LatihanKasusTugas LAJU REAKSI DAN TEORI TUMBUKAN 97

LISTRIK untuk SMP KEGIATAN PEMBELAJARAN 1: BENTUK MOLEKUL DAN GAYA ANTAR MOLEKUL KELOMPOK KOMPETENSI C Modul Guru Pembelajar Mata Pelajaran Kimia SMA 33

E. LatihanKasusTugas

1. Gambarlah stuktur ruang elektron dari molekul yang memiliki dua, tiga, empat, lima dan enam pasang electron yang terikat atom pusat ? 2. Tentukan sudut-sudut ikatan pada molekul yang memiliki kalsifikasi VESPR AX 4, AX 3 E, AX 2 E 2 dan AX 6, AX 5 E, AX 5 E 3. Ramalkan bentuk molekul dengan teori VESPR untuk spesi-spesi berikut: PCl 3 , CHCl 3 , dan SiH 4 . 4. Ramalkan bentuk molekul ion-ion berikut: NH 4 + , CO 3 2- dan H 3 O + . 5. Gambarkan hibridisasi fosfor pada PF 5 , xenon pada XeF 4 6. Ramalkan bentuk molekul belerang triklorida dan hibridisasinya pada atom belerang 7. Gambarkan bentuk molekul dan tentukan kepolarannya untuk senyawa- senyawa berikut: SO 3 , NH 3 8. Jelaskan pengertian gaya dipoldipol, gaya dispersi dan ikatan hidrogen 9. Jelaskan jenis gaya antarmolekul pada molekul-molekul berikut: C 6 H 6, CH 3 Cl, CS 2 10. Dietil eter mempunyai titik didih 34,5 ºC, dan 1-butanol mempunyai titik didih 117 ºC. Kedua senyawa tersebut memiliki junlah atom yang sama. Jelaskan mengapa terjadi perbedaan pada titik didh senyawa tersebut? Soal Pilihan Ganda 1. Bentuk molekul dapat diramalkan berdasarkan tolak-menolak pasangan elektron yang mengelilingi atom pusat. Bila diketahui konfigurasi unsur S dan F sebagai berikut. S = 1s 2 2s 2 2p 6 3s 2 3p 4 F = 1s2 2s2 2p5 Maka bentuk molekul yang dibentuk dari kedua unsur tersebut adalah .... A. linier B. tetrahedral C. oktahedral D. piramida trigonal PPPPTK IPA Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan - Kemdikbud KEGIATAN PEMBELAJARAN 1: BENTUK MOLEKUL DAN GAYA ANTAR MOLEKUL KELOMPOK KOMPETENSI C 34 2. Stibine, SbH 3 merupakan molekul polar dari antimon yang terletak pada golongan V pada Tabel Periodik. Tentukan struktur molekul dari Stibine ? C A . B D 3. Bentuk molekul dapat diramalkan berdasarkan teori tolak-menolak pasangan elektron kulit valensi yang mengelilingi atom pusat. Bila nomor atom P adalah 15, sedangkan Br adalah 35, maka bentuk molekul PBr 5 adalah . . . . A. tetrahedron B. segitiga sama sisi C. bipiramida trigonal D. piramida trigonal 4. Pada XeF 4 terdapat 6 kelompok elektron yang mengelilingi Xe. Enam kelompok elektron tersebut terdiri dari . . . . A. 5 PEI dan 1 PEB B. 4 PEI dan 2 PEB C. 3 PEI dan 3 PEB D. 2 PEI dan 4 PEB 5. Bentuk molekul dapat diramalkan berdasarkan tolak-menolak pasangan elektron kulit valensi yang mengelilingi atom pusat. Jika nomor atom Xe= 42 dan F=7, maka bentuk molekul yang dibentuk dari dari unsur Xe dan F adalah. . . . S b H H H 90 o S b H H H 120 o S b H H H 60 o S b H H H 109,5 o LISTRIK untuk SMP KEGIATAN PEMBELAJARAN 1: BENTUK MOLEKUL DAN GAYA ANTAR MOLEKUL KELOMPOK KOMPETENSI C Modul Guru Pembelajar Mata Pelajaran Kimia SMA 35 A. tetrahedron B. oktahedral C. segiempat planar D. piramida trigonal 6. Molekul yang memiliki dipol adalah . . . . A. H 2 O B. BCl 3 C. CH 4 D. CO 2 7. Gaya London dapat terjadi karena adanya tarik-menarik antara . . . . A. ion positif dan ion negatif pada molekul B. molekul-molekul polar yang berbeda C. dipol-dipol sementara pada molekul nonpolar D. dipol-dipol permanen pada molekul nonpolar 8. HF mempunyai titik didih lebih tinggi daripada HCl sebab . . . . A. molekul HF lebih besar daripada HCl B. molekul HF polar sedangkan HCl ikatan kovalen C. ikatan pada HF adalah ikatan ion pada HCl ikatan kovalen D. HF cair memiliki ikatan hidrogen HCl tidak PPPPTK IPA Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan - Kemdikbud KEGIATAN PEMBELAJARAN 1: BENTUK MOLEKUL DAN GAYA ANTAR MOLEKUL KELOMPOK KOMPETENSI C 36

F. Rangkuman