Pengertian CTL Pendekatan Contextual Teaching Learning CTL

6

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

A. Pendekatan Contextual Teaching Learning CTL

1. Pengertian CTL

Contextual Teaching and Learning CTL adalah konsep pembelajaran yang membantu guru menghubungkan mata pelajaran dengan situasi dunia yang nyata dan memotivasi siswa agar menghubungkan pengetahuan dan terapannya dengan kehidupan sehari- hari sebagai anggota keluarga dan masyarakat. Pendekatan ini merupakan strategi pembelajaran yang bersifat student oriented. CTL juga merupakan konsep belajar yang membantu guru mengaitkan antara materi yang diajarkan dengan situasi dunia nyata dan mendorong pembelajar membuat hubungan antara materi yang diajrkannya dengan penerapannya dalam kehidupan mereka sebagai anggota keluarga dan masyarakat. CTL memungkinkan proses belajar yang tenang dan menyenangkan, karena pembelajaran dilakukan secara alamiah, sehingga peserta didik dapat mempraktekkan secara langsung apa yang telah dipelajari. Pembelajaran kontekstual mendorong peserta didik memahami hakekat, makna, dan manfaat belajar, sehingga memungkinkan mereka rajin, dan termotivasi untuk belajar. Berbagai pendekatan yang ada sama-sama bertujuan untuk mengoptimalisasikan pembelajaran siswa dengan understanding dan bukan memorizing. Dalam kelas yang me nggunakan pendekatan ini, tugas guru adalah menjadi fasilitator dalam membantu siswa mencapai tujuan belajar. Artinya guru dituntut untuk lebih banyak berpikir tentang strategi pembelajaran daripada pemberian informasi. Strategi pembelajaran lebih penting daripada hasil Depdiknas 2003:2. Hal ini sejalan dengan pernyataan Mulyasa, bahwa dalam pembelajaran kontektual tugas guru adalah memberikan kemudahan belajar kepada peserta didik dengan menyediakan berbagai sarana dan sumber belajar yang memadai. Guru bukan hanya menyampaikan materi pembelajaran yang berupa hafalan, tetapi mengatur lingkungan dan strategi pembelajaran yang memungkinkan peserta didik belajar. Lingkugan belajar yang kondusif sangat penting dan menunjang keberhasilan pembelajaran kontekstua l secara keseluruhan. Nurhadi 2002: 4 mengemukakan pentingnya lingkungan belajar dalam pembelajaran kontekstual sebagai berikut: a. Belajar efektif, dimulai dari lingkungan belajar yang berpusat pada siswa. b. Pembelajaran harus berpusat pada bagaimana cara siswa menggunakan pengetahuan baru mereka.strategi belajar lebih penting daripada hasilnya. c. Umpan balik bagi siswa yang berasal dari proses penilaian assesment yang benar. d. Menumbuhkan komunitas belajar dalam bentuk kerja kelompok.

2. Pemikiran Tentang Belajar

Dokumen yang terkait

Pengaruh pendekatan contextual teaching and learning (CTL) terhadap hasil belajar fisika siswa pada konsep bunyi

2 12 149

Pengaruh pendekatan contextual teaching and learning (CTL) melalui metode eksperimen terhadap hasil belajar siswa : quasi eksperimen di SMP Negeri 6 kota Tangerang Selatan

0 4 182

Hubungan antara persepsi siswa tentang kemampuan mengajar mahasiswa PPKT dengan minat belajar siswa: studi kasus di MTs Nur Asy-Syafi’iyah (YASPINA), Rempoa Ciputat, Tangerang Selatan.

1 50 115

Penagruh pendekatan contextual teaching laering (CTL) terhadap hasil bejaran biologi siswa kuasi Ekperimen di SMPN 1 Cisauk

0 7 208

Pengaruh persepsi siswa mengenai keterampilan mengajar guru terhadap hasil belajar IPS siswa di SMP Muhammadiyah 1 Cileungsi

0 11 0

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DALAM PROSES PEMBELAJARAN MELALUI PENDEKATAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DALAM PROSES PEMBELAJARAN MELALUI PENDEKATAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) PADA MATA

0 0 16

Implementasi pendekatan saintifik dalam Proses Belajar Mengajar (PBM) pada mata pelajaran fisika kelas XI IPA SMA (studi kasus di SMA X Yogyakarta).

0 1 142

Implementasi proses pembelajaran berdasarkan kurikulum 2013 menurut persepsi siswa: studi kasus pada SMK Bidang Keahlian Bisnis dan Manajemen, Program Keahlian Akuntansi se- Kabupaten Sleman, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta.

0 0 263

Implementasi penilaian hasil belajar berdasarkan kurikulum 2013 menurut persepsi siswa : studi kasus pada SMK Negeri bidang keahlian bisnis dan manajemen, program keahlian akuntansi se-kabupaten Sleman, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta.

0 0 236

Persepsi siswa terhadap implementasi pendekatan CTL dalam proses belajar mengajar studi kasus: SMU se-Kodya Daerah Istimewa Yogyakarta - USD Repository

0 1 263