Analisa Fasilitas Parkir Analisa Bentuk

64

R. House keeping

Laundry  R. Cuci  R. Pengering  R. House keeeping  R. Linen 25 � 25 � 16 � 50 � Total luas ruang housekeepinglaundry + sirkulasi 30 = 150,8 � � Ruang ME  R. Genset  R. Trafo Shaft  R. Chiller  R. AHU  R. PABX  R. CCTV  R. Pompa 20 � 20 � 20 � 20 � 20 � 20 � 20 � Total luas ruang me termasuk sirkulasi + 30 = 140 � � Total luas keseluruhan bangunan termasuk sirkulasi + 30 = 12.518,95 � �

4.2.3 Analisa Fasilitas Parkir

Parkir Pengunjung Berdasarkan prediksi untuk 5 tahun mendatang yaitu pada tahun 2021, jumlah pengunjung Desa Tongging adalah 200.000 wisatawan. Dengan perhitungan jumlah kamar hotel dan cottage yang ada di “Tongging Lakeside Leisure Resort ”, maka jumlah pengunjung adalah sebanyak ±500 wisatawanhari. Asumsi pembagian pengendara kendaraan adalah sebagai berikut : - Mengendarai sepeda motor : 50 250 orang - Mengendarai mobil : 30 150 orang - Kendaraan umumbus : 20 100 orang - Berjalan kaki : 10 50 orang Dengan asumsi 1 mobil dapat memuat 4 orang, 1 sepeda motor dapat memuat 2 orang, dan 1 bus dapat memuat 20 orang, maka diperoleh : - Jumlah sepeda motor yang parkir : 125 sepeda motor - Jumlah mobil yang parkir : 38 mobil Universitas Sumatera Utara 65 - Jumlah bus yang parkir : 5 bus Berdasarkan standar yang diperoleh dari Neufert Data Arsitek, maka dapat diperoleh luasan parkir kendaraan pengunjung sebagai berikut : - Parkir sepeda motor : 125 x 2 � = 250 � - Parkir mobil : 38 x 12,5 � = 475 � - Parkir bus : 5 x 20 � = 100 � Jadi luas lahan parkir untuk pengunjung adalah : 825 � � . Parkir Pengelola Jumlah seluruh pengelola “Tongging Lakeside Leisure Resort” adalah 40 orang. Dengan asumsi pembagian persentase pengendara kendaraan, maka : - Pengelola dengan mobil : 10 orang - Pengelola dengan sepeda motor : 30 orang Dengan asumsi 1 mobil memuat 1 orang dan 1 sepeda motor memuat 1 orang, berdasarkan Neufert Data Arsitek, maka diperoleh : - Pengelola dengan mobil : 10 x 12,5 � = 125 � - Pengelola dengan sepeda motor : 30 x 2 � = 60 � Jadi luas lahan parkir untuk pengelola adalah : 185 � � . Luas lahan parkir yang dibutuhkan secara keseluruhan adalah 1.010 � � .

4.2.4 Analisa Bentuk

Pemilihan bentuk dasar bangunan dipertimbangkan terhadap faktor-faktor : 1. Kesesuaian bentuk site 2. Orientasi bangunan 3. Konstruksi bangunan 4. Efisiensi ruang Universitas Sumatera Utara 66 5. Ekonomi bangunan 6. Kesan atau tampilan yang ingin dicapai Tanggapan : Berdasarkan faktor-faktor di atas dan dikombinasikan dengan analisa fungsi dan penerapan tema, maka diambil bentuk seperti Gambar 4.4. Selain menunjukkan kesan klasik, bentuk tersebut juga menjadi solusi untuk bangunan tower kamar hotel dengan konsep single loaded. Gambar 4.4 Analisa Bentuk Massa 4.3 Analisa Teknologi 4.3.1 Struktur