9 5 SMA MUHAMADIYAH Kasihan 12 42,9 12 42,9 3 10,7 6 SMA STELLA DUCE Bantul 13 34,2 17 44,7 2 5,3 Jumlah 136 26,2 238 45,9 40 7,7 Pekerjaan Ibu IV Total No Nama SMA f Fr f fr 1 SMA N 2 Bantul 65 25,5 255 100 2 SMAN 3 Bantul 29 20,6 141 100 3 SMA PATRIA 2 8,7 23 100 4 SMA BOPKRI Banguntapan 2 5,9 34 100 5 SMA MUHAMMADIYAH Kasihan 1 3,6 28 100 6 SMA STELLA DUCE Bantul 6 15,8 38 100 Jumlah 105 20,2 519 100 Keterangan: I = Lain-lain II = Petani, Buruh, Pedagang, Wiraswasta III = Pegawai Swasta, Guru Swasta, Karyawan Swasta IV = Pegawai Negeri pemda, guru, ABRI, POLRI f = frekuensi fr = frekuensi relatif Tabel 4.5 menunjukkan bahwa pekerjaan ayah siswa yang termasuk golongan I sebanyak 38 siswa atau 7,3, golongan II sebanyak 249 siswa atau 48,0, golongan III sebanyak 63 siswa atau 12,1, dan golongan IV sebanyak 169 siswa atau 32,6. Pekerjaan ibu yang termasuk golongan I sebanyak 136 siswa atau 26,2 , golongan II sebanyak 238 siswa atau 45,9, golongan III sebanyak 40 siswa atau 7,7, dan golongan IV sebanyak 105 siswa atau 20,2. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa sebagian besar pekerjaan orang tua ayah dan ibu siswa adalah petani, buruh, pedagang, dan wiraswasta. 48 e. Asal sekolah Tabel 4.6 Asal Sekolah Siswa Asal sekolah Frekuensi Frekuensi Relatif Negeri 396 76,30 Swasta 123 23,70 Jumlah 519 100 Tabel 4.6 menunjukkan bahwa jumlah responden yang berasal dari sekolah negeri sebanyak 396 siswa atau 76,30 dan siswa yang berasal dari sekolah swasta sebanyak 123 siswa atau 23,70. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa sebagian besar responden penelitian ini berasal dari sekolah negeri. 2 Deskripsi Variabel Penelitian a. Kecerdasan Emosional Tabel 4.7 Kecerdasan Emosional Siswa Nama sekolah I II III IV V Skor f fr F fr f fr f fr f fr 103-120 10 3,92 3 2,13 2 8,70 2 5,88 1 3,57 89-102 107 41,96 68 48,23 13 56,52 11 32,35 11 39,29 80-88 113 44,31 62 43,97 8 34,78 17 50 7 25,0 71-79 24 9,41 8 5,67 0 0 4 11,76 8 28,57 71 1 0,39 0 0 0 0 0 0 1 3,57 Jumlah 255 100 141 100 23 100 34 100 28 100 Keterangan : I = SMA Negeri 2 Bantul II = SMA Negeri 3 Bantul III = SMA PATRIA IV = SMA BOPKRI Banguntapan Nama sekolah VI Total Skor f fr F fr Kriteria 103-120 2 5,26 20 3,85 Sangat Tinggi 89-102 14 36,84 224 43,16 Tinggi 80-88 17 44,74 224 43,16 Cukup Tinggi 71-79 5 13,16 49 9,44 Rendah 71 0 0 2 0,39 Sangat rendah Jumlah 38 100 519 100 49 V = SMA Muhammadiyah Kasihan VI = SMA Stella Duce Bantul f = frekuensi fr = frekuensi relatif Tabel 4.7 menunjukkan bahwa kecerdasan emosional siswa yang dikategorikan sangat tinggi sebanyak 20 siswa atau 3,85, dikategorikan tinggi sebanyak 224 siswa atau 42,16, dikategorikan cukup tinggi sebanyak 224 siswa atau 42,16, ada 9 siswa atau 9,44 yang dikategorikan mempunyai kecerdasan emosional yang rendah dan sebanyak 2 siswa atau 0,39 yang dikategorikan sangat rendah. Hal tersebut menunjukkan bahwa sebagian besar siswa memiliki kecerdasan emosional yang cukup tinggi. Hal ini didukung hasil perhitungan mean = 88,40, median = 88, 00 modus = 87, 00 dan standar deviasi = 7,338 lampiran 5 hal 161. b. Prestasi Belajar Tabel 4.8 Prestasi Belajar Siswa Nama sekolah I II III IV V Skor f fr F fr f fr f fr f fr 81-100 5 1,96 0 1 3,57 66-80 250 98,04 141 100 6 26,09 24 70,59 24 85,71 56-65 0 0 17 73,91 10 29,41 3 10,71 46-55 0 0 46 0 0 Jumlah 255 100 141 100 23 100 34 100 28 100 Nama sekolah VI Total Skor f fr F fr Kriteria 81-100 0 0 6 1,16 Sangat Tinggi 66-80 10 26,32 455 87,67 Tinggi 56-65 28 73,68 58 11,17 Cukup Tinggi 46-55 0 0 0 Rendah 46 0 0 0 Sangat Rendah Jumlah 38 100 519 100 50 Keterangan : I = SMA Negeri 2 Bantul II = SMA Negeri 3 Bantul III = SMA PATRIA IV = SMA BOPKRI Banguntapan V = SMA Muhammadiyah Kasihan VI = SMA Stella Duce Bantul f = frekuensi fr = frekuensi relatif Tabel 4.8 menunjukkan bahwa prestasi belajar siswa yang dikategorikan sangat tinggi sebanyak 6 siswa atau 1,16, dikategorikan tinggi sebanyak 455 siswa atau 87,67, dikategorikan cukup tinggi sebanyak 58 siswa atau 11,17, dan tidak ada siswa atau 0 dikategorikan mempunyai prestasi belajar yang rendah dan sangat rendah. Hal tersebut menunjukkan bahwa sebagian besar siswa memiliki prestasi belajar yang tinggi. Hal ini didukung hasil perhitungan mean = 71,27, median = 71,79, modus = 71,69, dan standar deviasi = 3,70 lampiran 5 hal 161.

B. Analisis Data

1. Pengujian Prasyarat Analisis Data a. Pengujian Normalitas Pengujian normalitas dimaksudkan untuk mengetahui normal atau tidaknya distribusi variabel tingkat pendapatan orang tua, tingkat pendidikan orang tua, jenis pekerjaan orang tua, kecerdasan emosional dan prestasi belajar. Berikut ini disajikan PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 51 hasil pengujian normalitas berdasarkan uji satu sampel dari Kolmogorov Smirnov lampiran 7 halaman 166. Tabel 4.9 Hasil Pengujian Normalitas Variabel Kecerdasan Emosional Tingkat Pendapatan Orang Tua Ayah Ibu I II III I II III N Normal Parameter a,b Mean Std. Deviation Most Extreme Absolute Differences Positive Negative Kolmogorov-Smirnov Z Asymp. Sig. 2-tailed 186 89,15 7,811 ,067 ,067 -,051 ,920 ,366 168 87,57 6,904 ,075 ,075 -,046 ,968 ,306 165 88,41 7,169 ,079 ,079 -,057 1,016 ,253 313 88,71 7,250 ,072 ,072 -,050 1,265 ,081 121 88,31 7,279 ,074 ,074 -,037 ,814 ,521 85 87,39 7,729 ,073 ,053 -,073 ,671 ,759 Keterangan : I = Kurang dari Rp. 500.000 II = Rp. 500.000 – Rp. 1.000.000 III = Lebih dari Rp. 1.000.000 Tingkat Pendidikan Orang Tua Ayah I II III IV V N Normal Parameter a,b Mean Std. Deviation Most Extreme Absolute Differences Positive Negative Kolmogorov-Smirnov Z Asymp. Sig. 2-tailed 21 89,29 7,233 ,163 ,163 -,103 ,748 ,630 75 88,55 7,077 ,104 ,104 -,054 ,902 ,390 81 88,53 8,011 ,049 ,049 -,041 ,437 ,991 217 88,39 7,107 ,088 ,088 -,069 1,291 ,071 125 88,10 7,548 ,078 ,077 -,078 ,874 ,429 Tingkat Pendidikan Orang Tua Ibu I II III IV V N Normal Parameter a,b Mean Std. Deviation Most Extreme Absolute Differences Positive Negative Kolmogorov-Smirnov Z Asymp. Sig. 2-tailed 35 88,54 6,060 ,148 ,148 -,142 ,875 ,429 100 87,48 7,047 ,061 ,061 -,058 ,606 ,856 71 89,94 7,724 ,090 ,090 -,067 ,755 ,619 201 88,65 7,336 ,063 ,063 -,036 ,892 ,404 112 87,76 7,639 ,081 ,081 -,052 ,858 ,454 52 Keterangan : I = Tidak Tamat SD II = SD atau sederajat III = SMP atau sederajat IV = SMA atau sederajat V = D1,D2,D3,D4,S1,S2,S3 Jenis Pekerjaan Orang Tua Ayah I II III IV N Normal Parameter a,b Mean Std. Deviation Most Extreme Absolute Differences Positive Negative Kolmogorov-Smirnov Z Asymp. Sig. 2-tailed 38 89,11 6,789 ,111 ,111 -,064 ,687 ,733 249 88,30 7,591 ,050 ,050 -,035 ,789 ,563 63 89,00 7,260 ,144 ,144 -,072 1,140 ,149 169 88,17 7,144 ,069 ,069 -,061 ,896 ,399 Jenis Pekerjaan Orang Tua Ibu I II III IV N Normal Parameter a,b Mean Std. Deviation Most Extreme Absolute Differences Positive Negative Kolmogorov-Smirnov Z Asymp. Sig. 2-tailed 136 88,63 7,443 ,074 ,074 -,069 ,860 ,450 238 88,45 7,108 ,070 ,070 -,032 1,080 ,194 40 89,43 9,315 ,111 ,111 -,088 ,701 ,710 105 87,60 6,890 ,092 ,092 -,077 ,941 ,339 Keterangan: I = Lain-lain II = Petani, Buruh, Pedagang, Wiraswasta III = Pegawai Swasta, Guru Swasta, Karyawan Swasta IV = Pegawai Negeri pemda, guru, ABRI, POLRI Dari tabel 4.9 di atas, dapat diketahui nilai asymptotic significance Asym.Sig. untuk distribusi data variabel kecerdasan emosional pada tingkat pendapatan ayah kurang dari Rp. 500.000 sebesar 0,366 pada tingkat pendapatan ayah antara Rp.500.000-Rp.1.000.000 sebesar 0,306; pada tingkat pendapatan ayah lebih dari Rp. 1.000.000 sebesar 0,253; pada

Dokumen yang terkait

PENGARUH PRESTASI BELAJAR DAN STATUS SOSIAL EKONOMI ORANG TUA TERHADAP MINAT SISWA MELANJUTKAN STUDI KE Pengaruh Prestasi Belajar Dan Status Sosial Ekonomi Orang Tua Terhadap Minat Siswa Melanjutkan Studi Ke Perguruan Tinggi Pada Siswa Kelas XII IPS SMA

0 2 15

MINAT SISWA MELANJUTKAN STUDI KE PERGURUAN TINGGI DITINJAU DARI STATUS SOSIAL EKONOMI ORANG TUA DAN Minat Siswa Melanjutkan Studi Ke Perguruan Tinggi Ditinjau Dari Status Sosial Ekonomi Orang Tua Dan Prestasi Belajar Pada Siswa Kelas XII SMA Negeri 1 Gir

0 1 13

MINAT SISWA MELANJUTKAN STUDI KE PERGURUAN TINGGI DITINJAU DARI STATUS SOSIAL EKONOMI ORANG TUA DAN Minat Siswa Melanjutkan Studi Ke Perguruan Tinggi Ditinjau Dari Status Sosial Ekonomi Orang Tua Dan Prestasi Belajar Pada Siswa Kelas XII SMA Negeri 1 Gir

0 0 13

Pengaruh kecerdasan emosional terhadap prestasi belajar ditinjau dari status sosial ekonomi orang tua dan status sekolah : survei pada siswa kelas XII SMA Negeri dan SMA Swasta di Kota Yogyakarta.

0 0 262

Pengaruh kecerdasan emosional terhadap prestasi belajar ditinjau dari status sosial ekonomi orang tua dan status sekolah : survei pada siswa-siswa kelas XII SMA negeri dan swasta di kabupaten Sleman Daerah Istimewa Yogyakarta.

0 1 254

Pengaruh kecerdasan emosional terhadap prestasi belajar siswa ditinjau dari status sosial ekonomi orang tua dan status sekolah : survei pada siswa-siswi kelas XII SMA Negeri dan Swasta di Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta.

0 7 286

Pengaruh kecerdasan emosional terhadap prestasi belajar siswa ditinjau dari status sosial ekonomi orang tua dan status sekolah : survei pada siswa-siswi kelas XII SMA Negeri dan Swasta di Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta - USD Repository

0 0 284

Pengaruh kecerdasan emosional terhadap prestasi belajar ditinjau dari status sosial ekonomi orang tua dan status sekolah : survei pada siswa-siswa kelas XII SMA negeri dan swasta di kabupaten Sleman Daerah Istimewa Yogyakarta - USD Repository

0 0 252

Pengaruh kecerdasan emosional terhadap prestasi belajar ditinjau dari status sosial ekonomi orang tua dan status sekolah : survei pada siswa kelas XII SMA Negeri dan SMA Swasta di Kota Yogyakarta - USD Repository

0 0 260

Pengaruh kecerdasan emosional terhadap prestasi belajar ditinjau dari status sosial ekonomi orang tua dan status sekolah : survei pada siswa-siswa kelas XII SMA negeri dan swasta di Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta - USD Repository

0 0 210