Komunikasi Pemasaran URAIAN TEORITIS

Teknik berasal dari kata ”technicon” bahasa yunani, yang berarti ketrampilan komunikasi, maka teknik komunikasi dapat diklasifikasikan sebagai berikut: 1. Jurnalistik journalism 2. Hubungan masyarakat public relations 3. Periklanan advertising 4. Propaganda 5. Publisitas publicity

2.2. Komunikasi Pemasaran

Komunikasi secara sederhana diartikan sebagai proses penyampaian pesan dari sumber ke penerima. Demikian juga komunikasi pemasaran seperti halnya proses komunikasi yang lain, pada hakekatnya merupakan suatu proses penyampaian pesan yang dilakukan melalui media tertentu. Komunikasi pemasaran adalah suatu kegiatan pemasaran yang berusaha menyebarkan informasi, mempengaruhi, dan mengingarkan pasar sasaran atau perusahaan maupun prosuk agar bersedia menerima, membeli, dan setia kepada produk yang ditawarkan produsen. 2.2.1 Proses Komunikasi Pemasaran Komunikasi pemasaran diawali oleh adanya sumber yang mengkodekan pesan untuk disampaikan melalui media. Universitas Sumatera Utara Gambar 3. Proses Komunikasi SOURCE RECEIVER feedback 1. Sumber Sumber source adalah pengirim pesan. Dalam komunkasi pemasaran, sumber komunikasi pemasaran ini bisa bersifat formal dan tidak formal. Sumber formal adalah pihak-pihak yang secara resmi ditugaskan perusahaan untuk menyampaikan pesan berkomunikasi kepada pihak lain konsumen dan masyarakat dan juga lembaga-lembaga resmi baik yang sifatnya profit atau non profit. Sedangkan sumber yang tidak formal adalah konsumen dan masyarakat luas. 2. Penerima Penerima pesan dalam komunikasi pemasaran adalah khalayak yang menjadi pasar sasaran perusaahn dan juga para perantara pemasaran seperti distributor, agen, pengecer, pedagang besar dan lain-lain. 3. Media Pesan disampaikan melalui media atau seringkali juga disebut sebagai saluran komunikasi. Efektivitas penyampaian pesan akan dipengaruhi oleh panjang dan pendeknya saluran komunikasi yang digunakan. encode decode message message MEDIUM Universitas Sumatera Utara 4. Pesan Pesan merupakan inti dari komunikasi. Komunikasi dikatakan gagal jika pesan tidak dapat dipahami dengan baik oleh penerima sesuai dengan maksud pengirim. Pesan dapat disampaikan secara verbal dan non verbal. 5. Umpan balik Dalam komunikasi pemasaran, umpan balik mempunyai arti penting.Seorang pemasar dapat mengetahui reaksi, sikap dan pendapat konsumen melalui umpan balik yang diberikan. 2.2.2. Fungsi Komunikasi Pemasaran 1. Konsumen dapat diberitahu atau ditunjuk bagaimana dan mengapa sebuah produk digunakan oleh orang seperti apa, dan dimana serta kapan. 2. Konsumen dapat belajar tentang siapa yang membuat produk dan apa yang dipertahankan perusahaan dan merek. 3. Konsumen dapat diberikan satu insentif atau imbalan untuk percobaan atau penggunaan . 2.2.3. Perencanaan Komunikasi Pemasaran Agar komunikasi pemasaran efektif, perlu dipertimbangkan 1. Penetapan tujuan dan respon komunikasi 2. Penentuan sasaran komunikasi target audiens 3. Rancangan pesan dan media komunikasi 4. Pengembangan promotional mix 5. Penyusunan anggaran 6. Evaluasi dan pengendalian komunikasi Universitas Sumatera Utara 2.2.4. Bauran Pemasaran Bauran pemasaran atau m arketing mix mendeskripsikan suatu kumpulan alat-alat yang dapat digunakan untuk mempengaruhi penjualan. Formula tradisional dari marketing mix ini disebut 4P, yaitu product produk, price harha, place tempat atau distribusi, dan promotion promosi komunikasi pemasaran. Bauran Pemasaran terdiri atas 6 cara komunikasi utama, yaitu : 1. Iklan : setiap bentuk persentasi yang bukan dilakukan orang dan berupa promosi gagasan,barang,atau jasa oleh sponsor yang telah ditentukan 2. Promosi Penjualan : Berbagai jenis insentif jangka pendek untuk mendorong orang mencoba atau membeli produk atau jasa. 3. Acara khusus dan Pengalaman : perusahaan mensponsori kegiatan dan program-program yang dirancang untuk menciptakan interakti setiap hari atau interaksi yang berkaitan dengan merek. 4. Hubungan Masyarakat dan Pemberitaan : Berbagai program yang dirancang untuk mempromosikan atau melindungi citra perusahaan atau masing-masing produknya. 5. Pemasaran Langsung : Penggunaan surat,telepon, faximili, email,atau internet untuk berkomunikasi langsung atau meminta tanggapan atau berdialog dengan pelanggan tertentu dan calon pelanggan. 6. Penjualan Pribadi : Interaksi tatap muka dengan satu atau beberapa calon pembeli dengan maksud untuk melakukan presentasi, menjawab pertanyaan, dan memperoleh pemesanan. Universitas Sumatera Utara Dalam komunikasi pemasaran, promosi merujuk pada sebuah bentuk komunikasi yang digunakan oleh organisasi untuk memberitahukan sesuatu dan mempengaruhi tingkah laku dari pelanggan yang sudah ada menjadi pelanggan potensial. Komunikasi pemasaran dirancang utnuk memberitahukan pelanggan mengenai manfaat dan nilai dari produk atau jasa yang ditawarkan.

2.3. IKLAN

Dokumen yang terkait

Analisis Preferensi Mahasiswa Terhadap Kartu Prabayar GSM dengan Metode Konjoin Full-Profile (Studi Kasus: Mahasiswa FMIPA USU)

14 106 67

Pengaruh Kepercayaan Dan Ikatan Sosial Terhadap Loyalitas Pelanggan Kartu Simpati Pada Mahasiswa Departemen Ilmu Komunikasi Fisip USU

0 37 86

Pengaruh Iklan Tarif Hemat Terhadap Keputusan Pembelian Kartu Simpati Pada Mahasiswa Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi USU

2 32 83

Persepsi Mahasiswa FISIP USU terhadap Berita Politik di Harian Analisa Medan (Studi Deskriptif mengenai Pemberitaan atas Perilaku dan Sikap Anggota Pansus Century Selaku Anggota DPR –RI Pada Harian Analisa)

0 64 102

Pengaruh Tayangan Televisi terhadap Sikap (Studi Korelasional Pengaruh Acara Dahsyat di Stasiun Televisi RCTI Terhadap Sikap Mahasiswa FISIP USU)

2 46 133

Iklan BlackBerry dan Minat Beli (Studi Korelasional Hubungan Tayangan Iklan BlackBerry di Televisi terhadap Minat Beli Mahasiswa FISIP USU)

4 59 123

Analisis Pengaruh Tayangan Iklan Televisi Dan Harga Tarif Pada Kartu Prabayar XL Terhadap Tindakan Brand Switching Pada Pengguna SIM Card : Studi Kasus Pengguna SIM Card Pada Mahasiswa UIN Jakarta

0 3 163

PENGARUH TAYANGAN IKLAN DJARUM BLACK DI TELEVISI TERHADAP EKUITAS MEREK PENGARUH TAYANGAN IKLAN DJARUM BLACK DI TELEVISI TERHADAP EKUITAS MEREK (BRAND EQUITY) PRODUK ROKOK DJARUM (Survey terhadap Perokok di Yogyakarta).

0 2 13

Analisa Pengaruh Daya Tarik lklan Kartu Simpati Di Televisi Terhadap Kesadaran Merek {Brand Awarenees) Pada Mahasiswa Kota Padang.

0 0 6

Pengaruh Brand Equity Kartu Prabayar Simpati Terhadap Pengambilan Keputusan Pembelian Konsumen PT.Telkomsel Di Bandung.

0 0 23