Reduksi Data Display Data

53 pengumpulan data yang bersifat menggabungkan berbagai teknik pengumpulan data dan sumber data yang telah ada Sugiyono, 2009: 241. Triangulasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan sumber data yakni membandingkan data dengan wawancara dengan pengamatan, apa yang dikatakan dengan situasi penelitian sepanjang waktu, pandangan dan perspektif seseorang dengan berbagai pendapat serta membandingkan hasil wawancara dengan dokumentasi yang terkait, sedangkan triangulasi dengan metode dilakukan untuk pengecekan terhadap penggunaan metode pengumpulan data yang meliputi wawancara, observasi dan dokumentasi. 54

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Gambaran Lokasi Penelitian

1. Deskripsi Keadaan Lokasi Penelitian

a. Sejarah berdirinya PAUD Surya Ceria Aisyiyah SCA

Awalnya pada bulan Desember tahun 2003 ketua Aisyiyah se-Jawa Tengah di kumpulkan di Gedung Haji Boyolali yang dihadiri oleh Direktorat PAUD dalam rangka sosialisasi pendirian PAUD tingkat Kabupaten dan diminta untuk mendirikan PAUD. Pada tanggal 10 Juni 2004 PAUD Surya Ceria Aisyiyah SCA mendapatkan surat ijin pendirian PAUD, setelah PAUD Surya Ceria Aisyiyah SCA berdiri. Nama PAUD Surya Ceria Aisyiyah SCA memiliki filosofi yang berarti, surya: matahari lambang dari muhammadiyah, ceria: cerdas, empati, responsif, inisiatif, dan aktif, sedangkan Aisyiyah merupakan nama istri Nabi Muhammad saw. Pada bulan Januari 2008 terpilih menjadi Pusat Unggulan PAUD Kabupaten di antara 12 lembaga PAUD se-Indonesia yang sudah terakreditasi BAN PNFI, karena PAUD Surya Ceria Aisyiyah SCA memilih warga belajar peserta didik usia 2 –6 tahun untuk program Taman Penitipan Anak TPA dan Kelompok Bermain KB dibimbing berdasarkan kasih sayang yang bermakna, sehingga anak dapat tumbuh kembang secara optimal sesuai dengan potensi yang dimiliki oleh anak. Ciri khas dari PAUD Surya Ceria Aisyiyah SCA, yaitu pusat

Dokumen yang terkait

IMPLEMENTASI IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN BCCT (BEYOND CENTER AND CIRCLE TIME) DI PRE SCHOOL INTAN PERMATA AISYIYAH MAKAMHAJI TAHUN 2013/2014.

0 1 13

PENDAHULUAN IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN BCCT (BEYOND CENTER AND CIRCLE TIME) DI PRE SCHOOL INTAN PERMATA AISYIYAH MAKAMHAJI TAHUN 2013/2014.

0 1 6

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN BCCT (BEYOND CENTER AND CIRCLE TIME) DI PRE IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN BCCT (BEYOND CENTER AND CIRCLE TIME) DI PRE SCHOOL INTAN PERMATA AISYIYAH MAKAMHAJI TAHUN 2013/2014.

0 1 14

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN BCCT (BEYOND CENTER Implementasi Model Pembelajaran BCCT (Beyond Center and Circle Time) di KB Anak Sholeh Colomadu Karanganyar Tahun Ajaran 2012/2013.

0 2 15

PENDAHULUAN Implementasi Model Pembelajaran BCCT (Beyond Center and Circle Time) di KB Anak Sholeh Colomadu Karanganyar Tahun Ajaran 2012/2013.

0 1 6

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN BCCT (BEYOND Implementasi Model Pembelajaran BCCT (Beyond Center and Circle Time) di KB Anak Sholeh Colomadu Karanganyar Tahun Ajaran 2012/2013.

0 1 14

PENGELOLAAN BEYOND CENTER AND CIRCLE TIME DALAM PEMBELAJARAN ANAK USIA DINI DI Pengelolaan Beyond Center And Circle Time (BCCT) Dalam Pembelajaran Anak Usia Dini di Kelompok Bermain LPI Hidayatullah Banyumanik Semarang.

0 0 16

PENDAHULUAN Pengelolaan Beyond Center And Circle Time (BCCT) Dalam Pembelajaran Anak Usia Dini di Kelompok Bermain LPI Hidayatullah Banyumanik Semarang.

0 2 10

Pengelolaan Beyond Center And Circle Time (BCCT) Dalam Pembelajaran Anak Usia Dini di Kelompok Bermain LPI Hidayatullah Banyumanik Pengelolaan Beyond Center And Circle Time (BCCT) Dalam Pembelajaran Anak Usia Dini di Kelompok Bermain LPI Hidayatullah Ba

1 1 21

Implementasi pembelajaran Beyond Centres and Circle Time (BCCT) di PAUD Aisyiyah Nur’Aini Yogyakarta.

0 0 2