Koefisien Determinasi R-Square. Uji t-Statistik. Uji F-Statistik. Definisi Operasional

i. X 4 X 6 Y = PYX 4 + PYX 2. Pengaruh variabel tingkat suku bunga X 6 5 terhadap variabel penerimaan PPN Y melalui variabel kredit investasi X 7 i. X diformulasikan sebagai berikut : 5 X 7 Y = PYX 5 + PYX 3. Pengaruh variabel tingkat suku bunga X 7 5 terhadap variabel penerimaan PPN Y melalui variabel kredit konsumsi X 8 X diformulasikan sebagai berikut : 5 X 8 Y = PYX 5 + PYX 8 3.4. Pengolahan Data Dalam melakukan pengolahan data penelitian, akan digunakan bantuan software pengolah data statistik yaitu SPSS 19.0.

3.5. Uji Kesesuaian Test of Goodeness of Fit

Pengujian kelayakan model Test of Goodness Fit dilakukan untuk mengetahui sejauh mana kelayakan model yang dibuat dapat menerjemahkan data yang tersedia. Pengukuran yang digunakan untuk melakukan pengujian ini adalah:

3.5.1. Koefisien Determinasi R-Square.

Pengujian R 2 dilakukan untuk melihat seberapa besar variabel-variabel independen secara bersamaan mampu memberikan penjelasan mengenai variabel dependen. Pengujian dilakukan dengan melihat nilai R 2 yang dihasilkan dalam pengolahan model regresi. Apabila R 2 = 0, berarti variabel dependen sama sekali Universitas Sumatera Utara tidak dapat menjelaskan variabel independen. Apabila R 2

3.5.2. Uji t-Statistik.

= 1, maka variabel dependen dapat dijelaskan seluruhnya oleh variabel independen. Uji t-Statistik merupakan suatu pengujian yang bertujuan untuk mengetahui apakah masing-masing koefisien regresi memiliki tingkat signifikansi yang memadai terhadap variabel dependen, dengan menganggap bahwa variabel independen lainnya konstan. Dalam melakukan pengujian ini, hipotesis yang digunakan adalah: H0 : ß1 = 0 , Ha : ß1 ≠ 0 Nilai t yang dihasilkan dari pengujian kemudian dibandingkan dengan nilai t yang ada pada tabel nilai t. Bila t-hitung lebih besar dari t-tabel, H

3.5.3. Uji F-Statistik.

ditolak. Dengan demikian, berarti variabel independen yang diuji berpengaruh signifikan terhadap variabel dependen. Pengujian F-Statistik dilakukan untuk melihat seberapa besar pengaruh variabel independen secara bersama-sama terhadap variabel dependen. Hipotesis yang digunakan dalam pengujian ini adalah: Nachrowi dan Usman, 2006, 17. H0 : ß 1 = ß 2 = ß 3 H1 : tidak demikian paling tidak ada satu slope yang ≠ 0 = …. = ßk = 0 Pengujian ini dilakukan dengan menggunakan tabel ANOVA Analysis of Variance untuk mengetahui nilai F-hitung. Nilai F-hitung kemudian dibandingkan dengan nilai F-tabel, jika F-hitung F-tabel maka H ditolak. Dengan demikian berarti bahwa variabel independen secara bersama-sama mempengaruhi variabel dependen. Universitas Sumatera Utara

3.5.4. Definisi Operasional

Adapun definisi operasional dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Penerimaan PPN adalah penerimaan PPN tahunan, dinyatakan dalam milyar rupiah. 2. Jumlah PKP adalah jumlah PKP yang telah terdaftar di Direktorat Jenderal Pajak tahunan, dinyatakan dalam satuanunit. 3. PDB adalah PDB yang diukur berdasarkan harga berlaku, dinyatakan dalam milyar rupiah. 4. Ekspor adalah jumlah penyerahan ekspor tahunan, dinyatakan dalam milyar rupiah.. 5. Inflasi adalah inflasi yang diukur dengan pertumbuhan indeks harga konsumen IHK, dinyatakan dalam persen . 6. Tingkat suku bunga adalah suku bunga yang diukur dengan suku bunga SBI, dinyatakan dalam persen . 7. Pengeluaran konsumsi adalah pengeluaran konsumsi rumah tangga dan pemerintah, dinyatakan dalam milyar rupiah. 8. Kredit Investasi adalah realisasi kredit investasi swasta yang disalurkan oleh bank umum dan bank swasta, dinyatakan dalam milyar rupiah. 9. Kredit Konsumsi adalah realisasi kredit konsumsi rumah tangga yang disalurkan oleh bank umum dan bank swasta, dinyatakan dalam milyar rupiah. Universitas Sumatera Utara

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

4.1. Hasil Penelitian 4.1.1. Perkembangan Penerimaan PPN