Visi dan Misi SMA Negeri 1 Surakarta Tujuan Pendidikan SMA Negeri 1 Surakarta

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id 52 k Drs.H.M Thoyibun, SH, M.M : 25 November 2007 sampai sekarang.

2. Visi dan Misi SMA Negeri 1 Surakarta

a. Visi Mewujudkan insan yang bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, Pengertian dan makna dari kata-kata pada Visi tersebut di atas adalah: 1 Bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berarti melaksanakan perintah dan menjauhi laranganNya, sesuai dengan Agama yang dianutnya. 2 Disiplin, mengandung arti patuh dan taat pada peraturan atau tata tertib yang berlaku dengan penuh kesadaran. 3 Cerdas, berarti mampu menggunakan Ilmu Pengetahuan untuk memecahkan permasalahan yang dihadapinya. 4 Berbudi luhur, berarti santun, jujur dan menjunjung tinggi tata karma dan cinta tanah air. 5 Berwawasan luas, berarti mampu menggali potensi diri sehingga dapat mengembangkan potensi diri secara optimal dalam pergaulan Regional, Nasional hingga Internasional. Mampu bersaing secara global. b. Misi 1 Memelihara dan meningkatkan pengamalan terhadap ajaran Agama yang dianut dengan mengembangkan sikap toleransi 2 Menanamkan kesadaran berdisiplin tinggi kepada seluruh warga sekolah 3 Melaksanakan pendidikan, pembelajaran dan pelayanan yang optimal sehingga menghasilkan insan yang berprestasi gemilang dalam semua bidang. 4 Membudayakan perilaku santun, jujur dan menjunjung tinggi nilai Luhur Budaya Bangsa. 5 Meningkatkan fasilitas sekolah sebagai sumber belajar. perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id 53 6 Mendayagunakan dan mengembangkan kegiatan yang menambah wawasan pengetahuan dan wawasan pergaulan baik Regional, Nasional, dan Internasional. 7 Menjalin kerjasama dengan berbagai Institusi baik Lokal, Regional maupun Internasional. 8 Meningkatkan kesadaran dan kepedulian warga sekolah terhadap kelestarian lingkungan hidup.

3. Tujuan Pendidikan SMA Negeri 1 Surakarta

1 Mempersiapkan peserta didik yang bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa berakhlak mulia. 2 Mempersiapkan peserta didik agar menjadi manusia yang berkepribadian, cerdas, berkualitas dan berprestasi dalam bidang Akademik dan Non- Akademik dengan tetap memperkaya budaya dan jati diri bangsa. 3 Membekali peserta didik dengan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi agar mampu bersaing dan dapat melanjutkan ke jenjang pendidikan yang lebih tinggi. 4 Mempersiapkan dan membekali keterampilan peserta didik untuk mampu hidup bermasyarakat, berbangsa dan bernegara yang berpegang pada martabat dan budi luhur bangsa. 5 Membekali peserta didik untuk dapat memelihara seni dan budaya Jawa, budaya-budaya lokal lainnya, khususnya seni budaya Surakarta Budaya Solodiningrat.

4. Kegiatan Ekstrakurikuler

Dokumen yang terkait

FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT MEMILIH JURUSAN IPS PADA SISWA KELAS XI SMA NEGERI 1 JUWANA KABUPATEN PATI TAHUN AJARAN 2010 2011

2 8 163

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT BELAJAR PESERTA DIDIK.

0 4 2

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Mahasiswa Akuntansi Untuk Mengikuti Pendidikan Profesi Akuntansi (PPAK) (Studi Empiris Pada Mahasiswa Akuntansi Ums Dan UNS).

0 1 20

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT MAHASISWA UNTUK MENGIKUTI PENDIDIKAN PROFESI AKUNTANSI FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT MAHASISWA UNTUK MENGIKUTI PENDIDIKAN PROFESI AKUNTANSI (Survei Pada Mahasiswa Peserta PPA Fakultas Ekonomi Universitas Sebe

0 0 11

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT MAHASISWA JURUSAN AKUNTANSI MENGIKUTI PENDIDIKAN PROFESI FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT MAHASISWA JURUSAN AKUNTANSI MENGIKUTI PENDIDIKAN PROFESI AKUNTANSI (PPA).

0 2 13

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT MAHASISWA UNTUK MENGIKUTI PENDIDIKAN PROFESI Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Mahasiswa Untuk Mengikuti Pendidikan Profesi Akuntansi (Ppak) Di Surakarta (Survei Pada Perguruan Tinggi di Surakarta).

0 1 13

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT MAHASISWA UNTUK MENGIKUTI PENDIDIKAN PROFESI Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Mahasiswa Untuk Mengikuti Pendidikan Profesi Akuntansi (Ppak) Di Surakarta (Survei Pada Perguruan Tinggi di Surakarta).

0 1 14

Faktor yang Melatarbelakangi Minat Siswa SMA Negeri 1 Surakarta dalam Mengikuti Ekstrakurikuler Pramuka IMG 20150915 0001

0 0 1

PERBEDAAN NILAI-NILAI SOSIAL PADA PESERTA DIDIK YANG MENGIKUTI EKSTRAKURIKULER OLAHRAGA DENGAN PESERTA DIDIK YANG MENGIKUTI EKSTRAKURIKULER NON OLAHRAGA DI SMA NEGERI 1 IMOGIRI BANTUL.

0 1 119

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT MAHASISWA AKUNTANSI UNTUK MENGIKUTI PENDIDIKAN PROFESI AKUNTANSI (PPAk)

0 0 13