Kerangka Teori TINJAUAN PUSTAKA

39

3.2 Definisi Operasional

Tabel 3.2 Nama Variabel, Definisi Operasional dan Skala Pengukuran Variabel Definisi Operasional Cara Ukur Hasil Ukur Skala Ukur Dependen : Respon siswa terhadap iklan pasta gigi di media massa Adalah bentuk pernyataan positif atau negatif terhadap pesan iklan yang dilihat dari variabel daya tarik, tingkat penerimaan terhadap pesan, tingkat pemahaman terhadap pesan, daya persuasi pesan dalam iklan pasta gigi di media massa. - Daya Tarik adalah respon atau tanggapan dari responden terhadap iklan pasta gigi, apakah iklan tersebut sebagai suatu yang menarik atau tidak. - Pemahaman terhadap pesan adalah kemampuan responden dalam mempresepsikan pesan iklan secara benar - Tingkat penerimaan terhadap pesan adalah kemampuan responden terhadap pesan iklan tersebut apakah responden setuju dapat menerima semua pesan dan adegan yang tergambar dalam iklan tersebut. - Keterlibatan Individu terhadap pesan iklan adalah persepsi responden terhadap iklan, bahwa iklan tersebut ditujukan untuk mereka. - Daya persuasi pesan adalah kemampuan pesan iklan untuk dapat menggugah responden untuk melakukan memancing keinginan untuk berperan sesuai dengan dalam iklan tersebut. Kuesioner pertanyaan nomor 19 sampai 32 1. Positif, apabila jumlah skor nilai variabel komposit ≥ 11 2. Negatif, apabila jumlah skor nilai variabel komposit 11 Ordinal 40 Independen : Frekuensi Keterpaparan Iklan Pasta Gigi di media massa Seberapa sering responden melihat iklan pasta gigi di media massa dalam 2 pekan terakhir saat wawancara dilakukan Kuesioner pertanyaan nomor 16 sampai 18 1. Sering 2. Kadang- kadang 3. Jarang Ordinal Jenis kelamin Pembagian responden berdasarkan anatomi fisik Kuesioner pertanyaan nomor 4 1. Laki-laki 2. Perempuan Nominal Pengetahuan Hal-hal yang diketahui repsonden mengenai waktu yang tepat untuk menggosok gigi, durasi menggosok gigi, akibat tidak menggosok gigi dan durasi menggosok gigi Kuesioner pertanyaan nomor 6 sampai 15 1. Tinggi, bila skor nilai ≥ 7 2. Rendah, bila skor nilai 7 Ordinal 41

BAB IV METODE PENELITIAN

4.1 Jenis Penelitian

Penelitian ini menggunakan rancangan penelitian kuantitatif dengan desain penelitian cross sectional, dimana pengumpulan data dan pengukuran variabel independen dan variabel dependen dilakukan pada waktu yang bersamaan. Pemilihan desain ini didasarkan pada tujuan penelitian, yaitu untuk mengetahui Gambaran keterpaparan iklan pasta gigi di media massa terhadap respon siswa SMP Global Islamic School di Jakarta tahun 2014.

4.2 Lokasi dan Waktu Penelitian

Penelitian dilakukan pada bulan November 2014 di SMP Global Islamic School Jakarta yang terletak di Jl.Condet Raya No.5 Jakarta Timur.

4.3 Populasi dan Sampel Penelitian

4.3.1 Populasi

Populasi merupkan keseluruhan dari unit di dalam pengamatan yang akan kita lakukan Hastono, 2006. Populasi dalam penelitian ini yaitu siswa kelas 7 dan 8 SMP Global Islamic School Jakarta yang berjumlah 173 orang. Pemilihan pelajar SMP karena pelajar SMP merupakan salah satu segmen pasar dari iklan-iklan pasta gigi di media- media massa.

Dokumen yang terkait

Hubungan motivasi berprestasi dengan hasil belajar matematika siswa SMP global Islamic School Jakarta

0 7 148

Gambaran Respon Siswa SMP Global Islamic School Jakarta Terhadap Paparan Iklan Pasta Gigi Di Media Massa Tahun 2014

0 10 118

PENGARUH IKLAN DI TELEVISI TERHADAP RESPON KONSUMEN PENGARUH IKLAN DI TELEVISI TERHADAP RESPON KONSUMEN (Studi Terhadap Iklan Pasta Gigi Pepsodent).

0 2 17

PENDAHULUAN PENGARUH IKLAN DI TELEVISI TERHADAP RESPON KONSUMEN (Studi Terhadap Iklan Pasta Gigi Pepsodent).

0 3 6

LANDASAN TEORI PENGARUH IKLAN DI TELEVISI TERHADAP RESPON KONSUMEN (Studi Terhadap Iklan Pasta Gigi Pepsodent).

0 2 17

KESIMPULAN DAN SARAN PENGARUH IKLAN DI TELEVISI TERHADAP RESPON KONSUMEN (Studi Terhadap Iklan Pasta Gigi Pepsodent).

0 3 56

Hubungan iklan produk pasta gigi pepsodent di televisi dengan loyalitas merek produk pasta gigi pepsodent pada konsumen.

0 3 134

TINGKAT PENGETAHUAN SISWA SD DI SIDOARJO TENTANG IKLAN PASTA GIGI PEPSODENT VERSI “LITTLE MONSTER” ( Studi Deskriptif Tingkat Pengetahuan Siswa SD Di Sidoarjo Tentang Iklan Pasta Gigi Pepsodent Versi “Little Monster” Di Televisi ).

0 32 81

TINGKAT PENGETAHUAN SISWA SD DI SURABAYA TENTANG ISI PESAN IKLAN PASTA GIGI PEPSODENT VERSI “PERIKSA GIGI” (Studi Deskriptif Tingkat Pengetahuan Siswa SD di Surabaya tentang isi pesan iklan Pepsodent versi ”Periksa Gigi” di media Televisi).

0 1 74

PENGARUH MEDIA IKLAN TERHADAP PENGAMBILAN KEPUTUSAN KONSUMEN MEMBELI PASTA GIGI PEPSODENT.

0 0 11