Kategorisasi Sikap Terhadap Aborsi Pra-Nikah Pada Remaja SMA dan MA

65 65 Table 4.5 Tabel Homogenitas Sikap terhadap Aborsi Pra-nikah Test of Homogeneity of Variances Levene Statistic df1 df2 Sig. .377 2 47 .688 Untuk pengambilan keputusan dalam penelitian ini penulis menggunakan probabilitas. Dari tabel uji homogenitas diatas, dapat diketahui bahwa sikap terhadap aborsi pra nikah pada remaja yang bersekolah di SMA dan MA memiliki probabilitas dengan nilai signifikansi 0,688 0,05. sehingga dapat disimpulkan bahwa skala tersebut Ho diterima yang berarti varians dari data tersebut bersifat homogen.

4.3. Kategorisasi

4.3.1. Kategorisasi Sikap Terhadap Aborsi Pra-Nikah Pada Remaja SMA dan MA

Tujuan kategorisasi ini adalah menempatkan individu kedalam kelompok- kelompok yang terpisah secara berjenjang menurut suatu kuantum berdasarkan atribut yang diukur, misalnya dari rendah ke tinggi, dari negatif ke positif, dari paling jelek ke baik, dan semacamnya. Dalam menentukan nilai tersebut menggunakan skala sikap terhadap aborsi pra nikah yang terdiri dari 40 item kalimat pernyataan. 66 66 Dalam penelitian ini peneliti menggunakan kategori jenjang data ordinal. Untuk bobot nilai skala adalah antara 1 sampai dengan 4. Menghitung nilai terendah diperoleh dari jumlah item penelitian dikalikan dengan bobot nilai skala terendah 1, sedangkan untuk menghitung nilai tertinggi diperoleh dari jumlah item penelitian dikalikan dengan bobot nilai skala tertinggi 4. Untuk menghitung luas jarak sebaran diperoleh dari nilai tertinggi dikurang nilai terendah. Adapun atribut yang diukur dalam penelitian ini adalah : Nilai skala : 1 – 4 Nilai terendah : 40 x 1 = 40 Nilai tertinggi : 40 x 4 = 160 Standar Deviasi Stdev : 15.43 Mean teoritis µ Aveage : 126.16 Untuk mengetahui perbedaan sikap terhadap aborsi pra nikah pada remaja SMA dan MA, penulis menggunakan kategorisasi rentang untuk setiap responden. Rentang dibagi menjadi tiga interval dengan kategori positif, cukup positif, dan negatif. Adapun tingkat sikap terhadap aborsi pranikah antara siswa SMA Dharma Karya UT, Pamulang dan MA Manaratul Islam Jakarta, dapat dilihat pada tebel berikut : 67 67 Tabel 4.6 Tabel Kategori Sikap Terhadap Aborsi Pra-Nikah Kategori Nilai Angka Frekuensi Presentase Positif X M-1SD 142 7 14 Cukup Positif M-1SD XM+1SD 127 - 141 17 34 Cukup Negatif M-1SD XM+1SD 112 - 126 20 40 Negatif X M+1SD 111 6 12 Total 50 100 Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa sebanyak 17 orang 34 remaja baik dari siswai SMA Dharma Karya UT dan MA Manaratul Islam memiliki sikap yang cukup positif terhadap aborsi pra-nikah. 20 orang 40 memiliki sikap yang cukup negatif terhadap aborsi pra-nikah. Sisanya 7 orang 14 memiliki sikap yang negatif dan 6 orang 12 memiliki sikap yang positif.

4.3.2. Kategorisasi Sikap Terhadap Aborsi Pra-Nikah Pada Remaja Yang Bersekolah di SMA