Volume Pedagangan Masa LaluX Gambaran Umum Objek Penelitian .1 Profil Singkat Perusahaan Makanan dan Minuman di BEI

H :b 1 = 0, artinya Harga Saham Masa Laluberpengaruh tidak signifikan terhadap Harga Sahampada perusahaan makanan dan minuman di Bursa Efek Indonesia periode 2010-2014. H a :b 1 ≠ 0, artinya Harga Saham Masa Laluberpengaruhsignifikan terhadap Harga Sahampada perusahaan makanan dan minuman di Bursa Efek Indonesia periode 2010-2014.

b. Volume Pedagangan Masa LaluX

2 H :b 2 = 0, artinya Volume Perdagangan Masa Laluberpengaruh tidak signifikan terhadap Harga Sahampada perusahaan makanan dan minuman di Bursa Efek Indonesia periode 2010-2014. H a :b 2 ≠ 0, artinya Volume Perdagangan Masa Laluberpengaruh signifikan terhadap Harga Sahampada perusahaan makanan dan minuman di Bursa Efek Indonesia periode 2010-2014.

c. Kapitalisasi Pasar X

3 H :b 3 = 0, artinya Kapitalisasi Pasar berpengaruh tidak signifikan terhadap Harga Saham pada perusahaan makanan dan minumandi Bursa Efek Indonesia periode 2011-2014. H a :b 3 ≠ 0, artinya Kapitalisasi Pasar berpengaruh signifikan terhadap Harga Saham pada perusahaan makanan dan minumandi Bursa Efek Indonesia periode 2011-2014. Dengan tingkat signifikan α 5, jika nilai sig. t 0,05 H diterima, artinya tidak ada pengaruh yang signifikan variabel bebas terhadap variabel terikat. Sebaliknya jika sig. t 0,05 H a diterima, artinya ada pengaruh yang Universitas Sumatera Utara signifikan antara variabel bebas terhadap variabel terikat. Nilai t hitung juga dapat dibandingkan dengan nilai t tabel . Kriteria pengambilan keputusannya yaitu: 1. H diterima jika –t hitung -t tabel atau t hitung t tabel pada α = 5. 2. H a diterima jika –t hitung -t tabel atau t hitung t tabel pada α = 5.

3.11.3 Koefisien Determinasi R

2 Pengujian Koefisien determinasi R 2 atau adjusted R 2 digunakan untukmengetahui seberapa jauh kemampuan model dalam menerangkan variasi variabel independen. Tingkat ketepatan regresi dinyatakan dalam koefisien determinasi majemuk R 2 yang nilainya antara 0 sampai dengan 1, semakin dekat nilainya ke angka 1 semakin kuat kemampuan model dalam menjelaskan variabel terikat. Universitas Sumatera Utara BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Gambaran Umum Objek Penelitian 4.1.1 Profil Singkat Perusahaan Makanan dan Minuman di BEI 1. PT. Akasha Wira International, Tbk PT. Akasha Wira International, Tbk didirikan pada 6 Maret 1985 dan terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada 13Juni 1994. Komposisi kepemilikan saham sebanyak 91,94 dimiliki oleh Water Partners Bottling, SA dan sisanya sebesar 8,06 dimiliki publik. 2. PT. Tiga Pilar Sejahtera Food, Tbk PT. Tiga Pilar Sejahtera Food, Tbk didirikan pada 26 Januari 1990 dan terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada 11Juni 1997. Komposisi kepemilikan saham sebanyak 14,77 dimiliki oleh Tiga Pilar Corpora, 9,33 dimiliki JP Morgan Chase Bank Na Re Non-Treaty Clien, 9,22 dimiliki oleh PT Permata Handrawina Sakti, 10 dimiliki oleh Trophy 2014 Investor Limited, 6,59 dimiliki oleh Primanex Pte. Ltd., 6,59 dimiliki oleh Primanex Pte. Ltd., 6,52 oleh Morgan Stanley and Co. LLC-Client Account, dan sebesar 36,98 dimiliki publik 3. PT. Wilmar Cahaya Indonesia, Tbk PT. Akasha Wira International, Tbk didirikan pada 9 Desember 1980 dan terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada 9Juli 1996. Komposisi kepemilikan Universitas Sumatera Utara saham sebanyak 87,02 dimiliki oleh Tradesound Investments Limiteddan sisanya sebesar 12,98 dimiliki publik. 4. PT. Delta Djakarta, Tbk PT. Delta Djakarta, Tbk didirikan pada 15 Juni 1970 dan terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada 27 Februari 1984. Kepemilikan saham sebanyak 58 dimiliki oleh San Miguel Malaysia Pte.Ltd, 23 dimiliki Pemerintah Daerah DKI Jakarta, dan 19 dimiliki publik. 5. PT. Indofood CBP Sukses Makmur, Tbk PT. Indofood CBP Sukses Makmur, Tbk didirikan pada 2 September 2009 dan terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada 7 Oktober 2010. Kepemilikan saham sebanyak 80 dimiliki oleh PT Indofood Sukses Makmur, dan 20 dimiliki publik. 6. PT. Indofood Sukses Makmur, Tbk PT. Indofood Sukses Makmur, Tbk didirikan pada 14 Agustus 1990 dan terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada 14 Juli 1994. Kepemilikan saham sebanyak 50,05 dimiliki oleh CAB Holdings Limited dan publik sebanyak 49,95. 7. PT. Multi Bintang Indonesia, Tbk PT. Multi Bintang Indonesia, Tbk didirikan pada 3 Juni 1929 dan terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada 15 Desember 1981. Kepemilikan saham sebanyak 76 dimiliki Heineken International BV, dan 7 dimiliki Hollandsch Administratiekantoo, serta dimiliki publik sebanyak 17. Universitas Sumatera Utara 8. PT. Mayora Indah, Tbk PT. Mayora Indah, Tbk, didirikan pada 17Februari 1977 dan terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada 4 Juli 1990. Kepemilikan saham sebanyak 32,93 dimiliki Unita Branindo dan dimiliki publik sebanyak 67,07. 9. PT. Prashida Aneka Niaga, Tbk PT. Prashida Aneka Niaga, Tbk, didirikan pada 16April 1974 dan terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada 18Oktober 1984. Kepemilikan saham sebanyak 46,93 dimiliki Innovest Offshore Ventures Ltd, 18,92 dimiliki Igianto Joe, 9,48 dimiliki oleh Aneka Bumi Prasidha, 7,92 dimiliki oleh Aneka Agroprasidha, 7,77 dimiliki oleh Lion Best Holdings Limited, serta dimiliki publik sebanyak 8,99. 10. PT. Nippon Indosari Corporindo, Tbk Nippon Indosari Corpindo, Tbk didirikan pada 8 Maret 1995 dan terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada 28 Juni 2010. Kepemilikan saham sebanyak 31,50 dimiliki oleh PT. Indoritel Makmur International, Tbk, 26,53 dimiliki Bonlight Investment Limited, 8,50 dimiliki oleh Pasco Shikhisima Corporation, dan 33,47 dimiliki oleh publik. 11. PT. Sekar Laut, Tbk PT. Sekar Laut, Tbk didirikan pada 19 Juli 1976 dan terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada 8 September 1993. Komposisi kepemilikan saham sebanyak 26,78 dimiliki oleh Omnistar Investment Holdings Limited, 26,16 dimiliki oleh Alamiah Sari, 17,22 dimiliki oleh Malvina Investment Limited, 13,39 dimiliki oleh Shadforth Agents Limited, 12,54 dimiliki Universitas Sumatera Utara oleh PT. Bank Negara Indonesia Persero, Tbk, dan 3,91 dimiliki oleh publik. 12. PT. Siantar Top, Tbk PT. Siantar Top, Tbk didirikan pada 12Mei 1987 dan terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada 6Desember 1996. Komposisi kepemilikan saham sebanyak 56,76 dimiliki oleh PT Shindo Tiara Tunggaldan 43,24 dimiliki oleh publik. 13. PT. Ultra Jaya Milk Industry and Trading, Tbk PT. Ultra Jaya Milk Industry and Trading, Tbk didirikan pada 2 Nopember 1971 dan terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada 2Juli 1990. Komposisi kepemilikan saham sebanyak 21,40 dimiliki oleh PT Prawirawidjaja Prakarsa, 9,50 dimiliki UBS AG Singapore Non-Treaty Omnibus Account, 8,02 dimiliki PT Indolife Pensiontama, 7,68 dimiliki PT AJ Central Asia Raya, 6,57 dimiliki oleh Sabana Prawira Widjaja, dan 46,84 dimiliki publik. 4.2 Hasil Penelitian 4.2.1 Analisis Deskriptif