Aspek Demografi ASPEK GEOGRAFI DAN DEMOGRAFI

LAPORAN AKHIR PENYUSUNAN DOKUMEN RENCANA PWT KAB. KEPULAUAN YAPEN TH. 2105 2-33

2.1.2. Aspek Demografi

Jumlah penduduk Kabupaten Kepulauan Yapen berdasarkan proyeksi tahun 2012 adalah 88.611 jiwa yang terdiri dari penduduk laki-laki 45,589 jiwa dan penduduk perempuan 43,022 jiwa dengan rasio jenis kelamin 105,97.Jika dibandingkan dengan hasil sensus penduduk tahun 2010 dengan jumlah penduduk 82,951 jiwa dengan rasio jenis kelamin 107,5 maka terdapat kenaikan jumlah penduduk yang cukup signifikan dalam kurun waktu dua tahun terakhir sebanyak 5.660 jiwa dengan perbandingan rasio jenis kelamin yang pergerakannya relatif konstan yaitu 105 dan 107 ; dimana terdapat 100 jiwa penduduk perempuan terdapat penduduk laki-laki sebanyak 105-107 jiwa. Tabel 2.3. Penduduk Kabupaten Kepulauan Yapen menurut Jenis Kelamin Tahun 2011-2012 NO Distrik 2011 2012 L P L+P L P L+P 1 Yapen Timur 2.433 2.308 4.741 2.533 2.387 4.920 2 Yapen Utara 1.211 1.137 2.348 1.289 1.179 2.468 3 T.Ampimoi 1.741 1.721 3.462 1.828 1.821 3.649 4 Raimbawi 575 561 1.136 630 567 1.197 5 Pulau Kurudu 699 660 1.359 732 695 1.427 6 Angkaisera 4.248 4.076 8.324 4.385 4.211 8.596 7 Kep. Ambai 1.883 1.799 3.682 2.019 1.889 3.908 8 Yapen Selatan 21.886 19.975 41.861 21.118 19.481 40.599 9 Kosiwo 1.943 1.917 3.860 2.061 1.982 4.043 10 Yapen Barat 3.975 3.950 7.925 4.209 4.169 8.378 11 Wonawa 1.459 1.379 2.838 1.546 1.467 3.013 12 Yerui 181 158 339 186 174 360 13 Poom 1.597 1.568 3.165 1.675 1.668 3.343 14 Windesi 1.277 1.257 2.534 1.378 1.332 2.710 J U M L A H 45.108 42.466 87.574 45.589 43.022 88.611 Sumber : Kepulauan Yapen Dalam Angka, Tahun 2013 Bila memperhatikan produktifitas penduduk berdasarkan usia maka pada tahun 2012 terdapat penduduk usia non produktif 30.816 jiwa dan usia produktif sebanyak 57.795. Dari LAPORAN AKHIR PENYUSUNAN DOKUMEN RENCANA PWT KAB. KEPULAUAN YAPEN TH. 2105 2-34 penduduk usia produktif 51,36 adalah penduduk laki-laki dan 48,64 adalah penduduk perempuan. Data Penduduk Kabupaten Kepulauan Yapen menurut stuktur usia dan jenis kelamin dengan rincian pada tabel 2.4. berikut ini : Tabel 2.4. Penduduk Kabupaten Kepulauan Yapen Senurut Struktur Usia dan Jenis Kelamin Tahun 2011-2012 No. Struktur Usia 2011 2012 L P L+P L P L+P 1 0-4 5.899 5.640 11.539 5.042 4.943 9.985 2 5-9 5.481 5.309 10.790 5.034 4.806 9.840 3 10-14 5.551 4.943 10.494 5.301 4.757 10.058 4 15-19 4.512 4.038 8.550 4.729 4.178 8.907 5 20-24 3.616 3.584 7.200 3.969 3.959 7.928 6 25-29 3.609 3.752 7.361 3.842 4.265 8.107 7 30-34 3.552 3.358 6.910 4.033 4.334 8.367 8 35-39 3.055 2.751 5.806 3.859 3.901 7.760 9 40-44 2.740 2.556 5.296 3.368 2.996 6.364 10 45-49 2.328 2.139 4.467 2.634 2.070 4.704 11 50-54 1.856 1.664 3.520 1.718 1.277 2.995 12 55-59 1.165 1.025 2.190 971 715 1.686 13 60-64 738 694 1.432 562 415 977 14 65-69 445 458 903 296 219 515 15 70-74 283 306 589 135 105 240 16 75+ 278 269 547 96 82 178 Jumlah 45.108 42.486 87.574 45.589 43.022 86.11 Sumber : Kepulauan Yapen Dalam Angka, Tahun 2013 Persebaran penduduk di Kabupaten Kepulauan Yapen berhubungan dengan pola pemukiman penduduk dan sosial budaya masing-masing masyarakat adat. Beberapa faktor yang mempengaruhi persebaran penduduk di Kabupaten Kepulauan Yapen antara lain : Iklim, letak bentuk daratantanah, kesuburan tanah, sumber alam dan sosial budaya. Persentase penduduk Kabupaten Kepulauan Yapen yang tersebar pada 14 distrik sampai dengan tahun 2012, persentase terbanyak pertama terdapat di Distrik Yapen Selatan sebesar 45,8 , persentase terbanyak kedua terdapat di Distrik Angkaisera sebesar 9,7 dan LAPORAN AKHIR PENYUSUNAN DOKUMEN RENCANA PWT KAB. KEPULAUAN YAPEN TH. 2105 2-35 persentase terbanyak ketiga terdapat di Distrik Agkaisera 9,5. Sedangkan persentase penduduk terkecil berada di Distrik Yerui yaitu sebesar 0,4. Tabel 2.5. Sebaran Penduduk dan Luas Wilayah Menurut Distrik Tahun 2008-2012 No Distrik Luas Km2 Persentase Penduduk 2008 2009 2010 2011 2012 1 Yapen Timur 169 2,2 8,8 5,6 5,4 5,6 2 Yapen Utara 386 3,3 2,7 2,8 2,7 2,8 3 Teluk Ampimoi 266 4,8 4,3 4,1 4,0 4,1 4 Raimbawi 180 3,3 3,3 1,4 1,3 1,4 5 Pulau Kurudu 22 - - 1,6 1,6 1,6 6 Angkaisera 159 11,1 9,5 9,7 9,5 9,7 7 Kep. Ambai 27 4,8 4,7 4,4 4,2 4,4 8 Yapen Selatan 58 40,0 47,9 45,8 47,8 45,8 9 Kosiwo 363 4,8 4,7 4,6 4,4 4,6 10 Yapen Barat 243 4,3 4,4 9,4 9,0 9,5 11 Wonawa 124 4,4 3,4 3,4 3,2 3,4 12 Yerui 90 - - 0,4 0,4 0,4 13 Poom 123 3,4 3,5 3,8 3,6 3,8 14 Windesi 222 3,5 2,9 3,1 2,9 3,1 J u m l a h 2.432,5 100 100 100 100 100 Sumber : Kepulauan Yapen Dalam Angka, Tahun 2013 Sedangkan kepadatan penduduk merupakan fungsi antara jumlah penduduk dengan luas wilayah. Ada wilayah distrik yang padat penduduknya bukan semata-mata karena jumlah penduduknya kecil, tetapi karena luas wilayahnya yang sempit. Di sisi lainada pula yang penduduknya padat karena memang jumlah penduduknya besar. Jumlah penduduk dengan luasan wilayah mengakibatkan variasi dalam kepadatan penduduk. Berdasarkan kepadatan penduduk sampai dengan tahun 2012 maka Distrik Yapen Selatan 696jiwaKm2 diikuti Distrik Angkaisera 54 jiwaKm2 dan Distrik Yapen Barat 34 jiwaKm2 sedangkan yang paling sedikit terdapat di Distrik Yerui yaitu 4 jiwaKm2. Sedangkan rata-rata kepadatan penduduk Kabupaten Kepulauan Yapen adalah 36,43 jiwaKm2 pada tahun 2012 terus meningkat dari tahun-tahun sebelumnya. LAPORAN AKHIR PENYUSUNAN DOKUMEN RENCANA PWT KAB. KEPULAUAN YAPEN TH. 2105 2-36

2.2. ASPEK KESEJAHTERAAN SOSIAL