Sikap Responden kelompok kontrol Sebelum dan Sesudah Intervensi Booklet

setuju. Pendidikan kesehatan reproduksi bagi remaja akan menjadi pengetahuan dasar yang kuat dalam mengambil keputusan penting yang menyangkut kesehatan reproduksinya sebanyak 30 orang 78,9 menyatakan setuju. Pengetahuan kesehatan reproduksi remaja merupakan suatu kebutuhan bagi remaja sebanyak 28 orang 73,7 menyatakan setuju. Tindakan ingin mencoba melakukan hubungan seksual, memberikan akibat buruk dan merugikan masa depan sebanyak 28 orang 73,7 menyatakan setuju.

4.4.3. Sikap Responden kelompok kontrol Sebelum dan Sesudah Intervensi Booklet

Tabel 4.19. Distribusi Sikap Pre-test dan Post-test Responden Kelompok Kontrol No Sikap Responden Pre-test Post-test n N 1 Baik 18 48 20 52 2 Sedang 20 52 18 48 3 Kurang baik Berdasarkan tabel 4.19 di atas, diketahui bahwa mayoritas responden yang mempunyai sikap pada tingkat sedang sebelum diberikan intervensi sebanyak 20 orang 52. Sedangkan mayoritas responden yang mempunyai pengetahuan baik setelah diberikan intervensi booklet meningkat menjadi 20 orang 52. 4.5. Uji paired T-Test Terhadap Pengetahuan dan Sikap sebelum pre-test dan sesudah diberi perlakuan post-test Universitas Sumatera Utara Penggunaan Paired Sample T-Test dilakukan untuk menguji apakah ada pengaruh media booklet terhadap pengetahuan dan sikap responden dengan membandingkan hasil pre-test dan post- test dengan α=0,05. 4.5.1. Perbedaan Rerata Nilai Pre-test Pengetahuan dan Sikap Kelompok Perlakuan dan Kelompok Kontrol Tabel 4.20. Perbedaan Rerata Nilai Pre-test Pengetahuan dan Sikap Kelompok Perlakuan dan Kelompok Kontrol Variabel Rerata Mean t p Pengetahuan Perlakuan 38,87 -13,82 2,737 0,168 Kontrol 34,39 Sikap Perlakuan 26,39 -4,075 2,927 0,130 Kontrol 24,66 Pada tabel diatas perbandingan hasil pretest antara kelompok perlakuan dengan kelompok kontrol tidak ada perbedaan yang signifikan antara hasil uji statistik antara pengetahuan dan sikap responden kelompok perlakuan dengan kelompok kontrol dimana nilai p 0,05, nilai p penegetahuan adalah 0,168 dan nilai p sikapadalah 0,130. Hal ini menunjukkan diawal tidak ada perbedaan yang signifikan antara pengetahuan dan sikap kelompok perlakuan dengan kelompok kontrol sehingga tingkat pengetahuan dan sikap dapat dianggap sama. Universitas Sumatera Utara 4.5.2. Perbedaan Rerata Nilai Post-test Pengetahuan dan Sikap Kelompok Perlakuan dan Kelompok Kontrol Tabel 4.21. Perbedaan Rerata Nilai Post-test Pengetahuan Kelompok Perlakuan dan Kelompok kontrol Variabel Perbedaan rerata Mean t p pengetahuan Perlakuan 52,68 -9,82 3,389 0,002 Kontrol 49,47 Sikap Perlakuan 29,84 -3,529 2,634 0,012 Kontrol 26,55 Pada tabel diatas setelah diberikan perlakuan hanya ada perbedaan yang signifikan pada pengetahuan dimana nilai p= 0,002 0,05 tetapi pada variabel sikap tidak terdapat perbedaan yang signifikan dimana nilai p= 0,012 0,05 dengan kata lain bahwa media booklet hanya memiliki pengaruh yang signifikan terhadap perubahan pengetahuan responden.

4.5.3. Perbedaan Rerata Nilai Pre-test dan Post-test Pengetahuan dan Sikap Kelompok Perlakuan

Dokumen yang terkait

Perbandingan Pengetahuan dan Sikap Remaja tentang Kesehatan Reproduksi di Madrasah Aliyah Negeri Meulaboh 1 dan Sekolah Menengah Atas Negeri 2 Meulaboh Kabupaten Aceh Barat Tahun 2013

6 57 130

Pengetahuan dan Sikap Remaja Tentang Kesehatan Reproduksi Melalui Media Cetak (Leaflet) dan Media Elektronik (Video) Terhadap di SMA N 1 Bagan Sinembah

2 62 157

Pengetahuan dan Sikap Remaja Jalanan tentang Kesehatan Reproduksi di Kota Medan

2 49 76

PENGARUH PROMOSI KESEHATAN TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI TERHADAP PENGETAHUAN DAN SIKAP Pengaruh Promosi Kesehatan tentang Kesehatan Reproduksi terhadap Pengetahuan dan Sikap Remaja tentang Seks Pranikah di SMA Muhammadiyah 4 Surakarta.

0 4 11

PENGARUH PROMOSI KESEHATAN TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI TERHADAP PENGETAHUAN DAN SIKAP Pengaruh Promosi Kesehatan tentang Kesehatan Reproduksi terhadap Pengetahuan dan Sikap Remaja tentang Seks Pranikah di SMA Muhammadiyah 4 Surakarta.

0 4 16

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TERHADAP PERUBAHAN PENGETAHUAN SISWA TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI Pengaruh Pendidikan Kesehatan Terhadap Perubahan Pengetahuan Siswa Tentang Kesehatan Reproduksi Remaja Di SMA Negeri 1 Kartasura.

0 2 13

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN REPRODUKSI TERHADAP PENGETAHUAN DAN Pengaruh Pendidikan Kesehatan Reproduksi Terhadap Pengetahuan Dan Sikap Mahasiswa Di FIK-UMS.

0 7 17

FEKTIVITAS PENDIDIKAN KESEHATAN REPRODUKSI TERHADAP PERUBAHAN PENGETAHUAN DAN SIKAP SISWA TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI DI SEKOLAH MENENGAH TINGKAT PERTAMA BLORA.

0 1 10

PENGARUH PEMBERIAN PENDIDIKAN KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA DI SMA MUHAMMADIYAH 1 BANTUL TAHUN 2010

0 0 10

GAMBARAN PENGETAHUAN DAN SIKAP TENTANG KESEHATAN ORGAN REPRODUKSI PADA REMAJA PUTRI DI PESANTREN MODERN AL JUNAIDIYAH BIRU KABUPATEN BONE TAHUN 2012

0 0 80