Tax assessment result continued

PT INDOFOOD CBP SUKSES MAKMUR Tbk DAN ENTITAS ANAKNYA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN Tanggal 31 Desember 2016 dan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal tersebut Disajikan dalam Jutaan Rupiah, Kecuali Dinyatakan Lain PT INDOFOOD CBP SUKSES MAKMUR Tbk AND ITS SUBSIDIARIES NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS As of December 31, 2016 and for the Year Then Ended Expressed in Millions of Rupiah, Unless Otherwise Stated 78 17. UTANG JANGKA PANJANG 17. LONG-TERM DEBTS

a. Utang bank

a. Bank loans

Utang bank jangka panjang adalah sebagai berikut: Long-term bank loans are as follows: Jumlah Maksimum Fasilitas Pinjaman Maximum Credit Facilities Limit JumlahAmounts 31 Desember December 31, 2016 31 Desember December 31, 2015 31 Desember December 31, 2016 31 Desember December 31, 2015 Jumlah pembayaran selama tahun 2016 Repayment amounts in 2016 Dalam Rupiah In Rupiah Entitas Anak Subsidiaries BCA BCA Pinjaman Investasi 636.145 860.666 636.145 810.666 224.521 Investment Loan BTMU BTMU Pinjaman berjangka 132.000 228.000 132.000 228.000 96.000 Term Loan Mandiri Mandiri Pinjaman Transaksi Khusus 130.000 196.675 130.000 196.675 66.675 Special Transaction Loan Dalam Mata Uang Asing Catatan 36 In Foreign Currency Note 36 Entitas Anak Subsidiary BSMI BSMI Loan on certificate JPY4.930.163.465 JPY6.162.704.333 568.965 705.779 141.156 Loan on certificate Dikurangi biaya transaksi tangguhan atas utang bank 464 3.211 - Less deferred transaction cost on bank loans Neto 1.466.646 1.937.909 528.352 Net Dikurangi bagian yang jatuh tempo dalam waktu satu tahun 594.613 521.805 - Less current maturities Bagian Jangka Panjang 872.033 1.416.104 528.352 Long-term Portion Rincian tanggal jatuh tempo dan jaminan sehubungan dengan fasilitas utang bank jangka panjang pada tanggal 31 Desember 2016 adalah sebagai berikut: The details of maturities and collateral related with long-term bank loans as of December 31, 2016 are as follows: Jatuh tempoMaturity JaminanCollateral Dalam Rupiah In Rupiah Entitas Anak Subsidiaries BCA BCA Pinjaman Investasi Januari 2018 - Januari 2023January 2018 - January 2023 Tanpa jaminan kecuali untuk fasilitas sebesar Rp40.000 yang diberikan kepada IASB, dijamin dengan jaminan korporasi dari Perusahaan sebesar kepemilikan dalam IASBUnsecured except for facility was given to IASB amounting to Rp40,000, is secured by corporate guarantee from the Company in proportion to its equity in IASB Investment Loan BTMU BTMU Pinjaman berjangka Juni 2018June 2018 Tanpa jaminanUnsecured Term Loan Mandiri Mandiri Pinjaman Transaksi Khusus September 2017 Tanpa jaminanUnsecured Special Transaction Loan Dalam Mata Uang Asing In Foreign Currency Entitas Anak Subsidiary BSMI BSMI Loan on certificate Desember 2020 December 2020 Jaminan korporasi dari Perusahaan sebesar kepemilikan dalam Entitas AnakCorporate guarantee from the Company in proportion to its equity ownership in its Subsidiary Loan on certificate PT INDOFOOD CBP SUKSES MAKMUR Tbk DAN ENTITAS ANAKNYA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN Tanggal 31 Desember 2016 dan untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal tersebut Disajikan dalam Jutaan Rupiah, Kecuali Dinyatakan Lain PT INDOFOOD CBP SUKSES MAKMUR Tbk AND ITS SUBSIDIARIES NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS As of December 31, 2016 and for the Year Then Ended Expressed in Millions of Rupiah, Unless Otherwise Stated 79 17. UTANG JANGKA PANJANG lanjutan 17. LONG-TERM DEBTS continued

a. Utang bank lanjutan

a. Bank loans continued

Kisaran tingkat suku bunga tahunan pada pinjaman jangka panjang adalah sebagai berikut: The range of annual interest rates of long-term loans is as follows: Mata Uang 2016 2015 Currency Denomination Rupiah 8,20 - 10,50 9,80 - 10,75 Rupiah Mata uang asing 2,00 2,00 Foreign currency Berdasarkan persyaratan-persyaratan dalam perjanjian pinjaman, Entitas Anak yang menjadi debitur diharuskan untuk memperoleh persetujuan tertulis sebelumnya dari kreditur sehubungan dengan transaksi yang melebihi batas tertentu yang disetujui oleh kreditur seperti, antara lain, penggabungan usaha, penjualan atau pengalihan aset tetap utama, dan pemberian pinjaman kepada pihak ketiga. Under the terms of the covering loan agreements, the Subsidiaries as debtors are required to obtain prior written approval from the creditors with respect to transactions involving amounts that exceed certain thresholds agreed with the creditors, such as, among others, mergers, sale or transfer of major fixed assets and granting of loans to third parties. Entitas Anak yang menjadi debitur diharuskan untuk mempertahankan rasio-rasio keuangan tertentu seperti current ratio dan interest coverage ratio. The Subsidiaries as debtors are also required to maintain certain agreed financial ratios such as current ratio and interest coverage ratio. Kepatuhan atas Syarat Pinjaman Compliance with Loan Covenants Pada tanggal 31 Desember 2016, Entitas Anak tersebut telah memenuhi semua persyaratan pinjaman di atas atau memperoleh waiver sebagaimana diperlukan. As of December 31, 2016, the said Subsidiaries complied with all of the above loan covenants or obtained the necessary waiver as required.

b. Utang pembelian aset tetap

b. Liability for purchases of fixed assets

Utang ini merupakan utang angsuran dalam Dolar AS IDLK atas pembelian mesin dari TPI. Rincian adalah sebagai berikut: This liability pertains to the US Dollar denominated installment payables of IDLK for its purchases of machineries from TPI. The details are as follows: 31 Desember 2016 December 31, 2016 31 Desember 2015 December 31, 2015 TPI US1.121.102 pada tanggal 31 Desember 2016 31 Desember 2015: US4.233.989 15.063 58.408 TPI US1,121,102 as of December 31, 2016 December 31, 2015: US4,233,989 Dikurangi bagian yang jatuh tempo dalam satu tahun US778.501 pada tanggal 31 Desember 2016 31 Desember 2015: US3.112.887 10.460 42.942 Less current maturities US778,501 as of December 31, 2016 December 31, 2015: US3,112,887 Bagian Jangka Panjang 4.603 15.466 Long-term Portion