Massa air tetap namun kalor diperbesar menjadi 3Q besar kalor yang dibutuhkan sebanding dengan kenaikkan suhu

87

i. besar kalor yang dibutuhkan sebanding dengan kenaikkan suhu

j. besar kalor yang diserap sebanding dengan suhu awal zat 3. Berdasarkan tabel berikut ini jika kalor 4200 J digunakan untuk memanaskan msing-masing zat tersebut, dengan massa yang sama, maka dapat disimpulkan bahwa zat yang mengalami pertambahan suhu terbesar adalah ... . Nama Zat Kalor jenis Jkg ˚C P 450 Q 287 R 675 S 436 Untuk massa dan kalor yang diberikan sama besar, kenaikkan suhu yang paling besar akan terjadi pada zat yang memiliki kaor jenis yang paling kecil yaitu zat Q karena sesuai dengan persamaan kalor bahwa kenaikan suhu berbanding terbalik dengan kalor jenis benda. 4. Benda A memiliki kapasitas kalor sebesar 500 Jkg, dan zat B memiliki kapasitas kalor sebesar 7500 Jkg, jika kalor sebesar Q digunakan untuk memanaskan kedua benda maka ... . f. suhu benda A = suhu benda B g. suhu benda A suhu benda B

h. suhu benda A suhu benda B

i. suhu benda A ≤ suhu benda B j. suhu benda A ≥ suhu benda B Kapasitas kalor merupakan hasil bagi antara kalor yang diserap dengan kenaikan suhu yang disebabkan oleh kalor itu sehingga dapat dikatakan kapasitas kalor sebanding dengan kenaikan suhu. Benda B memiliki kapasitas kalor lebih besar daripada benda A sehingga suhu benda B suhu benda A. a. P

b. Q

c. R d. S e. P Q 88 5. Kalor jenis suatu benda bergantung pada: 5 banyaknya kalor yang diserap benda 6 massa benda 7 kenaikkan suhu benda 8 jenis benda Dari keempat pernyataan di atas yang benar adalah ... . f. 1,2, dan 3 g. 1 dan 3 h. 2 dan 4

i. 4 saja

j. Semua benar Kalor jenis suatu benda adalah tetap, hanya dipengaruhi oleh jenis benda saja. 6. Jika 50 gram logam dengan kalor jenis 0,4 kalg˚C, yang suhunya 30˚C dicampur dengan 100 gram air yang suhunya 90˚C, maka suhu akhir campurannya adalah ... . kalor jenis air 1 kalg˚C f. 54˚C g. 60˚C h. 70˚C i. 76˚C

j. 80˚C

Sesuai dengan hukum Asas Black, maka: