GAMBARAN UMUM Perilaku siswa terhadap menyontek ditinjau dari status sekolah dan jenis kelamin pada siswa kelas VIII di kota Yogyakarta.

kekuasaan, kekayaan dan bahkan kebaikan hatinya, menjalankan proses belajar mengajar yang memperhatikan mutu kelembagaan dan manajemen sekolah, mencapai kompetensi siswa sehingga mengarah kepada kebiasaan siswa untuk menggunakan lambang-lambang yang sudah disepakati bersama dan menggunakannya secara konsisten sehingga orang dapat mempercayainya, menciptakan lingkungan sosial dan fisik di sekolah untuk dapat meningkatkan kerjasama dengan berbagai lembaga yang ada, mengembangkan standar penilaian, model evaluasi pembelajaran dan membiasakan atau mengkondisikan berkembangnya kompetensi siswa untuk percaya pada cara komunikasi yang transparan, jujur, obyektif, dan konsisten. Saat ini SMP Negeri 8 Yogyakarta memiliki siswa keseluruhan sebanyak 952 siswa, yang terdiri dari : kelas VII 122 siswa laki-laki dan 193 siswa perempuan, kelas VIII 126 siswa laki-laki dan 196 siswa perempuan, dan kelas IX 136 siswa laki-laki dan 176 siswa perempuan C. SMP Negeri 2 Yogyakarta SMP Negeri 2 Yogyakarta terletak di JL P Senopati No.28-30, Prawirodirjan, Gondomanan, Kota Yogyakarta. Sekolah ini memiliki visi membentuk siswa yang beriman, bertaqwa, berakhlak mulia, disiplin, kreatif, berprestasi, berbudaya nasional, dan berwawasan intenasional dan memiliki misi membentuk watak siswa yang beriman, bertaqwa , bermoral serta hormat pada orangtua dan guru, menyelenggarakan pembelajaran aktif, inovatif, kreatif, efektif, dan menyenangkan, mengembangkan potensi siswa sesuai minat, bakat dan talenta, melatih belajar mandiri dari berbagai sumber belajar termasuk menggunakan dan memanfaatkan teknologi informasi, menanamkan sikap disiplin, sadar akan kebersihan dan lingkungan hidup, menanamkan cinta budaya bangsa sendiri, menyelenggarakan pembelajaran menuju kearah berwawasan internasional. SMP Negeri 2 Yogyakarta memiliki siswa keseluruhan sebanyak 694 siswa, yang terdiri dari : kelas VII 76 siswa laki-laki dan 162 siswa perempuan, kelas VIII 102 siswa laki-laki dan 137 siswa perempuan, dan kelas IX 97 siswa laki-laki dan 120 siswa perempuan. D. SMP Tumbuh SMP Tumbuh Yogyakarta terletak dijalan Amri Yahya No 1. SMP Tumbuh Yogyakarta memiliki jumlah siswa keseluruhan 56, yang terdiri dari: kelas VII sebanyak 15 siswa laki-laki dan 6 siswa perempuan, kelas VIII sebanyak 9 siswa laki-laki dan 1 siswa perempuan, dan kelas IX sebanyak 15 siswa laki-laki dan 10 siswa perempuan. Tidak hanya mengajarkan anak-anak untuk saling menghargai, Sekolah Tumbuh juga menerapkan pembelajaran kearifan lokal budaya Indonesia. Anak-anak diajarkan cara membatik termasuk membuat pola dengan imajinasi mereka masing-masing. Alat instrument Jawa yaitu Gamelan juga diajarkan saat pelajaran Karawitan . 53

BAB V ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

Data penelitian ini terdiri dari perilaku siswa terhadap menyontek dan status sekolah dari SMP N 8 Yogyakarta, SMP Kristen Kalam Kudus, SMP Tumbuh dan SMP N 2 Yogyakarta, serta jenis kelamin siswa kelas VIII SMP SMP N 8 Yogyakarta, SMP Kristen Kalam Kudus, SMP Tumbuh dan SMP N 2 Yogyakarta. Data perilaku siswa terhadap menyontek dikumpulkan melalui kuesioner yang dibagikan sebanyak 113 eksemplar

A. Deskripsi Data

Dalam penelitian ini variabel yang digunakan berjumlah 3 variabel, yaitu perilaku siswa terhadap menyontek, status sekolah, dan jenis kelamin. Variabel- variabel tersebut akan dideskripsikan berdasarkan PAP tipe II. 1. Deskripsi Responden Penelitian a. Asal Sekolah Tabel 5.1 Distribusi Frekuensi Jumlah Siswa Berdasarkan Asal Sekolah No Asal Sekolah F Frekuensi Relatif 1 SMPNegeri 8 Yogyakarta 29 25 2 SMPNegeri 2 Yogyakarta 30 27 3 SMPKristen Kalam Kudus 30 27 4 SMP Tumbuh 24 21 Jumlah 113 100 Tabel 5.1 menunjukkan bahwa jumlah siswa yang menjadi responden dalam penelitian adalah 113 siswa. Rinciannya sebagai berikut: 29 siswa 25 dari SMP Negeri 8 Yogyakarta, 30 siswa 27 dari SMP Kristen Kalam Kudus, 24 siswa 21 dari SMP Tumbuh, dan 30 siswa 27 dari SMP Negeri 2 Yogyakarta. b. Status sekolah Tabel 5.2 Distribusi Frekuensi Jumlah Siswa Berdasarkan Status Sekolah No Asal Sekolah Status F Frekuensi Relatif 1 SMPNegeri 8 Yogyakarta Negeri 59 52 2 SMPNegeri 2 Yogyakarta Negeri 3 SMPKristen Kalam Kudus Swasta 54 48 4 SMP Tumbuh Swasta Jumlah 113 100 Tabel 5.2 menunjukkan bahwa jumlah siswa yang menjadi responden penelitian ini adalah 113 yang terdiri dari 59 siswa 52 dari SMP Negeri dan 54 siswa 48 dari SMP swasta. Dengan demikian disimpulkan bahwa sebagian besar responden berasal dari SMP Negeri. c. Jenis Kelamin. Tabel 5.3 Distribusi Frekuensi Jumlah Siswa Berdasarkan Jenis Kelamin No Jenis Kelamin F FR 1 Laki-laki 57 50,44 2 Perempuan 56 49,56 Jumlah 113 100 Tabel 5.3 menunjukkan bahwa jumlah siswa yang menjadi responden penelitian ini adalah 113 yang terdiri dari 57 siswa 50,44 berjenis kelamin laki-laki dan 56 siswa 49,56 berjenis kelamin perempuan. Dengan demikian disimpulkan bahwa sebagian besar responden adalah laki-laki. 2. Deskripsi Variabel Penelitian a. Perilaku siswa terhadap Mencontek Jumlah pertanyaan kuesioner yang dinyatakan valid sebanyak 54 butir dari 60 butir. Jadi jumlah butir pertanyaan pernyataan kuesioner yang dipergunakan dalam penelitian sebanyak 54, jumlah skor maksimum yang dicapai adalah 54 x 4= 216, sedangkan untuk skor maksimum adalah 54x 1=54 Berikut table perhitungan dan intepretasi atas data yang diperoleh: Tabel 5.4 Perhitungan dan Intepretasi Penilaian Perilaku Siswa Terhadap Menyontek No Frekuensi Presentasi Kriteria 1 Sangat Tinggi 2 Tinggi 3 1 1 Sedang 4 5 4 Rendah 5 107 95 Sangat Rendah Jumlah 100 Tabel 5.4 menunjukkan bahwa 0 siswa 0 mempunyai persepsi tentang perilaku menyontek dengan kategori sangat tinggi dan tinggi, 1 siswa 1 mempunyai persepsi perilaku menyontek dengan kategori sedang, 5 siswa 4 mempunyai persepsi perilaku menyontek dengan kategori rendah, dan 107 siswa 95

Dokumen yang terkait

Perilaku siswa terhadap menyontek ditinjau dari status sekolah dan tingkat pendidikan orang tua pada siswa kelas VIII di kota Yogyakarta.

0 0 2

Perilaku siswa terhadap menyontek ditinjau dari status sekolah dan tingkat penghasilan orang tua pada siswa kelas VIII di kota Yogyakarta.

0 1 2

Perilaku siswa terhadap menyontek ditinjau dari akreditasi dan tingkat pendidikan orang tua pada siswa kelas VIII di kota Yogyakarta.

0 0 2

Sikap siswa terhadap perilaku menyontek di tinjau dari akreditasi dan status sekolah. Studi kasus pada siswa SMP Negeri dan swasta di Kota Yogyakarta tahun ajaran 2015/2016.

0 1 167

Sikap siswa terhadap perilaku mencontek ditinjau dari jenis kelamin dan tingkat penghasilan orang tua : studi kasus pada siswa kelas VIII SMP Negeri 10 dan SMP Maria Immaculata Kota Yogyakarta.

3 9 165

Sikap siswa terhadap perilaku menyontek ditinjau dari jenis kelamin dan akreditasi pada siswa kelas VIII di Kota Yogyakarta.

0 0 145

Sikap siswa terhadap perilaku menyontek ditinjau dari tingkat pendidikan orang tua dan jenis kelamin siswa.

0 1 180

Perilaku siswa terhadap menyontek ditinjau dari status sekolah dan tingkat pendidikan orang tua pada siswa kelas VIII di kota Yogyakarta

0 3 142

Perilaku siswa terhadap menyontek ditinjau dari status sekolah dan jenis kelamin pada siswa kelas VIII di kota Yogyakarta

0 1 121

Perilaku siswa terhadap menyontek ditinjau dari status sekolah dan tingkat penghasilan orang tua pada siswa kelas VIII di kota Yogyakarta

0 2 157