Sistem Upah Jenis-jenis pengangguran

5 4. Pengangguran musiman diatasi dengan cara : a. Pemberian informasi yang cepat adanya lowongan pekerjaan di sektor lain b. Melakukan pelatihan di bidang ketrampilan lain 5. Pengangguran voluntary diatasi dengan cara : a. Memotivasi bahwa dengan bekerja kemakmurannya akan lebih meningkat b. Kedudukan dan status sosial akan lebih tinggi jika bekerja 6. Pengangguran deflasioner diatasi dengan cara : a. Membuka kesempatan kerja di luar negeri b. Meningkatkan sistem padat karya 7. Pengangguran teknologi diatasi dengan cara : a. Selektif dalam memilih teknologi b. Meningkatkan pendidikan di bidang teknologi c. Pelatihan dan pengembangan SDM

C. Metode Pembelajaran :

a. Group Investigation b. Ceramah c. Diskusi d. Tanya jawab

D. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran : 1. Pertemuan 1

1 x 45 menit : Mendeskripsikan angkatan kerja, tenaga kerja, dan kesempatan kerja serta perbedaannya A. PENDAHULUAN 5 menit  Guru memberikan apersepsi untuk memotivasi siswa belajar.  Memaparkan garis besar materi yang akan dipelajari.  Menentukan langkah-langkah pembelajaran dengan metode Group Investigation B. KEGIATAN INTI 30 menit Eksplorasi :  Guru menjelaskan sedikit tentang pengertian keternagakerjaan  Kelas dibagi menjadi 6 kelompok  Dalam kelompok, siswa mempelajari referensi tentang konsep angkatan kerja, tenaga kerja dan kesempatan kerja dari berbagai referensi baik buku, internet maupun sumber lainnya  Siswa bekerja dengan anggota kelompoknya Elaborasi :  Siswa mengungkapkan pengertian atau konsep tentang angkatan kerja, tenaga kerja dan kesempatan kerja dalam kelompok  Siswa bekerjaberdiskusi dengan teman sebangkunya membahas materi diberikan oleh guru.  Guru menyuruh beberapa siswa untuk mengungkapkan hasil temuannya. Konfirmasi : Guru memberikan klarifikasi tentang materi yang telah dipelajari. 6 C. PENUTUP 10 menit  Bersama siswa secara klasikal menyimpulkan hasil diskusi.  Bersama melakukan refleksi terhadap proses pembelajaran.  Menyampaikan tugas untuk dikerjakan secara individual.

2. Tatap Muka Kedua 2 x 45 menit :

1.1.2 Menjelaskan upaya peningkatan kualitas tenaga kerja

A. PENDAHULUAN 15 menit  Guru memberikan apersepsi untuk memotivasi siswa belajar.  Memaparkan garis besar materi yang akan dipelajari.  Menentukan langkah-langkah pembelajaran dengan metode Diskusi B. KEGIATAN INTI 60 menit Eksplorasi :  Guru menjelaskan sedikit tentang materi minggu lalu  Kelas dibagi menjadi kelompok yang terdiri dari 4 orangkelompok  Dalam kelompok, siswa mencarii referensi tentang upaya peningkatan kualitas kerja dari berbagai referensi baik buku, internet maupun sumber lainnya  Siswa bekerja dengan anggota kelompoknya Elaborasi :  Siswa mengungkapkan upaya peningkatan kualitas tenaga kerja dalam kelompok  Siswa bekerjaberdiskusi dengan teman sebangkunya membahas materi diberikan oleh guru.  Guru menyuruh beberapa siswa untuk mengungkapkan hasil temuannya. Konfirmasi : Guru memberikan klarifikasi tentang materi yang telah dipelajari. C. PENUTUP 15 menit  Bersama siswa secara klasikal menyimpulkan hasil diskusi.  Bersama melakukan refleksi terhadap proses pembelajaran.  Menyampaikan tugas untuk dikerjakan secara individual. 3. Pertemuan 3 1x 45 menit 1.1.3. Memahami sistem upah yang berlaku A. PENDAHULUAN 5 menit  Guru memberikan apersepsi untuk memotivasi siswa belajar.  Memaparkan garis besar materi yang akan dipelajari.  Menentukan langkah-langkah pembelajaran dengan metode Ceramah