F. A. S. T.

4.1.3.2 F. A. S. T.

F A S T Function Analysis System Technique adalah suatu metode yang digunakan untuk menganalisa fungsi dari suatu obyek. Dimana fungsi dari suatu obyek merupakan hasil akhir yang diinginkan pelanggan atau pengguna dan inilah yang dibayarkan oleh pelanggan tersebut. Cara kerja FAST menciptakan model grafis dimana para ahli dari berbagai disiplin ilmu bekerjasama dalam suatu proyek untuk menentukan suatu komponen yang termasuk kedalam fungsi basic atau fungsi sekunder. Apabila digunakan sebagai metodologi, maka FAST akan menterjemahkan sasaran dan tujuan inisiatif manajemen kedalam suatu tindakan. Menyalurkan beban How Why Bekisting Beton Besi beton Kawat bendrat Gambar 4.3 Diagram FAST Pekerjaan Balok Tabel 4.3 Analisa Fungsi Untuk Pekerjaan Balok Tahap Informasi Analisa Fungsi Item : Balok Fungsi : Menyalurkan beban Fungsi No Uraian KK KB Jenis Cost Worth 1 Beton K-225 Menyalurkan Beban B 204.123.493,23 204.123.493,23 2 Besi Beton Menyalurkan Beban B 745.590.041,53 745.590.041,53 3 Kawat Bendrat Menyatukan Beton B 14.666.064,73 14.666.064,73 4 Bekisting Membentuk Beton S 85.006.380,52 5 Pembongkaran Cetakan Penyiraman Beton Merawat Beton S 29.832.476,56 Total 1.079.218.456,57 964.379.599,49 Cost Worth Ratio 1,12 Sumber : Diolah Penulis Dari Data Rencana Anggaran Biaya 53 Gambar 4.4 Diagram FAST Pekerjaan Pelat Tabel 4.4 Analisa Fungsi Untuk Pekerjaan Plat Sumber : Diolah Penulis Dari Data Rencana Anggaran Biaya Tahap Informasi Analisa Fungsi Item : Pelat Lantai Fungsi : Menyalurkan beban Fungsi NO Uraian KK KB Jenis Cost Worth 1 Beton K-225 Menyalurkan Beban B 227.046.382,57 227.046.382,57 2 Besi Beton Menyalurkan Beban B 597.925.243,31 597.925.243,31 3 Kawat Bendrat Menyatukan Beton B 10.621.348,69 10.621.348,69 4 Bekisting Membentuk Beton S 80.153.116,32 5 Waterproofing Menahan Air S 24.842.617,50 6 Pembongkaran Cetakan Penyiraman Beton Merawat Beton S 33.309.081,54 Total 973.897.789,92 835.592.974,57 Cost Worth Ratio 1,17 Besi beton Kawat beton Beton Bekisting How Why Plesteran + acian Semen Pc Bata merah How Why Gambar 4.5 Diagram FAST Pekerjaan Pasangan 54 Tabel 4.5 Analisa Fungsi Untuk Pekerjaan Pasangan Tahap Informasi Analisa Fungsi Item : Pasangan Fungsi : Menyalurkan beban Fungsi NO URAIAN KK KB Jenis Cost Worth 1 Pasangan bata Memisahkan Ruang B 287.984.129,92 287.984.129,92 2 Benangan Membentuk Sudut S 16.456.401,87 3 Plesteran Melapisi Dinding S 134.677.941,14 4 Psgn keramik lantai Memperindah Ruang S 287.183.551,49 5 Psg keramik dinding Memperindah Ruang S 10.611.066,38 6 Psg keramik KM Memperindah Ruang S 5.132.115,25 7 Cat dinding Memperindah Ruang S 60.680.444,00 Total 802.725.650,05 287.984.129,92 Cost Worth Ratio 2,79 Sumber : Diolah Penulis Dari Data Rencana Anggaran Biaya Gambar 4.6 Diagram FAST Pekerjaan Kolom Besi beton Kawat beton Beton Bekisting How Why Tabel 4.6 Analisa Fungsi Untuk Pekerjaan Kolom Tahap Informasi Analisa Fungsi Item : Kolom Fungsi : Menyalurkan beban Fungsi No Uraian KK KB Jenis Cost Worth 1 Beton K-225 Menyalurkan Beban B 84.341.551,20 84.341.551,20 2 Besi Beton Menyalurkan Beban B 242.759.468,25 242.759.468,25 3 Kawat Bendrat Menyatukan Beton B 4.773.082,86 4.773.082,86 4 Bekisting Membentuk Beton S 59.701.684,20 5 Pembongkaran Cetakan Penyiraman Membentuk Beton S 10.475.973,00 Total 402.051.759,51 331.874.102,31 Cost Worth Ratio 1,21 Sumber : Diolah Penulis Dari Data Rencana Anggaran Biaya 55 Gambar 4.7 Diagram FAST Pekerjaan Pondasi Tabel 4.7 Analisa Fungsi Untuk Pekerjaan Pondasi Tahap Informasi Analisa Fungsi Item : Pondasi Fungsi : Menyalurkan beban Fungsi No Uraian KK KB Jenis Cost Worth 1 Tiang pancang Menyalurkan Beban B 359.942.400 359.942.400 2 Jasa pemancangan Menyalurkan Beban S 10.000.000 3 Lantai kerja Menahan Beban S 4.608.839 4 Pemotongan kepala tiang Menyatukan Beton S 1.802.500 Total 376.353.739 359.942.400 Cost Worth Ratio 1,05 Sumber : Diolah Penulis Dari Data Rencana Anggaran Biaya Jasa pemancangan Tiang pancang How Why Pondasi Rangka hollow Cat Plafond Gypsum How Why List gypsum Gambar 4.8 Diagram FAST Pekerjaan Plafond 56 Tabel 4.8 Analisa Fungsi Untuk Pekerjaan Plafond Tahap Informasi Analisa Fungsi Item : Plafond Fungsi : Menutup langit – langit Fungsi No Uraian KK KB Jenis Cost Worth 1 Gypsum Menutup Langit – langit B 67.886.926,28 67.886.926,28 2 Rangka hollow Memperkuat Plafond S 140.578.247,62 3 List gypsum Membentuk Gypsum S 27.234.000,00 4 Pengecatan plafon Memperindah Langit – langit S 33.987.095,39 Total 269.686.269,29 67.886.926,28 Cost Worth Ratio 3,97 Sumber : Diolah Penulis Dari Data Rencana Anggaran Biaya Tabel 4.9 Rekapitulasi Hasil Analisa Fungsi C W NO Item Pekerjaan Cost Worth C W 1 Balok 1.079.218.456,57 964.379.599,49 1,12 2 Pelat 973.897.789,92 835.592.974,57 1,17 3 Pasangan 802.725.650,05 287.984.129,92 2,79 4 Kolom 402.051.759,51 331.874.102,31 1,21 5 Pondasi 376.353.739.00 359.942.400,00 1,05 6 Plafond 269.686.269,29 67.886.926,28 3,97 Sumber : diolah penulis dari data Rencana Anggaran Biaya Berdasarkan hasil analisa fungsi didapatkan perbandingan costworth masing–masing item pekerjaan seperti pada tabel 4.9 di atas. Syarat suatu item dapat dilakukan rekayasa nilai adalah costworth 2, oleh karena itu, dari ke enam item pekerjaan tersebut ada 2 item pekerjaan yang memenuhi syarat yaitu item pekerjaan pasangan dan plafond. Berdasarkan hasil breakdown tahap pertama,untuk item pekerjaan pasangan perlu dilakukan breakdown tahap ke – 2, Untuk mengetahui item pekerjaan mana yang ada di dalam pekerjaan pasangan tersebut yang memenuhi syarat value engineering. Adapun breakdown untuk pekerjaan pasangan dapat dilihat pada tabel 4.10 berikut : 57 Tabel 4.10 Breakdown Analysis Item Pekerjaan Pasangan Tahap ke - 2 Biaya Kumulatif Item Pekerjaan No Item Pekerjaan Rp Rp 1 Pasangan bata 287.984.129,92 35,88 287.984.130 35,88 14,29 2 Pasangan keramik lantai 287.183.551,49 35,78 575.167.681 71,65 28,57 3 Plesteran 134.677.941,14 16,78 709.845.623 88,43 42,86 4 Cat dinding 60.680.444,00 7,56 770.526.067 95,99 57,14 5 Benangan 16.456.401,87 2,05 786.982.468 98,04 71,43 6 Pasang keramik dinding KM 10.611.066 1,32 797.593.535 99,36 85,71 7 Pasang keramik KM 5.132.115,25 0,64 802.725.650 100 100 Total 802.725.650,05 100 Sumber : Rencana Anggaran Biaya Proyek Note : Garis putus – putus adalah garis batas item pekerjaan yang berbiaya tinggi Pada tabel 4.10 di atas dapat dilihat beberapa item kerja memiliki biaya yang tinggi seperti item pekerjaan pasangan bata, keramik lantai dan plesteran. Adapun bentuk grafik breakdown cost modelnya seperti yang ditampilkan dalam gambar 4.9. Gambar 4.9 Grafik Hukum Distribusi Pareto Tahap ke-2 58 Dari gambar 4.9 tersebut dapat dilihat bahwa terdapat 3 item pekerjaan yang termasuk kedalam item kerja dengan biaya tinggi yaitu : Pasangan bata, Keramik lantai, dan Plesteran Untuk tahap selanjutnya, dilakukan analisa fungsi dengan menggunakan FAST. Gambar 4.10 Diagram FAST Pekerjaan Dinding Tabel 4.11 Analisa Fungsi Untuk Pekerjaan Dinding Tahap Informasi Analisa Fungsi Item : Dinding Fungsi : Memisahkan ruang Fungsi No Uraian KK KB Jenis Cost Worth 1 Bata merah Membentuk Dinding S 155.901.716,93 - 2 Semen Merekatkan Pasangan B 34.221.626,11 34.221.626,11 3 Pasir pasang Merekatkan Pasangan B 24.605.409,39 24.605.409,39 4 Upah Mengerjakan Pasangan B 73.255.377,49 73.255.377,49 Total 287.984.129,92 132.082.412,99 Cost Worth Ratio 2,18 Sumber : Diolah Penulis Dari Data Rencana Anggaran Biaya Semen Membentuk dinding Memisahkan ruangan How Why Bata merah Semen Semen berwarna yiyitan Memasang lantai keramik How Why keramik Gambar 4.11 Diagram FAST Pekerjaan lantai keramik 59 Tabel 4.12 Analisa Fungsi Untuk Pekerjaan Pasangan Lantai keramik Tahap Informasi Analisa Fungsi Item : Pasangan lantai keramik Fungsi : Memperindah Fungsi No Uraian KK KB Jenis Cost Worth 1 Semen Merekatkan Keramik B 3.048.286,23 3.048.286,23 2 Semen berwarna Mengisi Keramik B 5.321.361,74 5.321.361,74 3 Pasir pasang Menguatkan Lantai B 6.025.949,46 6.025.949,46 4 Keramik 4040 Memperindah Pasangan S 178.659.793,37 - 5 Upah Mengerjakan Pasangan B 94.128.160,69 94.128.160,69 Total 287.183.551,49 108.523.758,13 Cost Worth Ratio 2,65 Sumber : Diolah Penulis Dari Data Rencana Anggaran Biaya Gambar 4.12 Diagram FAST Pekerjaan Plesteran Tabel 4.13 Analisa Fungsi Untuk Pekerjaan Plesteran Tahap Informasi Analisa Fungsi Item : Plesteran Fungsi : Memperindah dinding Fungsi No Uraian KK KB Jenis Cost Worth 1 Semen Merekatkan Plesteran S 32.055.056,95 - 2 Pasir pasang Menguatkan Plesteran S 18.816.538,05 - 3 Upah Mengerjakan Plesteran B 83.806.346,14 83.806.346,14 Total 134.677.941,14 83.806.346,14 Cost Worth Ratio 1,61 Sumber : Diolah Penulis Dari Data Rencana Anggaran Biaya Tabel 4.14 Rekapitulasi hasil analisa fungsi tahap ke - 2 CW No Item pekerjaan Cost Worth CW 1 Dinding 287.984.130 132.082.413 2,18 2 Lantai keramik 287.183.551 108.523.758 2,65 3 Plesteran 134.677.941 83.806.346 1,61 Semen Memperindah dinding How Why Pasir pasan Upah 60 Berdasarkan hasil analisa fungsi didapatkan perbandingan costworth masing–masing item pekerjaan seperti pada tabel 4.14 di atas. Syarat suatu item dapat dilakukan rekayasa nilai adalah costworth 2, oleh karena itu, dari ke tiga item pekerjaan tersebut ada 2 item pekerjaan yang memenuhi syarat yaitu item pekerjaan pasangan bata dan pasangan keramik lantai.

4.2 Tahap Kreatif

Dokumen yang terkait

Analisis Metode Fuzzy Analytic Hierarchy Process (Fahp) Dalam Menentukan Posisi Jabatan

12 131 82

Implementasi Metode Profile Matching dan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP) pada Perekrutan Tenaga Kurir (Studi Kasus PT. JNE Cabang Medan)

16 91 137

Penentuan Komoditas Unggulan Pertanian Dengan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP) (Studi Kasus: Pertanian Kecamatan Parbuluan, Kabupaten Dairi)

18 117 72

Analisa Pemilihan Moda Transportasi Dengan Metode Analytic Hierarchy Process ( AHP ) Studi Kasus : Kuala Namu - Medan

22 147 107

Implementasi Metode K- Means Clustering Dan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP) Dalam Penilaian Kedisiplinan Siswa (Studi Kasus : SMP Negeri 21 Medan)

20 99 166

Studi Penerapan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP) Dan Metode Technique For Order Preference By Similarity To Ideal Solution (TOPSIS) Untuk Peningkatan Kualitas Layanan Di Rumah Sakit Bina Kasih Medan-Sunggal

4 41 149

ANALISA REKAYASA NILAI DENGAN METODE FAST & ANALYTICAL HIERARCHY PROSES PADA PROYEK GEDUNG REGIONAL INDOSAT SEMARANG.

0 0 151

PENERAPAN ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS A (1)

0 0 14

PENERAPAN METODE FAST ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS DALAM REKAYASA NILAI PADA PROYEK KONSTRUKSI GEDUNG ( STUDI KASUS GEDUNG AKADEMI KEBIDANAN SITI KHODIJAH ) TUGAS AKHIR - PENERAPAN METODE FAST & ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS DALAM REKAYASA NILAI PADA PROYE

0 0 21

ANALISA REKAYASA NILAI DENGAN METODEFASTANALYTICAL HIERARCHY PROSES PADA PROYEK GEDUNG REGIONAL INDOSAT SEMARANG TUGAS AKHIR - ANALISA REKAYASA NILAI DENGAN METODE FAST & ANALYTICAL HIERARCHY PROSES PADA PROYEK GEDUNG REGIONAL INDOSAT SEMARANG

0 0 20