Pengaruh faktor individu kemampuan terhadap kinerja petugas Pengaruh faktor individu keterampilan terhadap kinerja petugas Pengaruh faktor individu latar belakang terhadap kinerja petugas

8. Nilai koefisien b7= 0,384, berarti bahwa, apabila nilai X7 mengalami kenaikan sebesar satu poin, sementara variabel bebas lainnya bersifat tetap, maka tingkat variabel Y akan meningkat sebesar 0,384 . 9. Nilai koefisien b8= 3,033, berarti bahwa, apabila nilai X8 mengalami kenaikan sebesar satu poin, sementara variabel bebas lainnya bersifat tetap, maka tingkat variabel Y akan meningkat sebesar 3,033 .

4.5.3. Pengaruh faktor individu kemampuan terhadap kinerja petugas

Berdasarkan uji statistik inferensial, diperoleh nilai koefisien regresi beta untuk variabel kemampuan X1 sebesar 0,033 berarti besarnya pengaruh kemampuan terhadap naik turunnya kinerja petugas sebesar 3,3. Hasil pengujian juga menunjukkan bahwa kemungkinan kesalahan untuk menolak H0 dan menerima Ha adalah sebesar 85,6 sig = 0,856. Pada taraf signifikan 5, nilai t hitung = 0,183 lebih kecil dari ttabel = 1,694 berarti tidak ada pengaruh kemampuan terhadap kinerja petugas, secara positif tidak signifikan apabila variabel X2, X3, X4, X5, X6, X7, X8 dapat dikendalikan.

4.5.4. Pengaruh faktor individu keterampilan terhadap kinerja petugas

Berdasarkan uji statistik inferensial, diperoleh nilai koefisien regresi beta untuk variabel keterampilan X2 sebesar 0,173 berarti besarnya pengaruh keterampilan terhadap naik turunnya kinerja petugas sebesar 17,3. Hasil pengujian Universitas Sumatera Utara juga menunjukkan bahwa kemungkinan kesalahan untuk menolak H0 dan menerima Ha adalah sebesar 25,4 sig = 0,254. Pada taraf signifikan 5, nilai t hitung = 1,161 lebih kecil dari ttabel = 1,694 berarti tidak ada pengaruh keterampilan terhadap kinerja petugas, secara positif tidak signifikan apabila variabel X1, X3, X4, X5, X6, X7, X8 dapat dikendalikan.

4.5.5. Pengaruh faktor individu latar belakang terhadap kinerja petugas

Berdasarkan uji statistik inferensial, diperoleh nilai koefisien regresi beta untuk variabel latar belakang terakhir X3 sebesar 0,194 berarti besarnya pengaruh latar belakang terakhir terhadap naik turunnya kinerja petugas sebesar 19,4. Hasil pengujian juga menunjukkan bahwa kemungkinan kesalahan untuk menolak H0 dan menerima Ha adalah sebesar 10,5 sig = 0,105. Pada taraf signifikan 5, nilai t hitung = 1,665 lebih kecil dari ttabel = 1,694 berarti tidak ada pengaruh latarbelakang terhadap kinerja petugas, secara positif tidak signifikan apabila variabel X1, X2, X4, X5, X6, X7, X8 dapat dikendalikan.

4.5.6. Pengaruh faktor psikologis persepsi terhadap kinerja petugas