Kedwibahasaan Anak Indonesia UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENGENAL KOSAKATA BAHASA INGGRIS MELALUI PENGGUNAAN MEDIA PAPAN FLANEL PADA ANAK KELOMPOK B2 DI TK ABA AMBARBINANGUN KASIHAN BANTUL.

26 guru, dengan kesengajaan, dan dengan perangkat formal pembelajarannya berupa media belajar untuk digunakan peneliti sebagai acauan dalam meningkatkan kemampuan mengenal kosakata Bahasa Inggris melalui penggunaan Media Papan flanel.

4. Kedwibahasaan Anak Indonesia

Seseorang bisa mempunyai kemampuan dengan dua bahasa atau lebih dengan baik semua. Orang tersebut dikatakan memiliki kedwibahasaan. Lado dalam Suhartono, 2005: 102 menyatakan bahwa kedwibahasaan adalah kemampuan berbicara dua bahasa dengan sama atau hampir sama baiknya. Sedangkan Mackey dalam Suhartono, 2005: 102 menyatakan kedwibahasaan adalah pemakaian secara bergantian dari dua bahasa atau lebih. Sedangkan Hartman dan Stork dalam Suhartono, 2005: 102 menyatakan bahwa kedwibahasaan adalah pemakaian dua bahasa oleh seorang penutur atau masyarakat. Selanjutnya Haugen dalam Suhartono, 2005: 102 menyatakan kedwibahasaan adalah orang yang tahu dua bahasa. Dari pendapat para pakar di atas, batasan kedwibahasaan mengandung unsur-unsur pemakaian dua bahasa, dapat sama baiknya atau satu saja yang lebih baik, pemakaian dapat produktif dan dapat oleh seorang individu atau oleh masyarakat. Dengan demikian, batasan kedwibahasaan dapat didefinisikan pemakaian dua bahasa secara bergantian baik secara produktif maupun secara reseftif oleh seseorang individu maupun masyarakat. Suhartono, 2005: 84 mengklasifikasikan kedwibahasaan anak di Indonesia menjadi tiga jenis, yaitu: 27 1 Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris. Indonesia sebagai negara bagian dari dunia perlu berinteraksi agar bisa tetap eksis. Interaksi dilakukan secara Internasional untuk kepentingan kemajuan negara dalam bidang budaya, politik, dan perdagangan dengan menggunakan Bahasa Inggris. Dengan demikian dapat dikatakan bahwa penguasaan Bahasa Inggris dan Bahasa Indonesia merupakan keharusan bagi banyak orang yang ingin ikut berperan dalam kemajuan negaranya. 2 Bahasa daerah dan Bahasa Indonesia 3 Bahasa Indonesia dan Bahasa asing lainnya selain Bahasa Inggris. Dari uraian pendapat tersebut, dapat disimpulkan bahwa kedwibahasaan adalah pemakaian dua bahasa dalam individu seseorang. Dua bahasa dapat diklasifikasikan menjadi 1 Bahasa Daerah dan Bahasa Indonesia; 2 Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris; dan 3 Bahasa Indonesia dan Bahasa asing lainnya selain Bahasa Inggris. Semakin banyak Bahasa yang dikuasai anak, maka akan semakin terangsang kecerdasan bahasa anak. Dalam penelitian ini, peneliti mengambil kedwibahasaan Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris sebagai bahasa kedua untuk dikaji dalam meningkatkan kemampuan mengenal kosakata Bahasa Inggris pada anak TK Kelompok B. 28

B. Kemampuan Mengenal Kosakata Bahasa Inggris

1. Pengertian Kemampuan Mengenal Kosakata Bahasa Inggris

Dokumen yang terkait

UPAYA MENINGKATKAN KOSAKATA BAHASA INGGRIS ANAK MELALUI METODE MIND MAPPING PADA ANAK KELOMPOK B1 TK AISYIYAH Upaya Meningkatkan Kosakata Bahasa Inggris Anak Melalui Metode Mind Mapping Pada Anak Kelompok B1 TK Aisyiyah Pabelan Kartasura Tahun Pelajaran

0 2 16

UPAYA MENINGKATKAN KOSAKATA BAHASA INGGRIS ANAK MELALUI METODE MIND MAPPING PADA ANAK KELOMPOK B1 TK AISYIYAH Upaya Meningkatkan Kosakata Bahasa Inggris Anak Melalui Metode Mind Mapping Pada Anak Kelompok B1 TK Aisyiyah Pabelan Kartasura Tahun Pelajaran

0 2 11

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOSAKATA BAHASA INGGRIS ANAK MELALUI MEDIA GAMBAR PADA KELOMPOK B DI TK DHARMA Upaya Meningkatkan Kemampuan Kosakata Bahasa Inggris Anak Melalui Media Gambar Pada Kelompok B DI TK Dharma Wanita Bandung Wonosegoro Boyolali Tah

0 1 17

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOSAKATA BAHASA INGGRIS ANAK MELALUI MEDIA GAMBAR PADA KELOMPOK B DI TK DHARMA Upaya Meningkatkan Kemampuan Kosakata Bahasa Inggris Anak Melalui Media Gambar Pada Kelompok B DI TK Dharma Wanita Bandung Wonosegoro Boyolali Tah

0 1 15

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENGENAL WARNA MELALUI MEDIA BALOK PADA ANAK KELOMPOK B Upaya Meningkatkan Kemampuan Mengenal Warna Melalui Media Balok Pada Anak Kelompok B Di Tk Aba Ngaren Pedan Klaten Tahun Ajaran 2012 / 2013.

0 0 16

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENGENAL WARNA MELALUI MEDIA BALOK PADA ANAK KELOMPOK B Upaya Meningkatkan Kemampuan Mengenal Warna Melalui Media Balok Pada Anak Kelompok B Di Tk Aba Ngaren Pedan Klaten Tahun Ajaran 2012 / 2013.

0 2 17

MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERHITUNG PERMULAAN (1-10) MELALUI MEDIA PAPAN FLANEL PADA KELOMPOK A DI TK PKK 106 MERTEN SANDEN BANTUL.

1 16 158

PENINGKATAN KEMAMPUAN PENJUMLAHAN MENGGUNAKAN MEDIA PAPAN FLANEL PADA ANAK KELOMPOK B1 TK ABA GADING LUMBUNG KRETEK BANTUL.

3 11 115

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN MELALUI PENGGUNAAN MEDIA PAPAN FLANEL PADA ANAK KELOMPOK B1 DI TK ABA KARANGMOJO XVII KARANGMOJO GUNUNGKIDUL.

0 2 174

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERHITUNG PERMULAAN MELALUI MEDIA PAPAN FLANEL PADA ANAK KELOMPOK B TK PERTIWI PANDEYAN IV TAHUN AJARAN 20162017

0 0 17