Menyusun Rancangan Tindakan planning Pelaksanaan Tindakan acting

3.4 Prosedur Langkah-langkah PTK

Rancangan dalam penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas Classroom based action research, menurut Arikunto 2009:16 yang terdiri atas empat tahap penting yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Prosedur penelitian tersebut dapat digambarkandalam skema berikut: Gambar 3.1 Skema Rancangan Penelitian Arikunto 2009:16

3.4.1 Menyusun Rancangan Tindakan planning

Dalam tahap menyusun rancangan ini, peneliti menentukan titik atau fokus peristiwa yang perlu mendapatkan perhatian khusus untuk diamati, kemudian membuat sebuah instrument pengamatan untuk membantu peneliti merekam fakta yang terjadi selama tindakan berlangsung. Arikunto 2010: 18. Perencanaan Pelaksanaan Refleksi SIKLUS I Pengamatan Perencanaan Pelaksanaan Refleksi SIKLUS II Pengamatan ? Dalam tahap perencanaan ini meliputi hal sebagai berikut: a. Mengidentifikasi masalah yaitu adanya masalah pada mata pelajaran IPS dan menetapkan alternative pemecahan masalah dengan menggunakan strategi pembelajaran kreatif-produktif dengan media audio visual. b. Menelaah materi pembelajaran IPS kelas V semester dua. c. Menentukan Standar Kompetensi SK dan Kompetensi Dasar KD yaitu SK: 2. Menghargai peranan tokoh pejuang dan masyarakat dalam mempersiapkan dan mempertahankan kemerdekaan Indonesia serta KD 2.3 menghargai jasa dan peranan tokoh dalam memproklamasikan kemerdekaan Indonesia. d. Mengkaji indikator dan tujuan pembelajaran bersama tim kolaborasi. e. Menyususn RPP sesuai dengan indikator yang telah ditetapkan dengan menggunakan strategi kreatif-produktif dengan media audio visual. f. Mempersiapkan media pembelajran berupa video serta kertas berwarna. g. Mempersipakan instrument untuk menganalisis data mengenai proses dan hasil tindakan seperti lembar produk kelompok, lembar evaluasi, lembar observasi untuk mengamati keterampilan guru dan aktivitas siswa, serta catatan lapangan. h. Mengembangkan format evaluasi.

3.4.2 Pelaksanaan Tindakan acting

Tahap kedua dari penelitian adalah pelaksanaan yang merupakan implementasi atau penerapan isi rancangan yaitu mengenai tindakan di kelas Arikunto 2010: 139. Dalam pelaksanaan tindakan peneliti berperan sebagai guru dan pengumpul data, baik melalui observasi langsung maupun melalui telaah dokumen. Peneliti juga meminta bantuan guru lain sebagai kolaborator untuk melakukan pengamatan terhadap keterampilan guru dan aktivitas siswa selama proses pembelajaran berlangsung. Dalam pelaksanaan Penelitian Tindakan Kelas ini direncanakan dalam tiga siklus. Setiap siklus terdiri dari satu kali pertemuan. 3.4.3 Pengamatan observing Observasi adalah kegiatan pengamatan yang dilakukan oleh pengamat Arikunto 2010:139. Pengumpulan data pada penelitian tindakan kelas ini melalui observasi langsung. Observasi yang dilakukan bertujuan untuk mengetahui keterampilan guru dalam menyajikan materi, menggunakan media, serta menciptakan iklim pembelajaran yang kondusif dan optimal dalam melaksanakan pembelajaran IPS. Selain itu, observasi juga bertujuan untuk mengetahui aktivitas siswa dalam pembelajaran IPS.

3.4.4 Refleksi reflecting

Dokumen yang terkait

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH BERBANTUAN MEDIA AUDIO VISUAL UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS PADA SISWA KELAS III SDN NGIJO 01 KOTA SEMARANG

1 11 240

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI STRATEGI CONCEPT MAPPING BERBANTUAN AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS V SDN MANGKANGKULON 01 KOTA SEMARANG

1 10 344

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL QUANTUM TEACHING DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS V SDN KARANGANYAR 01 SEMARANG

0 20 251

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN KREATIF PRODUKTIF UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS SISWA KELAS V SDN BRINGIN 02 KOTA SEMARANG

0 8 387

PENERAPAN STRATEGI PETA KONSEP DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS SISWA KELAS IV SDN TUGUREJO 03 KOTA SEMARANG

0 4 376

PENERAPAN MODEL COURSE REVIEW HORAY BERBANTUAN MEDIA AUDIO VISUAL UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN PKn PADA SISWA KELAS V SDN KARANGANYAR 01 KOTA SEMARANG

5 47 319

PENERAPAN MODEL MIND MAPPING BERBANTUAN MEDIA AUDIO VISUAL UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS SISWA KELAS V SDN NGIJO 01 KOTA SEMARANG

1 13 224

PENERAPAN MODEL STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION BERBASIS MEDIA VISUAL UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS SISWA KELAS V SDN GUNUNGPATI 01 KOTA SEMARANG

0 16 244

PENINGKATAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI PENERAPAN MEDIA AUDIO VISUAL Peningkatan Motivasi dan Hasil Belajar IPS Melalui Penerapan Media Audio Visual Pada Siswa Kelas V SDN 01 M

0 2 15

PENINGKATAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI PENERAPAN MEDIA AUDIO VISUAL Peningkatan Motivasi dan Hasil Belajar IPS Melalui Penerapan Media Audio Visual Pada Siswa Kelas V SDN 01 M

0 5 20